Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Didukung Rakyat, PM Luksemburg Nikahi Kekasih Sesama Jenis

image-gnews
Perdana Menteri Luksemburg, Xavier Bettel (kanan) berpose bersama pasangannya, Gauthier Destenay, usai upacara pernikahan mereka di balai kota Luksemburg, 15 Mei 2015. Xavier Bettel, menjadi pemimpin negara anggota Uni Eropa pertama yang menikah dengan sesama jenis. cbc.ca
Perdana Menteri Luksemburg, Xavier Bettel (kanan) berpose bersama pasangannya, Gauthier Destenay, usai upacara pernikahan mereka di balai kota Luksemburg, 15 Mei 2015. Xavier Bettel, menjadi pemimpin negara anggota Uni Eropa pertama yang menikah dengan sesama jenis. cbc.ca
Iklan

TEMPO.CO, Kota Luksemburg - Wajah Xavier Bettel, 42 tahun, sumringah menatap ke arah sekitar 250 tamu yang hadir. Di sebelahnya, Gauthier Destenay, ikut tersenyum. Mereka berdua berpelukan mesra layaknya sepasang kekasih.

Bettel dan Destenay pada Jumat lalu mengumumkan secara resmi pernikahan mereka sebagai pasangan sesama jenis. Bettel, Perdana Menteri Luksemburg, sengaja merayakan pernikahannya secara terbuka agar rakyatnya tahu sejatinya dia seorang transgender.

Pernikahan Bettel-Destenay diresmikan setelah tanggal 1 Januari lalu, negara makmur anggota Uni Eropa itu resmi mengeluarkan undang-undang yang membolehkan pernikahan pasangan sejenis. Beberapa bulan sebelumnya, Gereja Katolik Roma mensahkan pernikahan gay.

Sebelumnya, keduanya hidup sebagai pasangan kekasih, tepatnya sejak tahun 2010. Ia menerima pinangan Destenay. Bettel sendiri mengaku secara terbuka sebagai gay tujuh tahun lalu. "Terima kasih untuk seluruh rakyat Luksemburg," kata Bettel seusai acara pernikahan.

Bettel menegaskan, pernikahannya dengan arsitek Belgia itu tak ingin disembunyikan. "Saya dapat saja menyembunyikannya tapi saya tidak akan bahagia selamanya," kata Bettel.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bettel merupakan pemimpin kedua Uni Eropa yang melakukan pernikahan sesama jenis. Pernikahan Perdana Menteri Iceland Johanna Sigurdardottir dengan seorang penulis buku rekan kerjanya merupakan yang pertama di Uni Eropa. Pernikahan itu terjadi pada 2010.

Perdana Menteri Belgia termasuk satu tamu yang hadir di pernikahan Bettel. Menurutnya, pernikahan teman baiknya itu sebagai momen besar. "Itu sebabnya saya harus hadir," ujarnya.

INDEPENDENT | DAILY MAIL | MARIA RITA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Minimalisir Kerugian dengan Klaim Fitur Perlindungan Visa Traveloka

1 detik lalu

Minimalisir Kerugian dengan Klaim Fitur Perlindungan Visa Traveloka

Salah satu produk unggulan yang disukai oleh para pengguna Traveloka adalah fitur perlindungan Visa Traveloka.


Daftar Pemain Asing Proliga 2024 Jelang Pekan Keempat: Ada 2 Perubahan di Bagian Putri, 1 di Putra

3 menit lalu

Proliga 2024.
Daftar Pemain Asing Proliga 2024 Jelang Pekan Keempat: Ada 2 Perubahan di Bagian Putri, 1 di Putra

Memasuki pekan keempat kompetisi bola voli Proliga 2024 sejumlah perubahan terjadi dalam komposisi pemain asing.


Jadwal Leg Kedua Semifinal Championship Series Liga 1: Persib Bandung vs Bali United dan Borneo FC vs Madura United

4 menit lalu

Pesepak bola Bali United Eber Bessa (tengah) berebut bola dengan pesepak bola Persib Bandung Marc Klok (kiri) saat pertandingan semifinal leg pertama Championship Series Liga 1 2023/2024 di Training Center Bali United, Pantai Purnama, Gianyar, Bali, Selasa, 14 Mei 2024. ANTARA/Fikri Yusuf
Jadwal Leg Kedua Semifinal Championship Series Liga 1: Persib Bandung vs Bali United dan Borneo FC vs Madura United

Duel Persib Bandung vs Bali United dan Borneo FC vs Madura United pada leg kedua semifinal Championship Series Liga 1 akan digelar akhir pekan ini.


