Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wapres Malawi Tewas dalam Kecelakaan Pesawat, Tak Ada Penumpang yang Selamat

Reporter

image-gnews
Petugas memadamkan api saat latihan penanganan kecelakaan pesawat udara di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali, Kamis 30 Mei 2024. Simulasi tersebut dilakukan untuk memastikan kesiapsiagaan personel dari seluruh unsur pemangku kepentingan Bandara Bali dalam menanggulangi keadaan darurat. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Petugas memadamkan api saat latihan penanganan kecelakaan pesawat udara di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali, Kamis 30 Mei 2024. Simulasi tersebut dilakukan untuk memastikan kesiapsiagaan personel dari seluruh unsur pemangku kepentingan Bandara Bali dalam menanggulangi keadaan darurat. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Presiden Malawi Saulos Klaus Chilima dan sembilan orang lainnya diumumkan tewas dalam kecelakaan pesawat. Pengumuman itu disampaikan langsung oleh Presiden Lazarus Chakwera pada Selasa, 11 Juni 2024.

Chilima dipandang sebagai kandidat potensial dalam pemilihan presiden tahun depan. Pesawat militer yang ditumpanginya hilang pada hari Senin. "Saya sangat sedih, saya minta maaf untuk memberi tahu Anda semua bahwa ini telah menjadi tragedi yang mengerikan. Tim SAR telah menemukan pesawat tersebut di dekat sebuah bukit. Mereka menemukannya hancur total tanpa ada yang selamat,” kata Chakwera dalam pidatonya kepada rakyat Malawi.

Pesawat meninggalkan ibu kota Lilongwe pada pukul 09:17 pada hari Senin. Pesawat tidak bisa mendarat di bandara Mzuzu sesuai jadwal pada pukul 10:02 karena jarak pandang yang buruk.

Pesawat tersebut diperintahkan untuk kembali ke Lilongwe tetapi hilang dari radar. Otoritas penerbangan tidak bisa melakukan kontak dengan pesawat.

Chakwera mengatakan semua penumpang di dalamnya tewas akibat benturan. Pihak militer membawa jenazah mereka kembali ke ibu kota.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Terlepas dari rekam jejak pesawat dan pengalaman awaknya, ada sesuatu yang tidak beres dengan pesawat tersebut dalam penerbangan kembali ke Lilongwe, menyebabkannya jatuh dan membuat kami semua hancur,” katanya.

Chilima, 51 tahun, ditangkap pada tahun 2022 atas tuduhan korupsi. Namun, pengadilan membatalkan dakwaan terhadapnya bulan lalu setelah direktur penuntut umum mengajukan pemberitahuan agar kasus tersebut dihentikan. Chilima membantah telah melakukan korupsi.

REUTERS

Pilihan editor: Hamas Terima Resolusi DK PBB Soal Gencatan Senjata di Gaza

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Misteri Gempa Langit, Suara Ledakan Misterius di Berbagai Penjuru Dunia

4 hari lalu

Suara dentuman terdengar dari langit Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pada Kamis pagi 21 Mei 2020. Seperti dua sebelumnya, BMKG memastikan suara bukan dari petir maupun gempa. (Dok warga)
Misteri Gempa Langit, Suara Ledakan Misterius di Berbagai Penjuru Dunia

Fenomena gempa langit juga dilaporkan terjadi di Iran, Australia, Irlandia, Skotlandia, Jerman, dan banyak lokasi di sepanjang pantai timur Amerika.


Daftar 15 Negara Termurah di Dunia yang Wajib Dikunjungi Saat Musim Liburan 2025, Laos Nomor 1

5 hari lalu

 Para wisatawan memotret pemandangan kota dari puncak gunung di Luang Prabang, Laos, 22 Januari 2013. Berada di hutan lebat yang mengelilingi kompleks permukiman kerajaan bersejarah, Luang Prabang yang terletak di tepi Sungai Mekong dikenal dengan arsitektur Prancis-Laos dan kuil-kuil Buddha yang megah. Xinhua/Kaikeo Saiyasane
Daftar 15 Negara Termurah di Dunia yang Wajib Dikunjungi Saat Musim Liburan 2025, Laos Nomor 1

Liburan ke luar negeri tanpa merogoh kocek dalam-dalam tentu menjadi harapan bagi para wisatawan. Berikut daftar 15 negara termurah di dunia.


Fakta-fakta di Balik Kesetiaan Malawi Mendukung Israel dalam Forum PBB

6 hari lalu

Sebuah layar memperlihatkan hasil pemungutan suara selama pemungutan suara Majelis Umum PBB mengenai rancangan resolusi yang mengakui Palestina memenuhi syarat untuk menjadi anggota penuh PBB, di New York City, AS, 10 Mei 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
Fakta-fakta di Balik Kesetiaan Malawi Mendukung Israel dalam Forum PBB

Malawi selalu memberi suara untuk Israel atau setidaknya abstain dalam setiap resolusi PBB tentang konflik Israel-Palestina, mengapa?


