Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Indonesia dan Liberia Ingin Kerja Sama Bidang Penyediaan Air Bersih

Reporter

image-gnews
Duta Besar Indonesia untuk Afrika Barat Usra Hendra Harahap, kiri, dan Ketua Komisi Air, Sanitasi, dan Kebersihan (WASH) Liberia Bobby Whitfield di Jakarta, Kamis, 19 Mei 2022. Sumber: Daniel Ahmad/TEMPO
Duta Besar Indonesia untuk Afrika Barat Usra Hendra Harahap, kiri, dan Ketua Komisi Air, Sanitasi, dan Kebersihan (WASH) Liberia Bobby Whitfield di Jakarta, Kamis, 19 Mei 2022. Sumber: Daniel Ahmad/TEMPO
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Komisi Air, Sanitasi, dan Kebersihan (WASH) Liberia Bobby Whitfield menghadiri acara diskusi Sector Ministers Meeting atau SMM bertajuk 'Air Bersih dan Sanitasi untuk Semua' yang diselenggarakan di Jakarta pada Kamis, 19 Mei 2022. Hadir pula dalam kesempatan itu, Usra Hendra Harahap Duta Besar Indonesia untuk 14 negara di kawasan Afrika Barat.

Menurut Harahap, Indonesia berusaha menjembatani tindakan diplomatik dari negara-negara Afrika Barat seperti Liberia yang cenderung sulit mendapatkan air bersih. Caranya, lewat transfer teknologi soal bagaimana menyediakan air, sanitasi baik untuk warga setempat.

Diperkirakan hampir dari 40 persen populasi Liberia kesulitan akses ke toilet, dalam hal ini sanitasi.

"Komitmen pemerintah Indonesia untuk air bersih, kebersihan dan sanitasi yang baik untuk semua, sangat dikenal di kawasan Afrika Barat. Indonesia memiliki reputasi yang sangat baik dalam kerjasama maupun investasi," kata Whitfield dalam pertemuan tersebut.

Hubungan bilateral Indonesia dan Liberia relatif memiliki sejarah yang panjang, dimulai sejak 1965. Liberia juga merupakan salah satu negara Sub-Sahara Afrika yang menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Asia-Afrika pada 1955 di Bandung, Jawa Barat.


Dalam pertemuan Kamis sore kemarin, Whitfield dan Duta Besar Harahap sama - sama ingin meningkatkan kerja sama diberbagai sektor. Harahap menyebut, Indonesia telah menawarkan kemitraan dalam bidang pendidikan, industri strategi dan pertahanan, konstruksi, bahkan olahraga.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Soal penguatan kerja sama ini, rencananya akan dibahas lebih mendalam saat Duta Besar Harahap menyerahkan surat kepercayaan kepada Presiden Liberia, George Weah, pada 2 Juni di Ibu Kota Monrovia, Liberia.  

“Harapan kami, dalam waktu dekat, Presiden kami dapat mengunjungi Indonesia untuk bertemu dengan Presiden Indonesia dan mempererat persahabatan kedua negara lebih jauh lagi," kata Whitfield.

Baca juga : Duta Besar Malaysia untuk Indonesia Sosok Kontroversi, Kemlu Tak Mau Ikut Campur

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

2 jam lalu

Presiden Joko Widodo saat penyerahan bantuan pangan beras cadangan pangan pemerintah kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Gudang Bulog, Cibitung, Jawa Barat, Jumat 16 Februari 2024. Presiden Jokowi menepis anggapan bahwa kenaikan harga beras dipicu pemberian bantuan pangan dari pemerintah. TEMPO/Subekti.
Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebut bantuan beras merupakan langkah konkret untuk meringankan beban masyarakat.


