Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Badan PBB Pecat Pegawai yang Diduga Ikut Serangan Hamas ke Israel 7 Oktober

Reporter

image-gnews
Matthias Schmale, direktur UNRWA Gaza, saat dia memeriksa kerusakan di markas UNRWA, setelah serangan udara Israel, di Kota Gaza 18 Mei 2021. [REUTERS/Mohammed Shana]
Matthias Schmale, direktur UNRWA Gaza, saat dia memeriksa kerusakan di markas UNRWA, setelah serangan udara Israel, di Kota Gaza 18 Mei 2021. [REUTERS/Mohammed Shana]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan PBB untuk Pengungsi Palestina atau UNRWA mengatakan bahwa mereka telah memecat beberapa karyawan yang dituduh Israel terlibat dalam serangan Hamas pada 7 Oktober 2024. Akibatnya, AS menangguhkan pendanaan penting untuk UNRWA. 

Kepala UNRWA, Philippe Lazzarini, berjanji akan meminta pertanggungjawaban, termasuk melalui tuntutan pidana, setiap pegawai yang diketahui terlibat dalam aksi teror. Ihwal pemecatan tersebut, Juru Bicara PBB Stephane Dujarric mengatakan Sekjen PBB Antonio Guterres berjanji untuk melakukan peninjauan independen dan komprehensif terhadap UNRWA.

Departemen Luar Negeri AS mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa pihaknya sangat terganggu dengan tuduhan terhadap UNRWA. Amerika Serikat untuk sementara menghentikan pendanaan tambahan sambil meninjau tuduhan ini dan langkah-langkah yang diambil PBB untuk mengatasinya. AS mengatakan kemungkinan ada 12 karyawan UNRWA yang terlibat dalam penyerangan ke Israel. 

Menteri Luar Negeri Antony Blinken berbicara dengan ketua PBB, Antonio Guterres pada Kamis pekan lalu. Blinken menekankan perlunya penyelidikan menyeluruh dan cepat mengenai masalah ini.

"Kami juga menyambut baik pengumuman PBB mengenai tinjauan komprehensif dan independen terhadap UNRWA. Harus ada akuntabilitas penuh bagi siapa pun yang berpartisipasi dalam serangan keji pada 7 Oktober itu," kata Departemen Luar Negeri.

Pernyataan tersebut menekankan bahwa UNRWA berperan penting dalam memberikan bantuan yang menyelamatkan nyawa warga Palestina, termasuk makanan, obat-obatan, tempat tinggal, dan dukungan kemanusiaan lainnya. “Pekerjaan mereka telah menyelamatkan nyawa, dan penting bagi UNRWA untuk mengatasi tuduhan ini dan mengambil tindakan perbaikan yang tepat, termasuk meninjau kebijakan dan prosedur yang ada.”

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kementerian luar negeri Israel mengatakan pada hari Jumat mengharapkan penyelidikan mendesak oleh UNRWA mengenai keterlibatan pegawainya dalam serangan teror 7 Oktober. Duta Besar Israel untuk PBB, Gilad Erdan, mengatakan pemecatan itu membuktikan klaim lama bahwa pegawai UNRWA adalah kolaborator organisasi teroris Hamas.

Hubungan antara Israel dan UNRWA semakin memburuk dalam beberapa hari terakhir ketika badan PBB tersebut mengatakan bahwa tembakan tank menghantam tempat perlindungan bagi para pengungsi di kota utama Khan Younis di Gaza selatan. Lembaga itu mengatakan puluhan ribu pengungsi telah terdaftar di tempat penampungan dan penembakan tank pada hari Rabu menewaskan 13 orang.

CHANNEL NEWS ASIA 

Pilihan editor: Paus Fransiskus: Pemberkatan Pasangan LGBT Bukan Persetujuan pada Gaya Hidup

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia; Daftar Orang dengan IQ Tertinggi di Dunia dan Israel Temukan 3 Jenazah Sandera

1 jam lalu

Ilustrasi wanita cerdas. shutterstock.com
Top 3 Dunia; Daftar Orang dengan IQ Tertinggi di Dunia dan Israel Temukan 3 Jenazah Sandera

Top 3 Dunia, pada 18 Mei 2024, diurutan pertama berita tentang daftar orang tercerdas di dunia.


Tentara Israel Membunuh Anggota Jihad Islam Palestina dalam Serangan Udara di Jenin

10 jam lalu

Pria Palestina memeriksa lokasi di mana serangan udara Israel menewaskan enam pria, dekat Jenin di Tepi Barat yang diduduki Israel, 7 Januari 2024. REUTERS/Raneen Sawafta
Tentara Israel Membunuh Anggota Jihad Islam Palestina dalam Serangan Udara di Jenin

IDF mengkonfirmasi tentara Israel membunuh seorang anggota senior Jihad Islam Palestina (PIJ) di Jenin, Tepi Barat.


