Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Maling Bobol Pesawat Militer Rahasia Rusia

image-gnews
Ilyushin Il-76 pesawat angkut strategis buatan Ilyushin Rusia, yang diawaki oleh 5 orang kru, dengan beban angkut mencapai 42 ton. Kecepatan maksimum mencapai 900 km/perjam dengan jarak terbang mencapai 4.300 km di ketinggian terbang 13 km. Walaupun sebagai pesawat angkut, II-76 dilengkapi dengan senjata kanon kaliber 23 mm. Getty Images
Ilyushin Il-76 pesawat angkut strategis buatan Ilyushin Rusia, yang diawaki oleh 5 orang kru, dengan beban angkut mencapai 42 ton. Kecepatan maksimum mencapai 900 km/perjam dengan jarak terbang mencapai 4.300 km di ketinggian terbang 13 km. Walaupun sebagai pesawat angkut, II-76 dilengkapi dengan senjata kanon kaliber 23 mm. Getty Images
Iklan

TEMPO.CO, - Kepolisian Rusia sedang menyelidiki pencurian sejumlah komponen pesawat militer rahasia yang dirancang untuk membawa Presiden Vladimir Putin jika terjadi serangan nuklir.

Pencurian diketahui setelah pintu kargo pesawat ditemukan terbuka. Sebanyak 39 perangkat radio di dalam pesawat yang memiliki jukukan "Pesawat Hari Kiamat" itu hilang.

Pesawat Ilyushin-80 yang dirancang untuk membawa pejabat tinggi sedang terparkir di Beriev Taganrog Aviation Scientific and Technical Complex saat pencuri membobolnya. Polisi belum mampu mengidentifikasi para tersangka.

Menurut pernyataan resmi pemerintah Rusia, beberapa bagian detail tentang pesawat masih aman lantaran klasifikasinya sebagai rahasia negara.

Dmitry Peskov, sekretaris pers Presiden Putin, menggambarkan peristiwa ini sebagai "situasi darurat". "Tentu saja, akan ada penyelidikan, dan tindakan akan diambil agar ini tidak terjadi lagi," katanya dikutip dari CNN, Kamis, 10 Desember 2020. Peskov tidak merinci siapa yang bertanggung jawab atas keamanan pesawat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kantor Berita Rusia Tass melaporkan pesawat tersebut telah menjalani perawatan rutin pada roda pendaratannya sebelum pencurian. Saat kejadian, semua peralatan sudah terpasang lengkap.

CNN

https://edition.cnn.com/2020/12/09/europe/russian-doomsday-plane-scli-intl/index.html

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jangan Tidur saat Pesawat Take Off atau Landing, Ini Alasannya

1 hari lalu

Ilustrasi tidur di pesawat. shutterstock.com
Jangan Tidur saat Pesawat Take Off atau Landing, Ini Alasannya

Ada dua alasan mengapa sebaiknya tidak tidur saat pesawat take off atau landing, pertama barotrauma dan kedua keselamatan penumpang.


PT Dirgantara Indonesia Pasarkan 25 Unit Pesawat N219 di China

4 hari lalu

Pesawat N219 yang sudah tiba di Bandara HAS Hanandjoeddin, Tanjung Pandan, Belitung, untuk agenda Development Working Group (DWG) G20, 7-9 September 2022. (ANTARA/Kasmono)
PT Dirgantara Indonesia Pasarkan 25 Unit Pesawat N219 di China

PT Dirgantara Indonesia (PTDI) menandatangani kesepakatan penjualan 25 unit pesawat N219 dengan Linkfield Technologies.


Erick Thohir Beberkan Penyebab Harga Tiket Pesawat Masih Mahal

4 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Ad Interim Erick Thohir ketika memberikan keterangan pers di Kantor Kementerian BUMN, Kamis, 23 November 2023. TEMPO/Riri Rahayu
Erick Thohir Beberkan Penyebab Harga Tiket Pesawat Masih Mahal

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir buka suara soal penyebab masih tingginya harga tiket pesawat saat ini.


