Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Korban Terdampak Musibah Tanah Longsor di Papua Nugini Tembus 4 Ribu Orang

Reporter

image-gnews
James Marape, Perdana Menteri Papua Nugini. Sumber: Reuters
James Marape, Perdana Menteri Papua Nugini. Sumber: Reuters
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - CARE kelompok kemanusiaan dari Australia melaporkan ada lebih dari 4 ribu orang terdampak musibah tanah longsor yang meratakan sebuah desa di bagian utara Papua Nugini pada Jumat, 24 Mei 2024 sekitar pukul 3 subuh. Ratusan orang dikhawatirkan tewas dalam musibah tanah longsor yang meratakan desa Koakalam di Provinsi Enga atau sekitar 600 kilometer dari utara Ibu Kota Moresby. 
  
Menurut Kementerian Luar Negeri dan Perdagangan Australia (DFAT), lebih dari enam desa terdampak musibah tanah longsor di Provinsi Mulitaka, yang media setempat mewartakan mengubur lebih dari 300 orang dan lebih dari 1.100 rumah.  Sedangkan CARE Australia pada Sabtu, 26 mei 2024, mengatakan hampir 4 ribu orang hidup di area zona yang terkena musibah tersebut sehingga jumlah korban tewas kemungkinan lebih tinggi dari yang diprediski mengingat ada sebuah tempat penampungan pengungsian yang melarikan diri dari konflik di dekat area musibah tanah longsor.      

Pada Februari 2024, setidaknya 26 laki-laki tewas di Provinsi Enga dalam sebuah penyergapan kekerasan antar suku hingga mendorong Perdana Menteri Papua Nugini James Marape memberikan wewenang pada pucuk pimpinan militer negara itu untuk melakukan penangkapan. CARE pada Jumat, 25 Mei 2024, mengatakan musibah tanah longsor telah meninggalkan puing-puing setinggi 8 meter, memutus akes ke jalan raya yang menyulitkan sulitnya pendistribusian bantuan. 

Australian Broadcasting Corp dalam laporannya Sabtu, 25 helikopter hanyalah satu-satunya cara untuk menjangkau area terdampak musibah tanah longsor. Ada empat jenazah yang sudah diangkat dari tumpukan puing-puing. 

“Banyak rumah-rumah di kaki gunung berisiko terperosok dalam tanah longsor,” kata Juru bicara CARE.  
     
Perdana Menteri Marape mengatakan ahli di Kementerian Pertahanan dan Kementerian Pekerjaan Umum Papua Nugini sudah dikerahkan untuk membantu dan upaya pemulihan paska-bencana. Media sosial banyak yang beredar foto-foto kondisi desa Ninga Role, di mana orang-orang menaiki batu, memotong pohon demi bisa menyelamatkan orang-orang yang bisa diselamatkan. Seorang ibu menangis saat proses evakuasi dilakukan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sumber: Reuters

Pilihan editor: Menyoal Proyek Karet Hijau Michelin

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PM Cina Tiba di Australia, Kunjungi Panda di Kebun Binatang dan Makan Siang di Kilang Anggur

1 hari lalu

Perdana Menteri Tiongkok Li Qiang (kanan) menyambut Menteri Luar Negeri Australia Penny Wong (kiri) di Bandara Adelaide pada 15 Juni 2024 di Adelaide, Australia. Asanka Ratnayake/Kolam renang melalui REUTERS
PM Cina Tiba di Australia, Kunjungi Panda di Kebun Binatang dan Makan Siang di Kilang Anggur

Perdana Menteri Cina Li Qiang tiba di Adelaide, Australia, pada Sabtu malam untuk melakukan kunjungan resmi ke negara tersebut.


