Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Top 3 Dunia: Mukaab yang Bikin Geger, Leopard 2 Tank Tempur Rasa Mercedes, Gurun Pasir Menjadi Taman Bunga

Reporter

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
The Mukaab. Ummid.com
The Mukaab. Ummid.com
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDalam Top 3 Dunia edisi Rabu, 22 Februari 2023, dua berita dari Arab Saudi menduduki urutan pertama dan ketiga. Kedua berita ini mengabarkan proyek besar yang membuat dunia geger. Sementara, satu berita ringan dari perang Ukraina ada di posisi kedua.

Berita pertama yang langsung menyita perhatian adalah pembangunan Mukaab, sebuah proyek gedung berbentuk kubus yang akan menghabiskan dana hingga miliaran dolar Amerika itu. Dalam berita ini, ada fakta-fakta menarik tentang bangunan mirip Kabah ini

Di posisi kedua, cerita seorang prajurit Ukraina mengendarai Leopard 2, tank tempur canggih buatan Jerman. Prajurit ini menggambarkan perbandingan antara tank buatan Jerman itu dengan tank buatan Soviet ibarat Mercedes dibandingkan Lada, merek mobil buatan Rusia.

Berita terakhir dalam deretan Top 3 Dunia ini adalah tentang gurun pasir di Arab Saudi yang diubah menjadi taman bunga yang cantik. Kehadiran taman ini mengubah pemandangan yang selama ini ada.

Berikut tiga teratas dalam deretan berita dunia:

Mengintip The Mukaab, Proyek Ka'bah Baru di Arab Saudi yang Bikin Geger

Arab Saudi menghebohkan jagat maya akibat keputusannya untuk membangun The Mukaab. Proyek gedung berbentuk kubus yang akan menghabiskan dana hingga miliaran dolar Amerika itu, disebut-sebut warganet mirip bangunan suci Ka’bah. Apabila benar-benar terealisasi, tentu akan menjadi salah satu gedung pencakar langit di Riyadh. Lantas, apa sajakah rencana isi dari The Mukaab dan fakta-fakta menarik di baliknya yang memanen pro kontra?

The New Murabba akan menawarkan fasilitas universitas teknologi dan desain, museum, teater serbaguna, area hijau dan pejalan kaki, serta 80 tempat hiburan.

Selanjutnya, baca di sini

Bandingkan Leopard 2 dan Tank Sovyet, Tentara Ukraina: seperti Naik Mercedes dan Lada

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Seorang tentara Ukraina membandingkan tank Leopard 2 dengan sebuah Mercedes ketika dia menjalani pelatihan. Jerman dan sejumlah negara Eropa akan memasok tank canggih itu untuk menghadapi Rusia.

 Dia termasuk di antara puluhan tentara Ukraina yang dilatih Jerman dengan simulator Leopard 2 dan kemudian tank itu sendiri di tempat pelatihan militer terbesarnya, di Munster, sebelum mengirim mereka ke Ukraina.

Selanjutnya, baca di sini

Saat Gurun Pasir di Arab Saudi Berubah Menjadi Taman Bunga Warna-warni

Gurun pasir di Arab Saudi berubah menjadi taman bunga yang indah di ujung musim dingin tahun ini. Hujan yang mengguyur membuat daratan tandus menjadi lebih subur.

Di wilayah utara Arab Saudi, bunga-bunga ungu mekar di gurun pasir sehingga menarik para wisatawan dari seluruh Semenanjung Arab. Salah satu wisatawan itu adalah Muhammad al-Mutairi. Ia rela  berkendara hampir enam jam dari kampung halamannya di pusat kerajaan untuk melihat semburan warna yang langka di lanskap yang menjemukan.

“Tidak ada yang menyangka pemandangan ini terjadi di Arab Saudi,” kata pensiunan guru berusia 50 tahun itu saat mengamati lautan ungu. Bunga-bunga membentang sejauh mata memandang di padang pasir di sekitar Rafha, dekat perbatasan Irak.

Selanjutnya, baca di sini:

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: Netanyahu Berlindung dari Serangan Rudal, Komandan Hamas Dibunuh

20 jam lalu

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berpidato di hadapan Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa ke-79 di markas besar PBB di New York, AS, 27 September 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
Top 3 Dunia: Netanyahu Berlindung dari Serangan Rudal, Komandan Hamas Dibunuh

Top 3 dunia adalah Netanyahu yang berlindung dari serangan rudal, Yahya Sinwar masih misterius hingga komandan Hamas dibunuh Israel.