Taktik yang Sering Dilakukan Penumpang untuk Upgrade Kelas di Pesawat, Berhasil?

5 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur
Taktik yang Sering Dilakukan Penumpang untuk Upgrade Kelas di Pesawat, Berhasil?

Sebagian penumpang berasumsi jika ada kursi yang kosong di pesawat maka mereka dapat menempatinya.


Putin: Kita Harus Berpikir untuk Menghentikan 'Tragedi' Perang di Ukraina

5 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin menghadiri KTT virtual G20 melalui tautan video di Moskow, Rusia, 22 November 2023. Sputnik/Mikhail Klimentyev/Kremlin via REUTERS
Putin: Kita Harus Berpikir untuk Menghentikan 'Tragedi' Perang di Ukraina

Ini adalah salah satu pernyataan Putin yang paling tenang tentang konflik di Ukraina.


Selain Merokok, Ketahui Daftar 10 Barang yang Tidak Boleh Masuk Pesawat

5 hari lalu

Sejumlah penumpang pesawat berjalan sambil membawa barangnya setibanya di Terminal 2 Domestik Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu 7 Mei 2022. PT Angkasa Pura II mencatat pada H+4 lebaran sebanyak 79.763 penumpang tiba di Bandara Soekarno Hatta dengan 464 pergerakan pesawat. ANTARA FOTO/Fauzan
Selain Merokok, Ketahui Daftar 10 Barang yang Tidak Boleh Masuk Pesawat

Viral penumpang pesawat Citilink merokok di kabin. Berikut 10 benda yang tak boleh dibawa dalam pesawat.


Awal Mula Larangan Merokok di Pesawat

6 hari lalu

Ilustrasi pesawat. Sumber: getty images/mirror.co.uk
Awal Mula Larangan Merokok di Pesawat

Dahulu, merokok sama lazimnya dengan makan dan minum dalam penerbangan. Tapi itu berubah setelah kecelakaan pesawat yang menewaskan 123 penumpang.


Rute Penerbangan Terpendek di Dunia, Jarak Hanya 2,7 Kilometer dan Waktu Tempuh 1 Menit

7 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Rute Penerbangan Terpendek di Dunia, Jarak Hanya 2,7 Kilometer dan Waktu Tempuh 1 Menit

Rute penerbangan di Skotlandia ini memegang Guinness World Records untuk penerbangan berjadwal terpendek.


Pelita Air Kedatangan Armada Tambahan Airbus A320, Bakal Ada Rute Baru

7 hari lalu

Petugas memeriksa kesiapan pesawat Airbus A320-200 maskapai Pelita Air sebelum melakukan penerbangan perdana di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Kamis 28 April 2022. PT Pertamina (Persero) melalui anak usahanya PT Pelita Air Service (PAS) membuka penerbangan perdana dengan pesawat Airbus A320-200 rute reguler dari Bandara Soekarno-Hatta ke Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali dan sebaliknya guna mewujudkan komitmen mendukung pengembangan industri transportasi udara dan memperkuat konektivitas di tanah air dengan melayani penerbangan komersial berjadwal (regular flight). ANTARA FOTO/Fauzan
Pelita Air Kedatangan Armada Tambahan Airbus A320, Bakal Ada Rute Baru

Pelita Air menyambut kedatangan pesawat Airbus A320 kesepuluh dalam armadanya.


Cemas dengan Turbulensi saat Naik Pesawat Lakukan 4 Hal Ini

10 hari lalu

Ilustrasi wanita bepergian dengan pesawat terbang. Freepik.com/Jcomp
Cemas dengan Turbulensi saat Naik Pesawat Lakukan 4 Hal Ini

Jika turbulensi menimbulkan kecemasan, ada beberapa lagkah yang dapat dilakukan untuk menghilangkan kekhawatiran.