Giliran Austria Lanjutkan Pendanaan ke UNRWA

11 jam lalu

Foto yang dirilis pada 15 Februari 2024 menunjukkan kondisi pusat kesehatan UNRWA yang rusak akibat serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Gaza. Pusat kesehatan milik PBB untuk Pengungsi Palestina atau United Nations Relief and Works Agency (UNRWA) menjadi sasaran serangan Israel yang terus berlanjut di wilayah utara Gaza. UNRWA/Handout via REUTERS
Giliran Austria Lanjutkan Pendanaan ke UNRWA

Austria mengumumkan akan melanjutkan pendanaan bagi badan bantuan PBB untuk pengungsi Palestina atau UNRWA.


Tentara Israel dan Hamas Baku Tembak di Jabalia

13 jam lalu

Suasana sekolah Shadia Abu Ghazaleh yang rusak setelah serangan Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Jabalia di Jalur Gaza utara, 15 Desember 2023. REUTERS/Abed Sabah
Tentara Israel dan Hamas Baku Tembak di Jabalia

Tentara Israel baku tembak dengan anggota Hamas di gang-gang sempit di Jabalia pada Jumat, 17 Mei 2024.


PBB Sahkan Resolusi Indonesia soal Penanganan Anak yang Terasosiasi Kelompok Teroris

19 jam lalu

Pengesahan Resolusi PBB mengenai Penanganan Anak yang Terasosiasi dengan Kelompok Teroris yang diajukan Indonesia pada Pertemuan ke-33 Komisi Pencegahan Kejahatan dan Peradilan Pidana (CCPCJ) yang berlangsung pada 13-17 Mei 2024, di Wina, Austria. sumber: dokumen KBRI Wina
PBB Sahkan Resolusi Indonesia soal Penanganan Anak yang Terasosiasi Kelompok Teroris

PBB melalui UNODC mengesahkan resolusi yang diajukan Indonesia mengenai penanganan anak yang terasosiasi dengan kelompok teroris.


Militer Israel Temukan Jenazah 3 Sandera dari Jalur Gaza

20 jam lalu

Para pengunjuk rasa menghadiri protes 24 jam, menyerukan pembebasan sandera Israel di Gaza dan menandai 100 hari sejak serangan 7 Oktober oleh kelompok Islam Palestina Hamas, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Tel Aviv, Israel, 14 Januari 2024. REUTERS/Alexandre Meneghini
Militer Israel Temukan Jenazah 3 Sandera dari Jalur Gaza

Kepala juru bicara militer Israel mengatakan mereka menemukan jenazah tiga orang yang disandera Hamas di Jalur Gaza.


OCHA Ingatkan Warga Sudan Terancam Kelaparan dan Wabah Penyakit

22 jam lalu

Anak-anak bermain dengan senjata anti-serangan pesawat udara  di Leer town, Sudan Selatan (8/5). Pemandangan memilukan seperti mayat-mayat di sumur, rumah-rumah dibakar, dan balita yang kelaparan terlihat di kawasan Leer ini.   (AP Photo/Josphat Kasire)
OCHA Ingatkan Warga Sudan Terancam Kelaparan dan Wabah Penyakit

Dari total sumbangan dana USD2.7 miliar (Rp43 triliun) yang dibutuhkan, baru 12 persen yang diterima OCHA untuk mengatasi kelaparan di Sudan.


13 Negara Layangkan Surat Pernyataan Bersama untuk Israel soal Risiko Serangan ke Rafah

23 jam lalu

Ratusan umat muslim saat ambil bagian dalam protes untuk memperingati 76 tahun Nakba,
13 Negara Layangkan Surat Pernyataan Bersama untuk Israel soal Risiko Serangan ke Rafah

Sebanyak 13 negara melayangkan surat pernyataan bersama untuk Israel yang berisi peringatan jika nekat menyerang Rafah.


Top 3 Dunia; Kaledonia Baru Rusuh dan Kisah Laki-laki Aljazair yang Ditemukan setelah Diculik 20 Tahun

1 hari lalu

Asap mengepul dari garasi yang rusak ketika para perusuh memprotes rencana untuk mengizinkan lebih banyak orang mengambil bagian dalam pemilihan lokal di wilayah yang dikuasai Prancis, yang ditolak oleh pengunjuk rasa adat Kanak, di Noumea, Kaledonia Baru, 15 Mei 2024. Yoan Fleurot/via REUTERS
Top 3 Dunia; Kaledonia Baru Rusuh dan Kisah Laki-laki Aljazair yang Ditemukan setelah Diculik 20 Tahun

Top 3 dunia, di urutan pertama berita tentang Kaledonia Baru yang berstatus darurat nasional setelah reformasi pemilu diprotes dan berujung ricuh.


DPR Amerika Serikat Minta Joe Biden Kirim Senjata ke Israel

1 hari lalu

Bangunan-bangunan yang hancur menjadi reruntuhan di Gaza tengah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, dekat perbatasan Israel-Gaza, 13 Januari 2024. Sejak perang pecah infrastruktur di Gaza porak-poranda. Rumah sakit dibombardir, jaringan telekomunikasi diputus, tak ada akses ke air bersih dan makanan. REUTERS/Amir Cohen
DPR Amerika Serikat Minta Joe Biden Kirim Senjata ke Israel

DPR AS meloloskan RUU yang akan mendesak Joe Biden untuk memulai lagi pengiriman senjata ke Isreal.