Top 3 Dunia ; CIA Pasang Iklan Lowongan Kerja untuk Informan di Cina, Iran dan Korea Utara

1 hari lalu

Wakil Presiden Amerika Serikat Joe Biden. REUTERS/Jorge Cabrera
Top 3 Dunia ; CIA Pasang Iklan Lowongan Kerja untuk Informan di Cina, Iran dan Korea Utara

Top 3 dunia pada 4 Oktober 2024, geger iklan lowongan kerja agen mata-mata Amerika Serikat CIA yang merekrut informan dari tiga negara.


Top 3 Dunia ; Amerika Serikat Tak Dukung Antonio Guterres Saat Dilarang Masuk Wilayah Israel

2 hari lalu

Logo PBB terlihat di jendela di lorong kosong di markas besar PBB selama debat tingkat tinggi Majelis Umum PBB ke-75 di New York, AS, 21 September 2020. REUTERS/Mike Segar
Top 3 Dunia ; Amerika Serikat Tak Dukung Antonio Guterres Saat Dilarang Masuk Wilayah Israel

Top 3 dunia pada 3 Oktober 2024, didominasi berita soal konflik Israel dengan Hizbullah di Lebanon yang kini tampak mulai menyeret Iran.


Top 3 Dunia: Ali Khamenei Buka Suara hingga Prancis Kecam Serangan Iran ke Israel

3 hari lalu

Pemimpin Tertinggi Republik Islam Iran, Ayatollah Sayid Ali Khamenei. Foto: Kantor Pelestarian dan Publikasi Karya-karya Ayatollah Sayid Ali Khamenei
Top 3 Dunia: Ali Khamenei Buka Suara hingga Prancis Kecam Serangan Iran ke Israel

Berita Top 3 Dunia pada Rabu 2 Oktober 2024 diawali oleh reaksi Pemimpin Tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei atas serangan ke Israel


Top 3 Dunia: Iran Tak Akan Kirim Pasukan Lawan Israel hingga Kritik Korut atas Impunitas Israel

4 hari lalu

Anggota Hizbullah menghadiri pemakaman Wissam Tawil, komandan pasukan elit Hizbullah Radwan di Lebanon, 9 Januari 2024. REUTERS/AZIZ TAHER
Top 3 Dunia: Iran Tak Akan Kirim Pasukan Lawan Israel hingga Kritik Korut atas Impunitas Israel

Berita Top 3 Dunia pada Selasa 1 Oktober 2024 diawali oleh kabar Iran tidak akan mengerahkan pasukan ke Lebanon atau Gaza untuk menghadapi Israel.


Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Kerjasama Indonesia - Arab Saudi

5 hari lalu

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menghadiri acara 'Harmony of Tradition: The Wonders of Saudi Arabia and Indonesia' di Jakarta, Senin 30 September 2024. Dok. MPR
Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Kerjasama Indonesia - Arab Saudi

Bamsoet mengapresiasi Kerajaan Arab Saudi yang terus memberikan perhatian besar terhadap jamaah haji Indonesia.


Top 3 Dunia: Bagaimana Cara Israel Bunuh Hassan Nasrallah?

5 hari lalu

Pemimpin Hizbullah Lebanon Sayyed Hassan Nasrallah. REUTERS/Khalil Hassan
Top 3 Dunia: Bagaimana Cara Israel Bunuh Hassan Nasrallah?

Berita Top 3 Dunia pada Senin 30 September 2024 masih seputar pembunuhan pemimpin Hizbullah Lebanon Hassan Nasrallah.


Eksekusi 199 Orang, 2024 Jadi Tahun Paling Berdarah Arab Saudi

5 hari lalu

Ilustrasi hukuman mati. livelaw.in
Eksekusi 199 Orang, 2024 Jadi Tahun Paling Berdarah Arab Saudi

Arab Saudi telah mengeksekusi 199 orang tahun ini, jumlah tertinggi dalam satu tahun kalender yang tercatat, menurut Reprieve.


Top 3 Dunia: Situasi Beirut Setelah Nasrallah Terbunuh, Houthi Yaman Serang Israel

6 hari lalu

Top 3 Dunia: Situasi Beirut Setelah Nasrallah Terbunuh, Houthi Yaman Serang Israel

Top 3 dunia adalah situasi di Beirut usai pembunuhan pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah hingga serangan Houthi Yaman dengan rudal ke Israel.


Top 3 Dunia: Pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah Tewas Dibunuh Israel

7 hari lalu

Hashem Safieddine. Wikipedia
Top 3 Dunia: Pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah Tewas Dibunuh Israel

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 28 September 2024 diawali oleh kabar kematian Hassan Nasrallah, pemimpin Hizbullah selama tiga dekade terakhir