Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Uni Eropa Siapkan Rp 1,5 Kuadriliun untuk Bangun Kembali Ukraina

Warga berjalan melewati apartemen yang hancur di Kota Sievierodonetsk, Luhansk, Ukraina, 30 Juni 2022. REUTERS/Alexander Ermochenko
Warga berjalan melewati apartemen yang hancur di Kota Sievierodonetsk, Luhansk, Ukraina, 30 Juni 2022. REUTERS/Alexander Ermochenko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bank Investasi Eropa (EIB) sebagai badan pemberi pinjaman Uni Eropa, mengusulkan struktur pendanaan untuk membantu membangun kembali Ukraina dengan permodalan hingga 100 miliar euro atau sekitar Rp 1,5 kuadriliun. Pembiayaan tersebut sebelumnya digunakan di tengah pandemi Corona. 

Menurut Reuters yang dikutip Senin, 4 Juli 2022, Dana Perwalian Gateway UE-Ukraina atau E-U GTF, akan berupaya mendapatkan kontribusi awal sebesar 20 miliar euro dari negara-negara Uni Eropa. Anggaran ini dalam bentuk hibah, pinjaman dan jaminan.

Dokumen itu menyatakan, jaminan, khususnya, akan memiliki efek pengganda bagi sekitar setengah dari kebutuhan Ukraina yang lebih mendesak. Adapun paket 100 miliar euro itu diprioritaskan sebagai proyek infrastruktur.

Proposal EIB akan diumumkan pada Senin, tepat hari pertama Konferensi Internasional Pemulihan Ukraina di Swiss. Pertemuan itu bertujuan untuk menyediakan sumber daya bagi Ukraina dan membantu pemulihan pasca perang.

EIB mengusulkan dana yang akan bekerja seperti yang digunakan dalam pandemi COVID-19 untuk menjamin pembiayaan bagi perusahaan kecil dan menengah. Dana itu memungkinkan 25 miliar euro yang mengarah ke jumlah 200 miliar euro terkumpul.

E-U GTF dapat berkontribusi untuk membangun kembali jembatan atau merenovasi layanan air atau air limbah, terutama untuk kota-kota yang populasinya telah berkembang karena migrasi dari bagian lain Ukraina sejak invasi Rusia 24 Februari ke negara itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Proyek juga dapat berfokus pada memfasilitasi ekspor Ukraina atau pada energi dan infrastruktur digitalnya. EIB atau bank pembangunan seperti KfW atau DFC akan dapat menarik dana atau jaminannya untuk investasi yang diawasi.

Dana tersebut juga dirancang untuk mendorong bisnis swasta yang kemungkinan akan melihat pembiayaan investasi di Ukraina terlalu berisiko. Menggunakan instrumen yang serupa dengan yang digunakan sebelumnya berarti memungkinkan pendanaan diterapkan lebih cepat, sehingga investasi awal mungkin disetujui pada akhir tahun. Langkah ini juga diharapkan dapat memicu pihak lain untuk berkontribusi dan dapat dengan mudah ditingkatkan.

Komisi Eropa harus terlebih dahulu memberikan persetujuannya, dengan mayoritas negara Uni Eropa kemudian harus menyetujui rencana tersebut. Negara-negara Uni Eropa selanjutnya akan memutuskan apakah akan berkontribusi pada dana tersebut.

Baca: Inggris Bakal Jadi Tuan Rumah Konferensi untuk Pemulihan Ukraina

REUTERS

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


AS Kucurkan Rp31 T Bantu Ukraina, mulai dari Patriot sampai Drone AeroVironment

4 jam lalu

Pernyataan Austin muncul setelah Perdana Menteri Slovakia Eduard Heger mengumumkan bahwa negaranya menyediakan sistem pertahanan udara S-300 ke Ukraina. Sistem rudal Patriot juga melengkapi kelompok tempur multinasional NATO di Slovakia timur, yang mencakup elemen pertahanan udara dari Jerman dan Belanda.  Foto : Raytheon
AS Kucurkan Rp31 T Bantu Ukraina, mulai dari Patriot sampai Drone AeroVironment

Amerika Serikat mengumumkan tambahan bantuan keamanan sebesar $2,1 miliar atau Rp31,2 triliun lebih untuk Ukraina, termasuk alat pertahanan udara.


