Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Militer Amerika Menyita Heroin Senilai Rp 1,1 Triliun di Perairan Internasional

Reporter

ilustrasi heroin. Sumber: aa.com.tr
ilustrasi heroin. Sumber: aa.com.tr
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Militer Amerika Serikat mengumumkan telah menyita heroin senilai USD 80 juta (Rp 1,1 triliun) dalam sebuah kapal pencari ikan. Kapal itu ditangkap di Teluk Oman setelah berlayar dari Iran.

Penangkapan ini hanya berselang dua hari setelah upaya penggagalan penyelundupan heroin dan methamphetamine senilai USD 30 juta (Rp 445 miliar) di perairan internasional. Barang haram itu, juga berlayar dari Iran.

Sebuah pernyataan dari US Naval Forces Central Command (NAVCENT), seorang petugas penjaga pantai Amerika Serikat dengan cepat mencegat kapal yang membawa barang haram tersebut pada Rabu, 10 Mei 2023. Kapal yang mencegat tersebut adalah bagian dari gugus tugas Combined Task Force (CTF) 150, yang satu dari empat tugasnya adalah membentuk kemitraan Angkatan Laut multinasional terbesar di dunia.    

NAVCENT mengatakan sebanyak 1.964 kilogram heroin ditemukan dalam sebuah kapal di area perairan transit internasional setelah berlayar dari Chah Bahar, Iran.

“Saya sangat bangga karena awak kapal dan kami semua mampu menyelesaikan sebuah tugas sebagai tim pada Minggu ini. Kami berada di sini untuk bekerja sama dengan mitra-mitra kami mengatasi hal yang mengganggu aktivitas maritim di laut. Kami akan terus melanjutkan tugas ini,” kata Nick Jabs, Komandan Kapal (NAVCENT).       

Penyitaan heroin pada 8 Mei 2023, diantaranya berupa 580 kilogram methamphetamine dan 35 kilogram herion. Sebelumnya terhitung sejak 2021 hingga 2022, Amerika Serikat dan unit-unit Angkatan Laut internasional di Timur Tengah telah menyita narkoba total senilai USD 1 miliar (Rp 14 triliun). Pada tahun ini saja, narkoba yang sudah disita bernilai lebih dari USD 250 juta (Rp 3,7 triliun).  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

    

Sumber; english.alarabiya.net

Pilihan Editor: Belajar dari Kasus Teddy Minahasa, Polri akan Libatkan Propam dalam Pemusnahan Barang Bukti Narkoba

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.       

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Pegawai KPI Diduga Terlibat Transaksi Narkoba Lewat Instagram

3 jam lalu

Ilustrasi Ganja. Getty Images
Pegawai KPI Diduga Terlibat Transaksi Narkoba Lewat Instagram

Polres Metro Tangerang mengungkap transaksi narkoba jenis ganja lewat Instagram. Diduga libatkan pegawai KPI.


Ditengahi China, Hubungan Iran-Saudi Pulih dan Kedubes Dibuka setelah 7 Tahun Ditutup

22 jam lalu

Kedutaan Besar Iran di Riyadh, Arab Saudi. REUTERS
Ditengahi China, Hubungan Iran-Saudi Pulih dan Kedubes Dibuka setelah 7 Tahun Ditutup

Kedutaan Iran di ibu kota Arab Saudi, Riyadh dibuka kembali pada Selasa, 6 Juni 2023, tujuh tahun setelah ditutup karena memburuknya hubungan kedua ne


Top 3 Tekno Berita Kemarin: Su-35 untuk Iran, Tips LPDP, Cuaca

1 hari lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 Rusia menembakkan rudal selama kompetisi Aviadarts, sebagai bagian dari International Army Games 2021, di kisaran Dubrovichi di luar Ryazan, Rusia 27 Agustus 2021. REUTERS/Maxim Shemetov/File Foto
Top 3 Tekno Berita Kemarin: Su-35 untuk Iran, Tips LPDP, Cuaca

Berita pembelian jet tempur Su-35 oleh Iran mengangkat profil Angkatan Udara Iran yang tak pernah ketambahan pesawat baru sepanjang abad 21 ini.


