Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kuwait Akan Evaluasi Lagi Skema Pemberian Bantuan ke Negara Berkembang dan Kawasan

Reporter

image-gnews
Emir Kuwait yang baru, Sheik Nawaf al-Ahmad al-Sabah saat ikuti pengambilan sumpah jabatan di parlemen, di kota Kuwait, Kuwait, 30 September 2020. Sheikh Nawaf menduduki jabatan pemerintahan pertamanya pada 21 Februari 1961 sebagai gubernur di Governorat Hawalli. Pada 19 Maret 1978 ia diangkat menjadi Menteri pertahanan, dan pada 26 Januari 1988 menjadi Menteri Pertahanan. Kuwait News Agency/Handout via REUTERS
Emir Kuwait yang baru, Sheik Nawaf al-Ahmad al-Sabah saat ikuti pengambilan sumpah jabatan di parlemen, di kota Kuwait, Kuwait, 30 September 2020. Sheikh Nawaf menduduki jabatan pemerintahan pertamanya pada 21 Februari 1961 sebagai gubernur di Governorat Hawalli. Pada 19 Maret 1978 ia diangkat menjadi Menteri pertahanan, dan pada 26 Januari 1988 menjadi Menteri Pertahanan. Kuwait News Agency/Handout via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Luar Negeri Kuwait pada Kamis, 9 Februari 2023, mengungkap Kuwait sedang mempertimbangkan kebijakan memberikan bantuan pada negara-negara Arab dan negara-negara berkembang. Caranya, lewat Kuwait Fund for Arab Economic Development.

“Ada sejumlah perkembangan di level internasional yang membutuhkan pertimbangan mekanisme pendanaan dan manfaat dari program pendanaan untuk menjaga kepentingan nasional kita,” kata Salem Abdullah Al-Jaber Al-Sabah, Menteri Luar Negeri Kuwait, dalam sebuah rekaman video yang dikirim dari Kementerian Luar Negeri Kuwait.

    

Menteri Luar Negeri Al-Sabah tidak secara spesifik menyebut perubahan apa saja di level internasional yang dimaksudnya. Kementerian Luar Negeri Kuwait pun belum mau menanggapi pertanyaan wartawan saat ditanya lebih dalam perihal ini.

Usulan perubahan kebijakan oleh Kuwait mengikuti jejak yang dilakukan Kementerian Keuangan Arab Saudi pada bulan lalu. Ketika itu, Kementerian Keuangan Arab Saudi mengumumkan telah mengubah cara untuk menolong para sekutu-sekutunya dan akna membuat reformasi dalam mengucurkan bantuan, ketimbang memberikan hibah langsung dan deposito tanpa syarat.

Sebelumnya pada awal pekan lalu, surat kabar asal Kuwait Al-Qabas mewartakan kebijakan baru untuk pendanaan dari Kuwait akan berupa pemberian uang pinjaman pada sejumlah negara dengan imbalan mereka harus mau mendukung Kuwait dalam pemungutan suara di Dewan Keamanan PBB atau memberikan dukungan politik pada Kuwain untuk sejumlah isu.

Pemberitaan Al-Qabas itu berdasarkan sejumlah sumber yang tidak mau dipublikasi, yang juga menyebut kebijakan pemberian pinjaman secara cuma-Cuma akan ditinjau lagi. Kuwait juga akan mengevaluasi lagi program-programnya yang murni kemanusiaan, yang benar-benar tidak membawa agenda apapun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

    

Kuwait Fund for Arab Economic Development didirikan pada 1961 yang telah mengucurkan sejumlah pinjaman lunak, jaminan, hadiah dan bantuan teknis. Namun lembaga ini tidak memberikan bantuan keuangan untuk menambal anggaran pengeluaran. Kuwait lewat lembaga itu, telah menggelontorkan lebih dari seribu pinjaman pada 105 negara dengan total nilai USD 21,9 miliar (Rp 331 triliun).

    

Sumber: english.alarabiya.net

Pilihan Editor: WHO: Suriah Krisis, Butuh Bantuan dalam Jumlah Sangat Besar

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.       