Serangan Balik Ukraina Dibayangi Bencana Kemanusiaan Akibat Jebolnya Bendungan Kakhovka

5 jam lalu

Pemandangan menunjukkan daerah banjir setelah bendungan Nova Kakhovka jebol, di tengah serangan Rusia di Ukraina, di Kherson, Ukraina 8 Juni 2023. REUTERS/Yan Dobronosov
Serangan Balik Ukraina Dibayangi Bencana Kemanusiaan Akibat Jebolnya Bendungan Kakhovka

Hari-hari awal serangan balasan Ukraina minggu ini dibayangi oleh bencana kemanusiaan yang sangat besar setelah penghancuran bendungan Kakhovka


Mahkamah Agung Belanda Putuskan Artefak Scythian Harus Dikembalikan ke Ukraina

5 jam lalu

Benda-benda dari Krimea kuno dipajang pada sebuah pameran di museum Allard Pierson di Amsterdam pada tahun 2014, dalam gambar selebaran ini diperoleh Reuters pada tanggal 9 Juni 2023. Benda-benda tersebut, kebanyakan terbuat dari emas, dipinjamkan dari museum-museum di Krimea ketika itu dianeksasi oleh Federasi Rusia, memicu pertarungan hukum di Belanda atas kepulangan mereka .Courtesy of  Monique Kooijmans/Allard Pierson/Handout via REUTERS
Mahkamah Agung Belanda Putuskan Artefak Scythian Harus Dikembalikan ke Ukraina

Artefak Scythian dipinjam dari Krimea sejak 2014 oleh museum Allard Pierson di Amsterdam, Belanda.


Ukraina Dilaporkan Mulai Turunkan Tank Leopard, Putin: Musuh Gagal Total

5 jam lalu

Petugas pemadam kebakaran bekerja di lokasi pemukiman yang rusak berat selama serangan rudal Rusia, di tengah serangan Rusia di Ukraina, di kota Zviahel, wilayah Zhytomyr, Ukraina, dalam gambar yang dirilis 9 Juni 2023. Layanan pers Layanan Darurat Negara Ukraina di wilayah Zhytomyr/Handout via REUTERS
Ukraina Dilaporkan Mulai Turunkan Tank Leopard, Putin: Musuh Gagal Total

Ukraina dilaporkan mulai serangan balik dengan menurunkan tank Leopard Jerman, namun Presiden Putin menyatakan musuh gagal total.


Gedung Putih: Rusia Terima Ratusan Drone Iran untuk Serang Ukraina

6 jam lalu

Prajurit Ukraina menggunakan lampu sorot saat mereka mencari drone di langit di atas kota selama serangan drone Rusia di Kyiv, Ukraina, 27 Februari 2023. REUTERS
Gedung Putih: Rusia Terima Ratusan Drone Iran untuk Serang Ukraina

Gedung Putih mengatakan drone dibangun di Iran, dikirim melintasi Laut Kaspia dan kemudian digunakan oleh pasukan Rusia melawan Ukraina.


Kota Rusia Berlakukan Keadaan Darurat Setelah Serangan Drone Hantam Apartemen

18 jam lalu

Pemandangan menunjukkan blok apartemen bertingkat yang rusak menyusul serangan drone yang dilaporkan di Voronezh, Rusia 9 Juni 2023. REUTERS/Vladimir Lavrov
Kota Rusia Berlakukan Keadaan Darurat Setelah Serangan Drone Hantam Apartemen

Rusia menyalahkan Ukraina atas serangan drone yang mereka sebut "aksi teroris".


Air Bendungan Jebol di Ukraina Hanyutkan Banyak Ranjau, Nyawa Ribuan Warga Terancam

1 hari lalu

Relawan berlayar dengan perahu selama evakuasi penduduk lokal dari daerah banjir setelah bendungan Nova Kakhovka jebol, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Kherson, Ukraina 7 Juni 2023. REUTERS/Alina Smutko
Air Bendungan Jebol di Ukraina Hanyutkan Banyak Ranjau, Nyawa Ribuan Warga Terancam

Komite Palang Merah Internasional menyatakan air bendungan kemungkinan menyapu ranjau darat dari perang Rusia Ukraina yang sudah berlangsung 15 bulan


Warga Rusia Tewas Diserang Hiu Macan di Mesir

1 hari lalu

Dua orang turis duduk di pantai sambil berjemur di resor Laut Merah di Sharm el-Sheikh, Mesir, 12 November 2015. REUTERS/Asmaa Waguih
Warga Rusia Tewas Diserang Hiu Macan di Mesir

Seorang warga negara Rusia tewas diserang hiu macan di dekat pantai di resor Hurghada, Laut Merah, Mesir.


Fakta-Fakta Bendungan Kakhovka Ukraina yang Meledak

1 hari lalu

Bendungan Zaman Sovyet Nova Kakhovka Runtuh, Rusia dan Ukraina Saling Tuduh
Fakta-Fakta Bendungan Kakhovka Ukraina yang Meledak

Bendungan Nova Kakhovka melepaskan semburan air dan memicu kekhawatiran akan banjir skala besar. Rusia justru menyalahkan Ukraina.


Kota Vladivostok di Rusia Terendam Banjir

1 hari lalu

Ilustrasi banjir. ANTARA/Pey Hardi Subiantoro
Kota Vladivostok di Rusia Terendam Banjir

Badai yang menyapu wilayah Far East di Rusia telah menyebabkan banjir, genangan air di jalan-jalan Ibu Kota Vladivostok.