Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Barat Nilai Serangan Balasan Ukraina Berjalan Lambat, Zelensky Berang

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Seorang prajurit Ukraina berjalan di dekat tank Ukraina yang hancur dekat desa Robotyne, wilayah Zaporizhzhia, Ukraina 25 Agustus 2023. REUTERS/Viacheslav Ratynskyi
Seorang prajurit Ukraina berjalan di dekat tank Ukraina yang hancur dekat desa Robotyne, wilayah Zaporizhzhia, Ukraina 25 Agustus 2023. REUTERS/Viacheslav Ratynskyi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Volodymyr Zelensky membantah pernyataan pejabat Barat bahwa Ukraina terlalu lambat merebut wilayah yang dikuasai Rusia dalam serangan balasan yang sudah direncanakan dan didukung penuh Sekutu.

"Pasukan Ukraina bergerak maju. Terlepas dari segalanya, dan tidak peduli apa yang dikatakan orang, kami terus maju, dan itu adalah hal yang paling penting. Kami terus bergerak," tulis Zelensky di aplikasi perpesanan Telegram, Sabtu, 2 Oktober 2023.

Serangan balasan yang sangat dibanggakan Kyiv sejak tiga bulan lalu, telah merebut kembali lebih dari selusin desa tetapi tidak ada pemukiman besar karena tentara terhambat oleh ladang ranjau dan garis pertahanan Rusia yang luas.

Minggu ini, para pejabat AS yang tidak disebutkan namanya melampiaskan rasa frustrasi mereka atas lambatnya kemajuan operasi tersebut dan bahkan menyalahkan strategi Ukraina, menurut laporan Barat yang memicu kemarahan Kyiv.

Beberapa pihak khawatir dukungan Barat akan mulai goyah karena cuaca yang lebih dingin dan basah memperlambat kemajuan di medan perang pada akhir tahun ini. Negara-negara Barat telah menggelontorkan miliaran dolar untuk membantu serangan balasan dan Kyiv mengatakan mereka membutuhkan lebih banyak lagi.

Momentum medan perang Ukraina sedikit meningkat di salah satu bagian tenggara Front Zaporizhzhia di mana Wakil Menteri Pertahanan Hanna Maliar mengatakan pada hari Jumat bahwa pasukan Kyiv telah menembus garis pertama pertahanan Rusia.

Gedung Putih mengatakan ada "keberhasilan penting" yang dicapai Ukraina di wilayah tersebut, meskipun Maliar memperingatkan bahwa pasukan Kyiv telah mencapai posisi yang lebih dijaga ketat di sisi lain setelah berhasil menerobos.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam informasi terkini di medan perang, militer Ukraina melaporkan tidak ada terobosan baru, namun mengatakan pasukannya terus maju menuju Melitopol, pusat kota besar yang diduduki Rusia di wilayah Zaporizhzhia.

Laporan tersebut menyebutkan terjadinya 45 bentrokan di garis depan dalam 24 jam terakhir dan mengatakan pertempuran berkobar di wilayah timur tempat pasukan Ukraina berhasil menghalau beberapa serangan Rusia.

Rusia telah menggambarkan serangan balasan Ukraina sebagai sebuah kegagalan. Kyiv mengatakan pihaknya bergerak perlahan dengan tujuan meminimalkan kerugian, dan kemajuannya menjadi sangat rumit karena kurangnya kekuatan udara modern.

REUTERS

Pilihan Editor Tharman Shanmugaratnam, Presiden Singapura yang Baru

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Uni Eropa Menolak Media asal Rusia, Ketua Parlemen Berang

2 hari lalu

Ilustrasi koran. Shutterstock
Uni Eropa Menolak Media asal Rusia, Ketua Parlemen Berang

Ketua parlemen Rusia mengecam Uni Eropa yang melarang distribusi empat media Rusia. Hal itu sama dengan menolak menerima sudut pandang alternatif


Percobaan Pembunuhan Perdana Menteri Slovakia Robert Fico, Ini Respons Putin, Zelensky, dan Joe Biden

2 hari lalu

Petugas keamanan memindahkan PM Slovakia Robert Fico di dalam mobil setelah insiden penembakan, setelah pertemuan pemerintah Slovakia di Handlova, Slovakia, 15 Mei 2024. REUTERS/Radovan Stoklasa
Percobaan Pembunuhan Perdana Menteri Slovakia Robert Fico, Ini Respons Putin, Zelensky, dan Joe Biden

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico alami percobaan pembunuhan. Begini respons pimpinan dunia seperti Putin, Zelensky, Joe Biden hingga Rishi Sunak.


Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

4 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping saat pertemuan di Belt and Road Forum di Beijing, Tiongkok, 18 Oktober 2023. Sputnik/Sergei Guneev/Pool via REUTERS
Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

Putin mengunjungi Cina dan bertemu Xi Jinping setelah dilantik kembali sebagai Presiden Rusia.


Ingin Israel Dihukum, 5 Negara Ini Kritik Ancaman AS Kepada Mahkamah Pidana Internasional

4 hari lalu

Seorang wanita menolong seorang bayi yang menangis di sebuah rumah yang rusak di lokasi serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 29 April 2024. Pihak Palestina juga mengatakan bahwa lebih dari 17 ribu anak Palestina kini hidup tanpa orang tua akibat serangan Israel. REUTERS/Hatem Khaled
Ingin Israel Dihukum, 5 Negara Ini Kritik Ancaman AS Kepada Mahkamah Pidana Internasional

Sejumlah pihak bereaksi setelah Amerika mengancam hakim ICC jika mengeluarkan surat penangkapan kepada PM Israel, Benjamin Netanyahu.


Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

4 hari lalu

Maria Andreeva, istri tentara Rusia dalam perang di Ukraina, meletakkan bunga di Makam Prajurit Tak Dikenal dekat tembok Kremlin di Moskow, Rusia, 20 Januari 2024.  REUTERS
Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

Setidaknya 16 tentara bayaran Sri Lanka tewas dalam perang antara Rusia dan Ukraina, kata wakil menteri pertahanan pulau itu pada Rabu.


Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

4 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping saat pertemuan di Belt and Road Forum di Beijing, Tiongkok, 18 Oktober 2023. Sputnik/Sergei Guneev/Pool via REUTERS
Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di ibu kota Cina, Beijing, untuk memulai kunjungan resmi selama dua hari atas undangan Xi Jinping


Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

5 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Cina Xi Jinping menghadiri pertemuan di Kremlin di Moskow, Rusia, 20 Maret 2023. Putin mengatakan kepada Xi dalam pertemuannya bahwa dia telah melihat proposal Cina tentang bagaimana menyelesaikan konflik di Ukrain. Sputnik/Sergei Karpukhin/Pool via REUTERS
Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

Vladimir Putin mendapat dukungan dari Beijing agar bisa menyelesaikan krisis Ukraina dengan damai.


Belum Terbitkan Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Jaksa ICC Dikecam Tiga Negara Ini

5 hari lalu

Jaksa Karim Khan dari Pengadilan Kriminal Internasional (ICC). REUTERS
Belum Terbitkan Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Jaksa ICC Dikecam Tiga Negara Ini

Jaksa ICC disebut takut terhadap ancaman dari Kongres AS dan dipertanyakan independensinya.


Calon Menhan Rusia: Tentara Butuh Tunjangan dan Akses Kesejahteraan Lebih Baik

7 hari lalu

Andrei Belousov. REUTERS
Calon Menhan Rusia: Tentara Butuh Tunjangan dan Akses Kesejahteraan Lebih Baik

Calon menhan Rusia yang ditunjuk oleh Presiden Vladimir Putin menekankan perlunya kesejahteraan yang lebih baik bagi personel militer.


Siapakah Andrei Belousov, Menteri Pertahanan Pilihan Putin?

7 hari lalu

Andrei Belousov. REUTERS
Siapakah Andrei Belousov, Menteri Pertahanan Pilihan Putin?

Presiden Rusia Vladimir Putin secara mengejutkan mengusulkan Andrei Belousov, seorang sipil ekonom menjadi menteri pertahanan.