Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bagi Warga Palestina, Trump atau Kamala Harris Sama Saja

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Iklan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Keberpihakan AS terhadap Israel

Aktivis politik Palestina, Omar Assaf, mengatakan bahwa rakyat Palestina tidak bergantung pada hasil pemilu AS.

"Saya yakin siapa pun yang bergantung pada hasilnya adalah orang yang delusional, karena Amerika beroperasi melalui lembaga-lembaganya dan bias terhadap agresi Israel," tambahnya.

"AS terlibat dalam genosida dengan pesawat dan bomnya, dan mereka bersaing untuk memberikan dukungan paling banyak kepada penjajah, apakah itu kandidat Partai Republik, Trump, atau saingannya dari Partai Demokrat, Harris. Mereka memandang proyek Zionis sebagai bagian dari kepentingan dan agenda mereka."

"Kami harus mengandalkan diri kami sendiri dan Perlawanan kami, bukan pada pemilu AS. Mereka akan terus mendukung agresi Israel dan tidak akan ragu-ragu untuk memberikan perlindungan politik untuk itu," kata Assaf.

“Wajah Asli”

Osama Abdel Karim, seorang insinyur Palestina, mengatakan bahwa warga Palestina tidak mengharapkan apa-apa dari pemerintahan AS yang akan datang.

"Kami tidak menaruh harapan pada salah satu dari dua kandidat," katanya.

"Semua pemerintahan AS, baik dari Partai Republik maupun Demokrat, memiliki kebijakan untuk mendukung Israel secara politik dan militer serta memberikan perlindungan dan platform di berbagai forum internasional, sehingga kami tidak memiliki kepentingan dalam pemilihan ini."

"AS adalah mitra utama dan kaki tangan dalam perang genosida di Gaza, dan sebelumnya di Tepi Barat, melalui dukungannya terhadap pembangunan pemukiman, Yahudisasi Yerusalem dan pencaplokannya ke Israel."

Seorang mahasiswa, Obadah Muhaysen, dari Bethlehem di Tepi Barat bagian selatan, mengatakan bahwa perang Gaza telah memperlihatkan "wajah asli" AS.

"Perang Israel di Gaza, yang didukung dan didanai oleh AS, telah mengungkapkan wajah asli AS yang mengaku membela etika, demokrasi, dan hak asasi manusia," katanya. "Saya rasa tidak ada orang

Palestina atau Arab yang mengharapkan sesuatu yang positif dari pemerintahan AS atau mengantisipasi perubahan dalam dukungan AS untuk negara penjajah itu," katanya Muhaysen.

MIDDLE EAST MONITOR

Pilihan Editor: Janji Beri US$1 Juta untuk Petisi Pro-Trump, Elon Musk Diperintahkan Hadir ke Pengadilan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Deretan Selebriti di Pusaran P Diddy yang Dukung Kamala Harris

1 jam lalu

Jennifer Lopez/Foto: Instagram/jennifer_jilo
Deretan Selebriti di Pusaran P Diddy yang Dukung Kamala Harris

Sejumlah selebriti yang dikait-kaitkan dengan skandal P Diddy diketahui mendukung Kamala Harris.


Bill Clinton Sebut Hamas "Paksa" Israel Bantai Warga Gaza, Netizen Ngamuk

3 jam lalu

Bill Clinton saat menjadi pembicara kunci pembukaan Konferensi Union se-Dunia yang digelar secara virtual, Selasa, 20 Oktober 2020. | Foto: Union
Bill Clinton Sebut Hamas "Paksa" Israel Bantai Warga Gaza, Netizen Ngamuk

Warga Arab-Amerika mengatakan komentar merendahkan Bill Clinton terhadap warga Palestina di Gaza dalam kampanye untuk Kamala Harris sangat menjijikkan


Bertengkar Lagi, Ben-Gvir Sebut Bezalel Smotrich Arogan

7 jam lalu

Itamar Ben-Gvir dan Bezalel Smotrich. REUTERS/Ronen Zvulun / REUTERS/Ammar Awad
Bertengkar Lagi, Ben-Gvir Sebut Bezalel Smotrich Arogan

Ben-Gvir mengecam Bezalel Smotrich dan menggambarkannya sebagai "arogan" dan "tidak peduli dengan keamanan dan ekonomi".


