Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hewan-hewan Ini Dipakai untuk Deteksi Gempa

Editor

Grace gandhi

image-gnews
Burung camar menari di Qingdao, Shandong, Cina, 21 Desember 2014. Sekumpulan camar berkumpul di kota Qingdao Cina timur untuk berlindung dari musim dingin. ChinaFotoPress/ChinaFotoPress via Getty Images
Burung camar menari di Qingdao, Shandong, Cina, 21 Desember 2014. Sekumpulan camar berkumpul di kota Qingdao Cina timur untuk berlindung dari musim dingin. ChinaFotoPress/ChinaFotoPress via Getty Images
Iklan

TEMPO.CO , Beijing: Para ilmuwan Cina baru-baru ini melakukan sebuah penelitian yang menyimpulkan bahwa hewan dapat memprediksi kapan gempa bumi akan melanda.

Seismolog di Nanjing, ibu kota Provinsi Jiangsu Timur, telah menyiapkan tujuh pusat pengamatan di kebun binatang dan taman satwa di wilayah tersebut. Mereka akan mengawasi perubahan perilaku di antara ribuan hewan, yang mungkin menjadi tanda dari suatu tremor dekat.

Sebuah taman ekologi di distrik Yuhuatai telah menjadi salah satu situs pemantauan seismik, dengan mengamati 2.000 ayam, 200 babi, dan 2 kilometer persegi (0,8 mil persegi) kolam berisi ikan.

Kamera telah dipasang di sekitar taman dan staf akan melaporkan kembali ke Biro Seismologi pada perilaku hewan dua kali sehari.

"Hewan kadang-kadang menjadi stres sebelum gempa bumi melanda," kata Zhao Bing, Kepala Biro Pemantauan Ilmiah Seismologi Nanjing.

Bing menambahkan bahwa pengamatan harus dilakukan kepada sekelompok hewan, karena jika keanehan hanya didapati pada satu jenis hewan saja, tidak akan menuntun ke hasil apapun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Seorang anggota staf di Kebun Binatang Hutan Hongshan, situs pemantauan lain, mengatakan hewan bisa sama efektifnya dengan teknologi spesialis ketika mencoba untuk memprediksi gempa.

"Burung bisa menjadi 'gugup' jika ekor mereka bergoyang-goyang seperti anjing, Anda harus memperhatikan itu," Shen Zhijun, seperti yang dilansir BBC.

Pola hewan-hewan ini telah lama diteliti, yakni bahwa perilaku hewan bisa memberikan peringatan dini dari aktivitas seismik. Pada 2011, para ilmuwan mengatakan hewan mungkin dapat mendeteksi perubahan kimia dalam air tanah yang mendahului gempa.

Studi tersebut mendapati koloni kodok meninggalkan kolam di kota Italia, L'Aquila, sehari sebelum kota itu hancur oleh gempa berkekuatan 6,3 SR. Studi lain mengamati perubahan perilaku hewan liar selama tiga minggu sebelum gempa berkekuatan 7,0 menghantam Peru pada 2011.

BBC | YON DEMA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gempa M 5,0 di Talaud Malam Ini Akibat Deformasi Batuan di Lempeng Laut Filipina

7 jam lalu

Ilustrasi gempa. shutterstock.com
Gempa M 5,0 di Talaud Malam Ini Akibat Deformasi Batuan di Lempeng Laut Filipina

Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG menyatakan belum ada laporan dampak kerusakan akibatb gempa magnitudo 5,0 tersebut.


Monumen Gempa dan Refleksi 30 September di Kota Padang

1 hari lalu

Salah satu penyiar Radio Republik Indonesia yang menjadi pelaku sejarah gempa Kota Padang 2009, mengenang peristiwa tersebut saat peringatan 14 tahun gempa Kota Padang di Monumen Tugu Gempa, Sabtu, 30 September 2023. (TEMPO/Fachri Hamzah)
Monumen Gempa dan Refleksi 30 September di Kota Padang

Setiap 30 September selalu diadakan kegiatan refleksi dan tabur bunga untuk mengenang para korban gempa bumi Kota Padang 14 tahun silam.


Info Terkini Gempa M5,3 di Papua Barat Sore Ini Diikuti Dua Gempa Susulan

1 hari lalu

Ilustrasi gempa. shutterstock.com
Info Terkini Gempa M5,3 di Papua Barat Sore Ini Diikuti Dua Gempa Susulan

Gempa tidak berpotensi tsunami.


Info Terkini Gempa Guncang Jabar dan Banten, Akibat Deformasi Batuan dalam Lempeng Indo-Australia

2 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Info Terkini Gempa Guncang Jabar dan Banten, Akibat Deformasi Batuan dalam Lempeng Indo-Australia

Gempa bumi menengah akibat deformasi batuan dalam Lempeng Indo-Australia yang tersubduksi di bawah Jawa Barat


Gempa M5,6 di Aceh Tengah Malam Terasa hingga Banda Aceh

6 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Gempa M5,6 di Aceh Tengah Malam Terasa hingga Banda Aceh

Berbagai wilayah lain juga terjadi gempa.


Gempa Magnitudo 6,1 di Kepulauan Talaud Sulawesi Utara, akibat Aktivitas Subduksi Lempeng

7 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Gempa Magnitudo 6,1 di Kepulauan Talaud Sulawesi Utara, akibat Aktivitas Subduksi Lempeng

Gempa tidak berpotensi tsunami.


Info Terkini Gempa M5,1 Guncang Simeulue Aceh, Akibat Aktivitas Subduksi Lempeng

9 hari lalu

Gempa berlokasi di laut pada jarak 75 kilometer arah barat laut Nias Utara, Sumatra Utara pada kedalaman 31 kilometer. (BMKG)
Info Terkini Gempa M5,1 Guncang Simeulue Aceh, Akibat Aktivitas Subduksi Lempeng

Gempa bumi dangkal akibat adanya aktivitas subduksi lempeng.


BMKG Sebut Gempa di Laut Maluku akibat Deformasi Batuan

10 hari lalu

Ilustrasi gempa. shutterstock.com
BMKG Sebut Gempa di Laut Maluku akibat Deformasi Batuan

BMKG mencatat gempa tektonik dengan Magnitudo 6,3 pada Jumat, 22 September 2023, pukul 21.59.16 WIB berada di wilayah Laut Banda, Maluku.


Gempa Magnitudo Besar 6,6 Guncang Tanimbar Maluku

11 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Gempa Magnitudo Besar 6,6 Guncang Tanimbar Maluku

BMKG melaporkan gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,6 mengguncang Tanibar, Provinsi Maluku, Jumat malam, 22 September 2023.


Maroko Alokasikan Rp502 Triliun untuk Rekonstruksi Wilayah yang Diguncang Gempa Bumi

12 hari lalu

Petugas bekerja mencari korban di reruntuhan bangunan pasca gempa di Amizmiz, Maroko, 10 September 2023. Kementerian Dalam Negeri Maroko mencatat korban tewas hingga menembus 2.012 orang dan 2.059 orang terluka, termasuk 1.404 orang dalam kondisi kritis. REUTERS/Nacho Doce
Maroko Alokasikan Rp502 Triliun untuk Rekonstruksi Wilayah yang Diguncang Gempa Bumi

Pemerintah Maroko mengalokasikan dana 120 miliar dirham untuk rencana rekonstruksi setelah gempa bumi mengguncang dalam tempo lima tahun ke depan.