Komunitas Pers Ramai-ramai Tolak RUU Penyiaran: Ini Kata AMSI, AJI, IJTI, PWI, dan Konstituen Dewan Pers Lain

7 menit lalu

Ketua Dewan Pers Ninik Rahayu (tengah), bersama Wakil Ketua Dewan Pers Muhammad Agung Dharmajaya (kiri) dan Anggota Dewan Pers Arif Zulkifli (kanan) saat memberikan keterangan pers soal RUU Penyiaran di Gedung Dewan Pers, Selasa, 14 Mei 2024. Dewan Pers bersama konstituen menolak beberapa aturan baru dalam draf Revisi Undang-Undang (RUU) Nomor 32 Tahun 2002 tentang Penyiaran yang tengah dibahas Badan Legislasi DPR. TEMPO/M Taufan Rengganis
Komunitas Pers Ramai-ramai Tolak RUU Penyiaran: Ini Kata AMSI, AJI, IJTI, PWI, dan Konstituen Dewan Pers Lain

Konstituen Dewan Pers ramai-ramai tolak RUU Penyiaran yang bisa mengekang kemerdekaan pers. Apa kata AJI, PWI, IJTI, AMSI dan lainnya?


Profil Dharma Pongrekun, Jenderal Bintang 3 yang Maju di Pilkada DKI Jakarta Jalur Independen

7 menit lalu

Komjen Pol (Purn) Dharma Pongrekun. YouTube/Richard Lee
Profil Dharma Pongrekun, Jenderal Bintang 3 yang Maju di Pilkada DKI Jakarta Jalur Independen

Berikut profil Dharma Pongrekun.


Profil Robert Fico, Perdana Menteri Slovakia yang Ditembak

8 menit lalu

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico. REUTERS/Laurent Dubrule
Profil Robert Fico, Perdana Menteri Slovakia yang Ditembak

Robert Fico dikenal dengan pandangannya yang lebih pro-Rusia dan pengkritik sekutu Baratnya.


Sekolah di Sleman dan Bantul Yogyakarta Wajib Lapor Dinas jika Ingin Gelar Study Tour

8 menit lalu

Petugas kepolisian mengevakuasi korban kecelakaan bus pariwisata di Desa Palasari, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Sabtu malam, 11 Mei 2024. Dinas Kesehatan Kabupaten Subang mencatat, dalam kecelakaan bus yang membawa rombongan siswa SMK Lingga Kencana Depok tersebut untuk sementara terdapat 11 orang korban meninggal dunia yang terdiri dari 10 orang siswa SMK dan 1 orang pemotor asal Cibogo Kabupaten Subang. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Sekolah di Sleman dan Bantul Yogyakarta Wajib Lapor Dinas jika Ingin Gelar Study Tour

Setelah melapor ke Dinas Pendidikan, laporan akan diteruskan ke Dinas Perhubungan untuk pengecekan kendaraan yang digunakan dalam study tour.


82 Tahun Jusuf Kalla, Salah Satu Ikon Pengusaha Menjadi Politisi

19 menit lalu

Wakil presiden Indonesia periode 2004-2009 dan 2014-2019, Jusuf Kalla saat memberikan keterangan dalam acara konferensi pers Tokoh Bangsa di Jakarta, Kamis, 2 Februari 2024. Dalam konferensi pers tersebut tokoh bangsa dan para akademisi menyinggung soal politisasi bansos, serta menyuarakan gerakan pemilu jujur dan adil. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
82 Tahun Jusuf Kalla, Salah Satu Ikon Pengusaha Menjadi Politisi

Jusuf Kalla dikenal sebagai pengusaha keturunan Bugis yang memiliki bendera usaha Kalla Group, sebelum menjadi politisi, dua kali sebagai wapres.


Anak Buah Biden Ragu Israel Bisa Menang Lawan Hamas di Gaza

20 menit lalu

Bangunan berdiri di Universitas Al-Azhar-Gaza yang rusak akibat serangan militer Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Gaza, 28 April 2024. Setelah 200 hari lebih berlangsungnya perang di Gaza, Israel kini disebut tidak hanya melakukan genosida tapi juga menghancurkan sistem pendidikan. REUTERS/Dawoud Abu Alkas
Anak Buah Biden Ragu Israel Bisa Menang Lawan Hamas di Gaza

Pejabat AS mengatakan Israel tak bisa menang melawan Hamas karena strateginya meragukan.


Kata Bima Arya Soal Peluangnya di Pilgub Jabar Jika Berhadapan dengan RK

22 menit lalu

Mantan Wali Kota Bogor Bima Arya didampingi Sekretaris DPW PAN Jawa Barat M. Hasbullah Rahmad usai belanja masalah meninjau Situ Rawa Kalong di Kelurahan Curug, Kecamatan Cimanggis, Depok, Rabu, 15 Mei 2024. TEMPO/Ricky Juliansyah
Kata Bima Arya Soal Peluangnya di Pilgub Jabar Jika Berhadapan dengan RK

Politikus PAN Bima Arya menyebut peluang Pilgub 2024 Jawa Barat masih 50: 50, terlebih Ridwan Kamil belum memastikan akan kembali bertarung di bumi pasundan atau DKI Jakarta.