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rusia Prihatin DPR Amerika Serikat Sahkan Bantuan Keamanan untuk Ukraina

5 hari lalu

Foto udara menunjukkan bangunan tempat tinggal yang rusak selama konflik Ukraina-Rusia di kota pelabuhan selatan Mariupol, Ukraina 3 April 2022. Warga sipil yang terperangkap di Mariupol berlindung di ruang bawah tanah dengan sedikit makanan, listrik, atau air mengalir. REUTERS/Pavel Klimov
Rusia Prihatin DPR Amerika Serikat Sahkan Bantuan Keamanan untuk Ukraina

Rusia menilai bantuan keamanan untuk Ukraina hanya akan memperburuk konflik dan korban jiwa warga Ukraina


DPR Amerika Serikat Loloskan Paket Bantuan Keamanan Rp1.540 Triliun untuk Ukraina, Israel dan Taiwan

5 hari lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
DPR Amerika Serikat Loloskan Paket Bantuan Keamanan Rp1.540 Triliun untuk Ukraina, Israel dan Taiwan

DPR Amerika Serikat pada Sabtu, 20 April 2024, mendukung lolosnya paket bantuan keamanan untuk Ukraina, Israel dan Taiwan total senilai USD95 miliar


Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

5 hari lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Instagram.
Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

Kuasa hukum Sandra Dewi dan Harvey Moeis menyebutkan rekening yang diblokir oleh Kejagung biasa digunakan oleh kliennya untuk pinjaman bank.


PNM Mekaar Kembangkan Usaha Jamu Nasabah

8 hari lalu

PNM Mekaar Kembangkan Usaha Jamu Nasabah

Di PNM Mekaar, nasabah tidak harus mensyaratkan agunan dan tidak harus memiliki usaha yang sudah mapan. Bahkan orang yang baru akan memulai usaha bisa mendapatkan pinjaman.


Piala Asia U-23 2024: Kunci Kemenangan Timnas U-23 Vietnam atas Kuwait 3-1

8 hari lalu

Logo Piala Asia U-23. Istimewa
Piala Asia U-23 2024: Kunci Kemenangan Timnas U-23 Vietnam atas Kuwait 3-1

Timnas U-23 Vietnam berhasil menuai poin penuh pada laga perdana di Grup D Piala Asia U-23 2024.


Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

8 hari lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) memblokir 537 pinjaman online atau pinjol ilegal dan 48 konten penawaran pinjaman pribadi (pinpri) sepanjang Februari hingga Maret 2024.


DK PBB akan Putuskan Keanggotaan Penuh Palestina Hari ini, AS Ancam Veto?

8 hari lalu

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres berbicara dalam pertemuan Dewan Keamanan PBB tentang penerapan Pasal 99 piagam PBB untuk mengatasi krisis kemanusiaan di tengah konflik antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas di markas besar PBB di New York City, AS, 8 Desember 2023. REUTERS/Shannon Stapleton
DK PBB akan Putuskan Keanggotaan Penuh Palestina Hari ini, AS Ancam Veto?

AS secara aktif berupaya mencegah rancangan resolusi yang mendukung pemberian keanggotaan penuh di Dewan Keamanan PBB untuk Palestina.


Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

9 hari lalu

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu, 17 April 2024. Kebakaran itu terjadi sekitar 13.00 WIB. TEMPO/Ihsan Reliubun
Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

Dinas Sosial DKI Jakarta melalui Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menurunkan bantuan berupa tenda darurat, selimut, dan makanan kepada korban kebakaran.


Idul Fitri di Gaza, UEA dan Mesir Kirim Baju Baru hingga Permen Lewat Udara

17 hari lalu

Pekerja di perusahaan Loyalty Support Services mengemas makanan buka puasa, bagian dari bantuan kemanusiaan dari organisasi nirlaba Yordania, Waqf Thareed, untuk dikirim ke Gaza, selama bulan suci Ramadhan, di Amman, Yordania 24 Maret 2024. REUTERS/Alaa Al Sukhni
Idul Fitri di Gaza, UEA dan Mesir Kirim Baju Baru hingga Permen Lewat Udara

UEA dan Mesir mengirimkan bantuan baju lebaran, sepatu dan makanan untuk Idul Fitri penduduk di Gaza.


Amerika Serikat Mendesak Israel Izinkan hingga 350 Truk Bantuan dalam Sehari Masuk ke Gaza

17 hari lalu

Truk bantuan yang membawa pasokan kemanusiaan ke Gaza menunggu di Gerbang 96, pintu masuk yang baru dibuka memungkinkan akses lebih cepat ke Gaza utara, di Israel, 21 Maret 2024. REUTERS/Amir Cohen
Amerika Serikat Mendesak Israel Izinkan hingga 350 Truk Bantuan dalam Sehari Masuk ke Gaza

Gedung Putih menyambut baik masuknya lebih dari 300 truk bantuan kemanusiaan ke Gaza pada akhir pekan, namun mendesak Israel izinkan jumlah yang lebih banyak untuk masuk.