Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Evakuasi WNI Tugas Besar yang Pernah Dilakukan KJRI Jeddah

Reporter

image-gnews
Rombongan evakuasi WNI pertama lewat darat pasca serangan udara koalisi pimpinan Arab Saudi lewat Al Hudaidah, 1 April 2015. Foto: Dhia Ul Hady Albairuney/PPI Hudaidah
Rombongan evakuasi WNI pertama lewat darat pasca serangan udara koalisi pimpinan Arab Saudi lewat Al Hudaidah, 1 April 2015. Foto: Dhia Ul Hady Albairuney/PPI Hudaidah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Data Konsulat jenderal Republik Indonesia atau KJRI Jeddah, Arab Saudi, memperkirakan ada sekitar 400.000 warga negara Indonesia tinggal di Jeddah. Dari jumlah tersebut, sekitar 900 orang adalah mahasiswa dan sisanya TKI.

Baca: Arab Saudi Dihantam Pasir, Warga Diminta Waspada

Faiz Ahmad, Pelaksana Fungsi Konsuler KJRI Jeddah, Kementerian Luar Negeri, kiri, bersama Amat Fajri, Staf Lokal KJRI Jeddah, kanan, menceritakan kondisi WNI terkini di Jeddah, Arab Saudi dan penanganan jamaah umraj terlantar akibat kasus penipuan biro umrah, 7 Mei 2018. TEMPO/ Suci Sekar

Faiz Ahmad, Pelaksana Fungsi Konsuler KJRI Jeddah, Kementerian Luar Negeri, kepada Tempo pada Senin, 7 Mei 2018, menceritakan pihaknya menangani banyak kasus TKI bermasalah. Diantara data palsu TKI yang sangat menyulitkan pihaknya dalam melakukan pendataan dan penanganan kasus.

Baca: Lion Air Buka Perbangan Umroh Rute Palembang-Jeddah

Masalah lain yang muncul adalah TKI yang overstay atau melampaui izin tinggal yang diberikan. Walhasil, saat Raja Arab Saudi menerbitkan program amnesti, ribuan TKI memanfaatkan program ini untuk pulang ke tanah air.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Melalui program ini, warga negara asing yang overstay diberikan pemaafan dan kelonggaran membayar sanksi imigrasi. Ini sebuah pekerjaan besar buat kami, staf di KJRI mengurus kepulangan TKI yang overstay," kata Fajri.

Pada 2011, ada sekitar 8 kloter penerbangan untuk memulangkan sekitar 2.500 TKI di wilayah Jeddah ke Indonesia. Kerjaan Arab Saudi, beberapa kali menerbitkan program amnesti dan dari program-program itu KJRI Jeddah total telah memulangkan sekitar 11.000 TKI overstay di wilayah itu.

KJRI Jeddah juga pernah terlibat dalam upaya evakuasi WNI dari Yaman ke Indonesia saat perang Yaman meletup pada 2014. Pasalnya, wilayah Jizan merupakan perbatasan terdekat antara Jeddah, Arab Saudi dengan Yaman.

Setelah evakuasi, KRJI Jeddah dihadapkan pada tanggung jawab memberikan perlindungan ekstra pada TKI yang berada di Najran, sebuah kota di Arab Saudi yang berbatasan dengan Yaman. Pasalnya, sampai sekarang perang Yaman masih berkecamuk dan situasi politik semakin keruh karena koalisi militer Arab Saudi melancarkan serangan ke Yaman. Tak pelak, sebagai wilayah terdekat dengan Yaman, penduduk Najran sering melihat dan mendengar rudal hilir-mudik di wilayah itu.

Untungnya, sampai sekarang belum ada TKI yang menjadi korban serangan rudal atau peluru 'nyasar'. KJRI Jeddah menghimbau agara warga Indonesia yang bertahan tinggal di Najran bersikap waspada dan saling menjalin kontak. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


23 Individu Dapat Penghargaan Hassan Wirajuda Pelindungan WNI Award

58 menit lalu

Kantor Kementerian Luar Negeri RI di Jln. Pejambon, Jakarta. Sumber: Suci Sekar/Tempo
23 Individu Dapat Penghargaan Hassan Wirajuda Pelindungan WNI Award

Sebanyak 23 individu mendapat Hassan Wirajuda Pelindungan WNI Award karena telah berjasa dalam upaya pelindungan WNI


Hasil Piala Asia U-23, Uzbekistan Taklukkan Juara Bertahan Arab Saudi

10 jam lalu

Timnas Uzbekistan saat melawan Timnas Arab Saudi, di perempat final Piala Asia U-23 2024. Foto/Video/rcti
Hasil Piala Asia U-23, Uzbekistan Taklukkan Juara Bertahan Arab Saudi

Uzbekistan akan menjadi lawan Indonesia di semifinal Piala Asia U-23 pada Senin, 29 April 2024.


