Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Trump Ditembak hingga Biden Mundur: 8 Hari Tak Terduga Menjelang Pilpres AS

Reporter

image-gnews
Iklan

Rabu, 17 Juli 2024 -- Tekanan Terhadap Biden Meningkat

Dukungan untuk Biden terus surut setelah debatnya yang gagal pada tanggal 27 Juni dengan Trump. Partai Demokrat khawatir terhadap pria berusia 81 tahun itu dan kemampuannya untuk mengalahkan Trump di tempat pemungutan suara.

Seorang anggota parlemen Demokrat terkemuka, Adam Schiff dan sejumlah pejabat partai lainnya mendesak Biden untuk mundur. Ia memuji Biden dengan mengatakan negara kita berada di persimpangan jalan.

Biden juga didiagnosis menderita Covid, terpaksa meninggalkan kampanye dan kembali ke rumahnya di Delaware untuk memulihkan diri.

Dalam wawancara yang dirilis pada hari yang sama, ia mengatakan ia dapat mempertimbangkan kembali pencalonannya jika ditemukan "kondisi medis".

Kamis, 18 Juli 2024 - Tekanan dari Obama dan Pelosi 

Tanda-tanda memudarnya dukungan Demokrat muncul. Mantan ketua DPR Nancy Pelosi disebutkan memberi tahu anggota DPR Demokrat bahwa Biden akan segera dibujuk untuk mundur dari pencalonan presien.

Barack Obama, mantan presiden yang pernah menjadi bos Biden, dilaporkan memberi tahu sekutunya bahwa presiden harus mempertimbangkan secara serius kelayakan pencalonannya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di Milwaukee, Trump menerima pencalonannya di Konvensi Nasional Partai Republik. Trump menjanjikan kemenangan di bulan November kepada publik.

Jumat, 19 Juli 2024 - Biden Tetap Maju 

Anggota parlemen yang mendesak Biden untuk mundur mencapai 25 orang. Kendati begitu, ia kembali menegaskan akan tetap bertahan maju dalam pilpres AS. "Taruhannya tinggi, dan pilihannya jelas. Bersama-sama, kita akan menang."

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Adu Peluang Kamala Harris dan Donald Trump di Debat Capres AS Pertama

1 jam lalu

Wakil Presiden AS dan calon presiden dari Partai Demokrat Kamala Harris dan pasangannya yang baru terpilih sebagai wakil presiden Gubernur Minnesota Tim Walz naik panggung saat kampanye di Philadelphia, Pennsylvania, AS, 6 Agustus 2024. REUTERS/Kevin Lamarque
Adu Peluang Kamala Harris dan Donald Trump di Debat Capres AS Pertama

Sebelum Debat Capres AS hari ini, menurut survei terbaru dari RealClearPolitics, Harris dan Trump bersaing ketat di beberapa negara bagian penting,


Kamala Harris dan Trump akan Berhadapan dalam Debat Pertama di Pennsylvania

8 jam lalu

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Kamala Harris dan Trump akan Berhadapan dalam Debat Pertama di Pennsylvania

Capres AS dari Demokrat, Kamala Harris, akan berhadapand engan Donald Trump dari Republik dalam debat pertama di Pennsylvania pada Selasa 10 September


Jelang Debat Perdana, Kamala Harris dan Donald Trump Bicara Soal Kebijakan Ekonomi

14 jam lalu

Jajak Pendapat Pilpres AS, Kamala Harris atau Donald Trump yang Lebih Unggul?
Jelang Debat Perdana, Kamala Harris dan Donald Trump Bicara Soal Kebijakan Ekonomi

Menjelang debat perdananya, Kamala Harris dan Donald Trump saling membicarakan kebijakan ekonomi yang akan mereka terapkan jika terpilih.


10 Mantan Petinggi Militer AS Dukung Kamala Harris, Sebut Trump 'Bahaya'

18 jam lalu

Wakil Presiden AS dan calon presiden dari Partai Demokrat Kamala Harris dan pasangannya yang baru terpilih sebagai wakil presiden Gubernur Minnesota Tim Walz naik panggung saat kampanye di Philadelphia, Pennsylvania, AS, 6 Agustus 2024. REUTERS/Kevin Lamarque
10 Mantan Petinggi Militer AS Dukung Kamala Harris, Sebut Trump 'Bahaya'

Para pensiunan jenderal mengatakan bahwa Kamala Harris adalah satu-satunya kandidat presiden yang cocok menjabat panglima tertinggi negara.


Besok Debat Perdana Kamala Harris vs Donald Trump, Simak Aturannya

22 jam lalu

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Besok Debat Perdana Kamala Harris vs Donald Trump, Simak Aturannya

Debat perdana mantan Presiden Donald Trump dan Wakil Presiden Kamala Harris sebagai capres Amerika Serikat akan digelar esok Selasa, 10 September 2024


Standar Ganda AS terhadap Israel atas Pembunuhan Warganya

1 hari lalu

Aysenur Ezgi Eygi di Seattle, Washington, 8 Juni  2024. International Solidarity Movement/Handout via REUTERS
Standar Ganda AS terhadap Israel atas Pembunuhan Warganya

Hingga saat ini, baik Joe Biden dan Kamala Harris belum berkomentar soal pembunuhan Aysenur Ezgi Eygi oleh penembak jitu Israel.


Gedung Putih: Putin Harus Berhenti Bicara soal Pilpres AS

4 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berbicara dengan murid-murid selama pelajaran
Gedung Putih: Putin Harus Berhenti Bicara soal Pilpres AS

Gedung Putih menegaskan residen Rusia Vladimir Putin harus berhenti berbicara tentang pemilihan presiden Amerika Serikat


Jika Trump Jadi Presiden, Ini Jabatan untuk Elon Musk

4 hari lalu

Donald Trump dan Elon Musk. REUTERS
Jika Trump Jadi Presiden, Ini Jabatan untuk Elon Musk

Trump mengatakan komisi ini yang bakal dipimpin Elon Musk akan mengaudit seluruh pemerintah federal dan menyarankan "reformasi drastic".


Blinken Klaim Normalisasi Israel-Arab Saudi Bisa Terjadi Sebelum Biden Mundur

4 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken memberi isyarat saat ia berangkat ke Mesir, di Tel Aviv, Israel, 20 Agustus 2024. REUTERS/Kevin Mohatt/Pool
Blinken Klaim Normalisasi Israel-Arab Saudi Bisa Terjadi Sebelum Biden Mundur

Menlu AS Blinken mengakui peluang ini hanya bisa terjadi jika ada gencatan senjata di Gaza


Andrii Sybiha Menjadi Menlu Ukraina Gantikan Dmytro Kuleba

4 hari lalu

Wakil Menteri Luar Negeri pertama Andrii Sybiha. REUTERS/Stringer
Andrii Sybiha Menjadi Menlu Ukraina Gantikan Dmytro Kuleba

Andrii Sybiha, calon menlu yang ditunjuk Presiden Volodymyr Zelensky diterima oleh parlemen Ukraina.