Mengapa Black Box Pesawat Berwarna Oranye? Ini Penjelasannya

16 hari lalu

Aircraft cockpit data recorder atau biasa disebut black box, milik penerbangan komersil. Honeywell pabrik pembuat blackbox mengatakan ketangguhan kotak tersebut pada pesawat Air France Penerbangan 447 yang jatuh dan tenggelam di samudra atlantik, black box tersebut tidak hancur dan tetap utuh. Disebut kotak hitam walaupun berwarna oranye terang. Joshua Roberts/Bloomberg via Getty Images.
Mengapa Black Box Pesawat Berwarna Oranye? Ini Penjelasannya

Mengenal black box pesawat yang berwarna oranye dan teknologinya, sehingga tidak mudah hancur.


Jepang akan Kerahkan Pesawat Militer untuk Evakuasi Warga dari Lebanon

18 hari lalu

Jepang akan Kerahkan Pesawat Militer untuk Evakuasi Warga dari Lebanon

Jepang mendesak warganya untuk meninggalkan Lebanon dan memutuskan untuk mempersiapkan penerbangan militer untuk kemungkinan evakuasi


Helikopter Tabrak Atap Hotel di Australia, Pilot Langsung Tewas di Tempat

12 Agustus 2024

Ilustrasi Helikopter Jatuh. shutterstock.com
Helikopter Tabrak Atap Hotel di Australia, Pilot Langsung Tewas di Tempat

Kecelakaan helikopter terjadi di Australia. Helikopter jatuh dan menabrak atap hotel hingga menyebabkan kebakaran.


Keluarga Korban Pesawat Jatuh di Brasil Berkumpul untuk Identifikasi Jasad

11 Agustus 2024

Pemandangan drone menunjukkan orang-orang bekerja di lokasi kecelakaan pesawat di Vinhedo, Sao Paulo, Brasil, 10 Agustus 2024. Reuters/Carla Carniel
Keluarga Korban Pesawat Jatuh di Brasil Berkumpul untuk Identifikasi Jasad

Pesawat turboprop bermesin ganda ATR 72 yang dioperasikan oleh maskapai penerbangan Brasil Voepass membawa 58 penumpang dan empat awak.


Taiwan Deteksi 41 Pesawat Militer Cina di Sekitar Pulau

22 Juni 2024

Pesawat Angkatan Udara ikut serta dalam latihan militer oleh Komando Teater Timur Tentara Pembebasan Rakyat Tiongkok (PLA) di sekitar Taiwan, dalam tangkapan layar dari video selebaran yang dirilis pada 19 Agustus 2023. (Foto file: Reuters)
Taiwan Deteksi 41 Pesawat Militer Cina di Sekitar Pulau

Kementerian Pertahanan Taiwan mendeteksi 41 pesawat militer Cina di sekitar pulau itu dalam waktu 24 jam.


10 Negara dengan Jumlah Kecelakaan Pesawat Terbanyak

24 Mei 2024

Petugas memadamkan api saat simulasi penanganan keadaan darurat di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda (SIM), Blangbintang, Aceh Besar, Aceh, Kamis 26 Oktober 2023. Simulasi penanggulangan kecelakaan pesawat dan keadaan darurat bandar udara yang diselenggarakan PT. Angkasa Pura II SIM tersebut melibatkan berbagai instasi untuk meningkatkan kemampuan personel dan menguji fasilitas serta peralatan bandara sehingga mampu menjaga keselamatan dan keamanan penerbangan dari berbagai gangguan serta ancaman. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra
10 Negara dengan Jumlah Kecelakaan Pesawat Terbanyak

Deretan negara dengan jumlah kasus kecelakaan pesawat paling banyak di dunia, ada yang mencapai 870 kasus, dengan korban jiwa sebanyak 10.846 orang.


13 Presiden yang Tewas Dalam Kecelakaan Pesawat dan Helikopter

24 Mei 2024

Selain Presiden Iran Ebrahim Raisi, ini deretan presiden yang tewas akibat kecelakaan pesawat dan helikopter. Foto: The Kaiserreich Wiki | Fandom
13 Presiden yang Tewas Dalam Kecelakaan Pesawat dan Helikopter

Selain Presiden Iran Ebrahim Raisi, ini deretan presiden yang tewas akibat kecelakaan pesawat dan helikopter. Ada Jose Felix Estigarribia Insaurralde.