Wakil Menteri Luar Negeri Soroti 5 Hal Ini dalam Pertemuan UNCTAD

4 jam lalu

Ilustrasi Kereta Cepat Jakarta-Bandung. ANTARA
Wakil Menteri Luar Negeri Soroti 5 Hal Ini dalam Pertemuan UNCTAD

Wakil Menteri Luar Negeri mengingatkan negara berkembang mengimbau negara berkembang tingkatkan kerja sama karena ada persaingan geopolitik


RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

5 jam lalu

Ilustrasi  smelter nikel. REUTERS
RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto dan Duta Besar China untuk Indonesia Lu Kang bertemu untuk membahas penguatan kerja sama


Duta Besar Masaki Yasushi Beri Penghargaan kepada Ketua Perhimpunan Alumni dari Jepang

5 jam lalu

Kedutaan Besar Jepang pada 14 Mei 2024 melaksanakan upacara pemberian penghargaan Kepala Perwakilan di Luar Negeri untuk Tahun Reiwa ke-6 (Paruh Pertama) kepada Perhimpunan Alumni dari Jepang (PERSADA) Jawa Barat yang dihadiri pihak-pihak terkait di Bandung. Sumber: dokumen kedutaan besar Jepang di Jakarta
Duta Besar Masaki Yasushi Beri Penghargaan kepada Ketua Perhimpunan Alumni dari Jepang

Perhimpunan Alumni dari Jepang (PERSADA) Jawa Barat telah berkontribusi mempromosikan hubungan persahabatan antara Jepang dan Indonesia.


Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

1 hari lalu

Menteri Keuangan M. Chatib Basri, resmikan penerbitan uang NKRI di Gedung BI, Jakarta, 18 Agustus 2014. TEMPO/Dian Triyuli Handoko
Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

Perlambatan perekonomian di Cina memberi dampak ke Indonesia. Sebab sasaran pasar terbesar untuk kegiatan ekspor komoditas alam berada di Cina


Inilah Daftar 143 Negara yang Mendukung Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

1 hari lalu

Gang bendera di markas besar PBB Eropa terlihat selama Dewan Hak Asasi Manusia di Jenewa, Swiss, 11 September 2023. REUTERS/Denis Balibouse
Inilah Daftar 143 Negara yang Mendukung Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Ada sebanyak 143 negara mendukung Palestina menjadi anggota PBB, termasuk Indonesia. Berikut daftarnya.


Indonesia-Kazakhstan Segera Rampungkan Perjanjian Kerja Sama Promosi dan Perlindungan Investasi

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo alias Jokowi bertemu dengan Presiden Kazakhstan Kassym-Jomart Tokayev di Dubai, pada Sabtu, 2 Desember 2023. FOTO: ISTIMEWA
Indonesia-Kazakhstan Segera Rampungkan Perjanjian Kerja Sama Promosi dan Perlindungan Investasi

Pemerintah Indonesia dan Kazakhstan merencanakan kelanjutan proses negoisasi terkait promosi dan investasi pada Juni 2024.


Mengapa Aurora Tidak Terlihat di Wilayah Indonesia?

2 hari lalu

Rachel Vennya berfoto dengan latar aurora borealis di Kutub Utara, Februari 2024 (Instagram/@rachelvennya)
Mengapa Aurora Tidak Terlihat di Wilayah Indonesia?

Kemungkinan terjadinya aurora di langit Indonesia sangat rendah karena berada di sekitar khatulistiwa,


Ibu Kota Nusantara, Wajah Baru Indonesia Menyongsong Era Global

3 hari lalu

Ibu Kota Nusantara, Wajah Baru Indonesia Menyongsong Era Global

Pembangunan tahap pertama IKN Nusantara mencapai 80,82 persen. Klaster pendidikan untuk mendukung kebutuhan pertumbuhan dan inovasi dalam klaster ekonomi di masa depan.


Top 3 Dunia: Perdagangan Indonesia-Israel hingga Dubes Israel Robek Piagam PBB

3 hari lalu

Duta Besar Israel untuk PBB Gilad Erdan menghancurkan selembar kertas dengan judul Piagam PBB dengan mesin saat ia berpidato di depan para delegasi di Majelis Umum PBB sebelum memberikan suara pada rancangan resolusi yang akan mengakui Palestina memenuhi syarat untuk menjadi anggota. anggota penuh PBB, di New York City, AS 10 Mei 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
Top 3 Dunia: Perdagangan Indonesia-Israel hingga Dubes Israel Robek Piagam PBB

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 11 Mei 2024 diawali oleh tanggapan Dubes Palestina Zuhair Al-Shun soal perdagangan antara Indonesia-Israel