Teheran Pamer Rudal Balistik Hipersonik, AS Jatuhkan Sanksi ke China dan Iran

1 hari lalu

Rudal balistik hipersonik baru yang disebut
Teheran Pamer Rudal Balistik Hipersonik, AS Jatuhkan Sanksi ke China dan Iran

AS menjatuhkan sanksi terhadap lebih dari selusin orang dan entitas di China, Hong Kong dan Iran setelah Teheran pamer rudal balistik hipersonik


Iran Pamerkan Rudal Balistik Hipersonik Fattah, Bisa Tembus Iron Dome Israel?

1 hari lalu

Rudal balistik hipersonik baru yang disebut
Iran Pamerkan Rudal Balistik Hipersonik Fattah, Bisa Tembus Iron Dome Israel?

Iran memamerkan rudal balistik hipersonik pertamanya, yang diklaim bisa menempuh jarak 1.400 km dan mampu melewati anti-balistik canggih


Jet Tempur Su-35 untuk Angkatan Udara Iran yang Lama Merana

2 hari lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional
Jet Tempur Su-35 untuk Angkatan Udara Iran yang Lama Merana

Pasok drone tempur dan kamikaze ke perang di Ukraina, Iran dapat jet tempur Su-35 dari Rusia.


Pabrik Ekstasi Ditemukan di Semarang, Ini Efek dan Bahaya Mengonsumsi Narkoba Itu

2 hari lalu

Ilustrasi ekstasi. Flash90
Pabrik Ekstasi Ditemukan di Semarang, Ini Efek dan Bahaya Mengonsumsi Narkoba Itu

Polisi berhasil mengungkap pabrik ekstasi yang beroperasi di Semarang, Jawa Tengah. Bagaimana efek dan bahaya mengonsumsi ekstasi?


Setelah 7 Tahun Tutup, Kedutaan Besar Iran di Arab Saudi Dibuka Kembali Hari Ini

2 hari lalu

Kedutaan Besar Iran di Riyadh, Arab Saudi. REUTERS
Setelah 7 Tahun Tutup, Kedutaan Besar Iran di Arab Saudi Dibuka Kembali Hari Ini

Iran membuka kembali kedutaannya di Arab Saudi pada Selasa 6 Juni 2023, setelah ditutup selama tujuh tahun terakhir


Teddy Minahasa Serahkan Pernyataan Banding atas Pemecatannya dari Polri

2 hari lalu

Mantan Kapolda Sumatera Barat Irjen Teddy Minahasa usai menghadapi sidang vonis atas tuntutan hukuman mati di kasus penyalahgunaan narkotika di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Selasa 9 Mei 2023. Hakim Ketua Jon Sarman Saragih menjatuhkan hukuman seumur hidup kepada Teddy karena terbukti bersalah dalam kasus tukar sabu barang bukti kasus narkoba dengan tawas. TEMPO/Subekti.
Teddy Minahasa Serahkan Pernyataan Banding atas Pemecatannya dari Polri

Teddy Minahasa menyerahkan pernyataan banding atas putusan Sidang KKEP yang memvonisnya Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH).


Serangan Racun di Sekolah Perempuan Afghanistan, 77 Siswi Dirawat di RS

2 hari lalu

Siswa sekolah dasar perempuan meninggalkan sekolah setelah kelas di Kabul, Afghanistan, 25 Oktober 2021. REUTERS/Zohra Bensemra
Serangan Racun di Sekolah Perempuan Afghanistan, 77 Siswi Dirawat di RS

Sekitar 77 anak perempuan diracuni dan dirawat di rumah sakit dalam dua serangan terpisah di sekolah dasar mereka di Afghanistan