Janji Beri US$1 Juta untuk Petisi Pro-Trump, Elon Musk Diperintahkan Hadir ke Pengadilan

14 jam lalu

Janji Beri US$1 Juta untuk Petisi Pro-Trump, Elon Musk Diperintahkan Hadir ke Pengadilan

Elon Musk berjanji untuk memberikan US$1 juta setiap hari kepada seseorang yang menandatangani petisi kebebasan berbicara dan hak kepemilikan senjata


Arnold Schwarzenegger Dukung Kamala Harris di Pemilu AS, Blak-blakan Kritik Trump

19 jam lalu

Aktor dan mantan Gubernur California Arnold Schwarzenegger memberikan sambutan saat menerima gelar doktor kehormatan dari Sekolah Hertie di Berlin, Jerman, 17 September 2024. REUTERS/Liesa Johannssen
Arnold Schwarzenegger Dukung Kamala Harris di Pemilu AS, Blak-blakan Kritik Trump

Arnold Schwarzenegger menyebut masa depan Amerika akan semakin terpecah jika Donald Trump terpilih kembali.


Afrika Selatan Ajukan Kasus Genosida Israel di Gaza ke ICJ, Ini Bukti-buktinya

20 jam lalu

Seorang pria mengibarkan bendera Palestina ketika orang-orang melakukan protes pada hari sidang publik yang diadakan oleh Mahkamah Internasional (ICJ) untuk memungkinkan para pihak memberikan pandangan mereka mengenai konsekuensi hukum pendudukan Israel di wilayah Palestina sebelum akhirnya mengeluarkan keputusan yang tidak mengikat. pendapat hukum, di Den Haag, Belanda, 21 Februari 2024. REUTERS/Piroschka van de Wouw
Afrika Selatan Ajukan Kasus Genosida Israel di Gaza ke ICJ, Ini Bukti-buktinya

Pemerintah Afrika Selatan atau Afsel telah menyerahkan bukti genosida oleh Israel di Gaza kepada Mahkamah Internasional (ICJ).


Ini Orang-orang yang Bakal Diadili Trump jika Jadi Presiden Lagi

21 jam lalu

Kandidat Presiden AS Donald Trump. REUTERS
Ini Orang-orang yang Bakal Diadili Trump jika Jadi Presiden Lagi

Trump bersumpah untuk menyelidiki dan menuntut para pesaing politik, petugas pemilu, pengunjuk rasa pro-Palestina jika ia menjadi presiden lagi.


Mengapa Elon Musk Mati-matian Dukung Donald Trump di Pilpres AS?

23 jam lalu

Mengapa Elon Musk Mati-matian Dukung Donald Trump di Pilpres AS?

Elon Musk mendukung Donald Trump di Pilpres AS dengan mengucurkan dana besar.


Top 3 Dunia: Israel Hancurkan Sistem Rudal Iran hingga Tentara Israel Tewas di Gaza

1 hari lalu

Orang-orang berduka atas kematian seorang prajurit Israel, Sersan Satu Noam Israel Abdu, yang tewas di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza antara Israel dan Hamas, selama pemakamannya di Kadima-Zoran, Israel, 8 Oktober 2024. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Top 3 Dunia: Israel Hancurkan Sistem Rudal Iran hingga Tentara Israel Tewas di Gaza

Berita Top 3 Dunia pada Rabu 30 Oktober 2024 diawali oleh pesawat Israel telah menghancurkan tiga sistem rudal antipesawat Rusia S-300 milik Iran


The Washington Post Cabut Dukungan untuk Kamala Harris, Apa Alasannya?

1 hari lalu

Washington Post. vanityfair.com
The Washington Post Cabut Dukungan untuk Kamala Harris, Apa Alasannya?

Meski kehilangan 200.000 pelanggan, Jeff Bezos, CEO The Washington Post, membela keputusan untuk tidak memberikan dukungan kepada kandidat mana pun.