Menlu Retno Setuju Upaya Bersama Berantas Judi Online: Ini Kejahatan Transnasional

17 jam lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi usai mendampingi Presiden Jokowi bertemu Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan di Istana Kepresiden Jakarta, Jumat, 26 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Menlu Retno Setuju Upaya Bersama Berantas Judi Online: Ini Kejahatan Transnasional

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menilai penting penanganan judi online dapat diselesaikan secara bekerja sama.


Preview Uzbekistan vs Arab Saudi di Piala Asia U-23, Calon Lawan Timnas Indonesia di Semifinal

23 jam lalu

Laga Uzbekistan vs Arab Saudi di Piala Asia U-23 2024. Dic. AFC.
Preview Uzbekistan vs Arab Saudi di Piala Asia U-23, Calon Lawan Timnas Indonesia di Semifinal

Duel Timnas U-23 Uzbekistan vs Arab Saudi akan tersaji pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 pada Jumat, 26 April 2024.


Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Toto Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, pada Senin, 22 April 2024. Dalam kunjungannya, Presiden Jokowi meninjau langsung fasilitas dan alat-alat kesehatan yang ada di RSUD tersebut. Foto: Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden
Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

Presiden Jokowi menyoroti kebiasaan sejumlah WNI yang berobat ke luar negeri sehingga berpotensi menyedot devisa Rp 180 triliun, apa sebabnya?


Raja Salman dari Arab Saudi Masuk Rumah Sakit untuk Pemeriksaan Rutin

2 hari lalu

Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz melaksanakan salat Idul Fitri di Istana Al-Salam di Jeddah, Arab Saudi, 21 April 2023. Saudi Press Agency/Handout via REUTERS
Raja Salman dari Arab Saudi Masuk Rumah Sakit untuk Pemeriksaan Rutin

Raja Salman, 88, terakhir kali dirawat di rumah sakit pada Mei 2022 untuk prosedur kolonoskopi dan tes medis, juga di rumah sakit Jeddah.


Jokowi Sebut RI Kehilangan Devisa Rp 180 Triliun karena Masyarakat Pilih Berobat ke Luar Negeri

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo memberi pengarahan dalam acara Peringatan 22 Tahun Gerakan Nasional Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU PPT) di Istana Negara, Jakarta, Rabu 17 April 2024. Indonesia telah dinyatakan secara aklamasi diterima sebagai Anggota Financial Action Task Force on Money Laundering and Terrorism Financing (full membership). Keberhasilan tersebut diperoleh dalam FATF Plenary Meeting di Paris, Perancis yang dipimpin oleh Presiden FATF, MR. T. Raja Kumar pada Rabu, 25 Oktober 2023. TEMPO/Subekti.
Jokowi Sebut RI Kehilangan Devisa Rp 180 Triliun karena Masyarakat Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengatakan bahwa Indonesia kehilangan devisa US$ 11,5 Miliar atau Rp 180 triliun per tahun. Apa sebabnya?


Cara Pindah Kewarganegaraan WNA Menjadi WNI dan Persyaratannya

2 hari lalu

Untuk berpindah status WNA menjadi WNI terdapat beberapa syarat dan proses yang perlu dilalui. Ini informasi lengkapnya. Foto: Canva
Cara Pindah Kewarganegaraan WNA Menjadi WNI dan Persyaratannya

Untuk berpindah status WNA menjadi WNI terdapat beberapa syarat dan proses yang perlu dilalui. Ini informasi lengkapnya.


Warga Iran Kembali Berangkat Umrah setelah 9 Tahun Hubungan Buruk dengan Arab Saudi

4 hari lalu

Umat Islam melakukan umrah di Masjidil Haram pada malam Ramadan ke-29 di kota suci Mekah, Arab Saudi, 7 April 2024. Saudi Press Agency/Handout via REUTERS/File Photo
Warga Iran Kembali Berangkat Umrah setelah 9 Tahun Hubungan Buruk dengan Arab Saudi

Warga Iran berangkat untuk menunaikan ibadah umrah pertama kali dalam sembilan tahun setelah hubungan antara Iran dan Arab Saudi membaik.


Mengenal Visa Haji dan Beberapa Visa Lainnya

4 hari lalu

Visa Haji. Foto : Kemenag RI
Mengenal Visa Haji dan Beberapa Visa Lainnya

Visa Haji merupakan visa untuk warga negara Indonesia yang akan pergi menjalankan ibadah haji, selain itu ada beberapa visa lainnya.