Konser Lany Dijadwalkan Ulang Tersebab Paul Kecelakaan

1 hari lalu

Vokalis grup musik LANY Paul Klein beraksi saat tampil dalam konsernya bertajuk
Konser Lany Dijadwalkan Ulang Tersebab Paul Kecelakaan

Anggota band Lany, Paul Jason Klein mengalami kecelakaan sepeda motor


Duta Besar Australia Kunjungan Kerja ke Padang Luncurkan #AussieBanget Corner

2 hari lalu

Duta Besar Australia untuk Indonesia Penny Williams PSM mengunjungi Padang, Sumatera Barat pada 13 Juni 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Duta Besar Australia Kunjungan Kerja ke Padang Luncurkan #AussieBanget Corner

Duta Besar Australia untuk Indonesia Penny Williams PSM kunjungan kerja ke Padang, Sumatera Barat pada 13 Juni 2024


Harvey Moeis dan Sandra Dewi Disebut Punya Rumah di Australia, Pengacara: Cuma Sewa

2 hari lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Instagram.
Harvey Moeis dan Sandra Dewi Disebut Punya Rumah di Australia, Pengacara: Cuma Sewa

Pengacara tersangka perkara dugaan korupsi timah Harvey Moeis, Harris Arthur Hedar, buka suara soal kepemilikan aset atau rumah di Australia.


Perayaan 75 Tahun Hubungan Diplomatik, Forum Australia-Indonesia Diluncurkan

4 hari lalu

Kementerian Pendidikan Australia pada 12 Juni 2024, menggelar Forum Australia-Indonesia. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia
Perayaan 75 Tahun Hubungan Diplomatik, Forum Australia-Indonesia Diluncurkan

Forum Australia-Indonesia diluncurkan untuk meningkatkan tata kelola dan manajemen universitas.


Bahaya Judi Online hingga Jokowi Beri Peringatan, Siapa Saja yang Sudah jadi Korban?

4 hari lalu

Presiden Jokowi memberikan keterangan tentang bahaya judi online, Istana Merdeka, 12 Juni 2024. Tangkap Layar Sekretariat Presiden
Bahaya Judi Online hingga Jokowi Beri Peringatan, Siapa Saja yang Sudah jadi Korban?

Presiden Jokowi menyoroti masalah sosial akibat maraknya judi online. Berikut sejumlah contoh korban dan cerita kasusnya.


Kasus Pencabulan Anak Kembali Terjadi di Depok, Pelakunya Kakek dan Om Korban

6 hari lalu

Ilustrasi pencabulan anak. shutterstock.com
Kasus Pencabulan Anak Kembali Terjadi di Depok, Pelakunya Kakek dan Om Korban

Pencabulan oleh kakek dan om di Tapos, Depok, tak hanya terhadap satu anak, namun hampir ke semua cucu-cucunya.


Apa Beda Tapera Indonesia dengan Tabungan Perumahan Rakyat di Singapura, Australia, Cina, dan Korea Selatan

6 hari lalu

Peserta tabungan perumahan rakyat (Tapera) membaca brosur di Kantor Pelayanan Badan Pengelola Tapera, Jakarta, Selasa 4 Juni 2024. Presiden Joko Widodo menetapkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 21 Tahun 2024 tentang perubahan atas PP Nomor 25 Tahun 2020 tentang Tapera sebagai upaya untuk meningkatkan efektivitas penyelenggaraan dan akuntabilitas pengelolaan dana Tapera. TEMPO/Tony Hartawan
Apa Beda Tapera Indonesia dengan Tabungan Perumahan Rakyat di Singapura, Australia, Cina, dan Korea Selatan

Ramai-ramai soal Tapera di Indonesia. Ini bedanya tabungan perumahan rakyat di Korea Selatan, Australia, hingga Singapura.


Konsulat AS di Australia Diserang Vandalisme Pro-Palestina, Albanese Meradang

7 hari lalu

Massa Aksi Palestina berkumpul menjelang rapat umum, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Sydney, Australia 3 Mei 2024. REUTERS/Alasdair Pal
Konsulat AS di Australia Diserang Vandalisme Pro-Palestina, Albanese Meradang

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese mengecam vandalisme yang dilakukan terhadap gedung konsulat AS di Sydney, yang diduga merupakan bentuk protes pro-Palestina.


Cerita Pilu Warga Gaza saat Israel Bantai Kamp Pengungsi Nuseirat

7 hari lalu

Anak-anak Palestina bermain di antara puing-puing setelah serangan Israel  di tengah konflik Israel-Hamas, di kamp pengungsi Nuseirat di Jalur Gaza tengah, 9 Juni 2024 .REUTERS/Abed Khaled
Cerita Pilu Warga Gaza saat Israel Bantai Kamp Pengungsi Nuseirat

Pasukan Israel melancarkan operasi militer di Gaza untuk membebaskan empat orang sandera Israel, dengan menewaskans dedikitnya 274 warga Palestina