Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Parlemen Papua Nugini mulai Perdebatkan Perjanjian Pertahanan AS

Reporter

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
James Marape, Perdana Menteri Papua Nugini. Sumber: Reuters
James Marape, Perdana Menteri Papua Nugini. Sumber: Reuters
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Parlemen Papua Nugini telah mulai memperdebatkan kesepakatan pertahanan dengan Amerika Serikat. Perdana Menteri James Marape telah mengakui ada keprihatinan beberapa mahasiswa dan serikat pekerja menjelang pemungutan suara untuk meratifikasinya pada Agustus.

Perjanjian pertahanan akan memungkinkan pasukan AS untuk memperbarui dan mengembangkan infrastruktur penggunaan militer dan sipil di pelabuhan dan bandara Papua Nugini. Tapi ini bukan pakta pertahanan dan tidak mengikat Amerika Serikat untuk membela negara Kepulauan Pasifik itu, kata Marape kepada parlemen.

Perjanjian tersebut ditandatangani selama kunjungan Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken ke PNG pada Mei, di tengah meningkatnya kekhawatiran AS dan sekutunya atas ambisi keamanan Cina di Kepulauan Pasifik.

Kantor perdana menteri mengatakan dalam sebuah pernyataan pada Kamis, 15 Juni 2023, bahwa mayoritas politisi telah menyuarakan dukungan untuk kesepakatan tersebut selama debat. Partai Pangu Marape diharapkan mendapat cukup dukungan di parlemen agar pemungutan suara bisa lolos. Parlemen menundanya sampai Agustus.

Teks perjanjian itu disampaikan kepada parlemen pada Rabu dan menunjukkan bahwa perjanjian itu memungkinkan menggelar pasukan dan peralatan AS di negara tersebut.

Para mahasiswa telah memprotes perjanjian ini pada Mei ketika kesepakatan itu ditandatangani. Mereka khawatir bahwa hubungan pertahanan yang lebih dalam dapat melibatkan negara tersebut dalam persaingan strategis antara Washington dan Beijing, mitra dagang dan pemberi pinjaman infrastruktur utama di Papua Nugini.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Marape mengatakan kesepakatan pertahanan dan perjanjian terpisah untuk pengawasan penjaga pantai AS menanggapi "lingkungan keamanan global yang berubah dengan cepat."

Dia juga mengatakan itu memungkinkan koordinasi kebijakan pertahanan, latihan militer bersama, pengadaan senjata, "fasilitasi teknologi militer canggih dan pertukaran informasi rahasia tentang lingkungan keamanan baru dan yang sedang berkembang".

Kesepakatan juga mencakup pangkalan angkatan laut Lombrum yang sedang dikembangkan oleh Australia dan Amerika Serikat, bandara dan pelabuhan laut Port Moresby, serta tiga bandara dan pelabuhan yang lebih kecil.

REUTERS

Pilihan Editor: Sepekan Pertempuran Sengit Rusia Ukraina Belum Tunjukkan Hasil Signifikan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

2 hari lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

Top 3 dunia adalah Rusia menawarkan Sukhoi ke RI, AS minta Cina buka pintu untuk pengusahanya hingga persiapan senjata Rusia lawan Ukraina.


Antony Blinken Minta Beijing Beri Kesetaraan Kesempatan untuk Pengusaha Amerika di Cina

3 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken bertemu dengan Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi di Departemen Luar Negeri di Washington, AS, 26 Oktober 2023. REUTERS/Sarah Silbiger
Antony Blinken Minta Beijing Beri Kesetaraan Kesempatan untuk Pengusaha Amerika di Cina

Antony Blinken menyerukan pada Cina agar memberikan kesempatan yang sama pada para pelaku bisnis dari Amerika Serikat di Cina.


Pemimpin Partai Buruh Israel Desak Pembubaran Batalion IDF dengan Sejarah Pelanggaran HAM

5 hari lalu

Tentara Israel berdiri di samping tank Merkava dekat perbatasan Israel-Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Palestina Hamas, Israel, 23 November 2023. Merkava adalah serangkaian tank tempur utama yang digunakan oleh Pasukan Pertahanan Israel dan tulang punggung korps lapis baja IDF. REUTERS/Alexander Ermochenko
Pemimpin Partai Buruh Israel Desak Pembubaran Batalion IDF dengan Sejarah Pelanggaran HAM

Pemimpin Partai Buruh Israel mengatakan batalion Netzah Yehuda dalam Pasukan Pertahanan Israel (IDF) membunuh warga Palestina "tanpa alasan yang jelas".


Joe Biden Klaim Pamannya Dimakan Kanibal di Papua Nugini, Begini Kata PM Marape

6 hari lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
Joe Biden Klaim Pamannya Dimakan Kanibal di Papua Nugini, Begini Kata PM Marape

Perdana Menteri Papua Nugini James Marape mengatakan negaranya tidak pantas dicap kanibal setelah Presiden AS Joe Biden bercerita tentang pamannya yang tewas di sana pada Mei 1944.


Antony Blinken Ingin Peringatkan Cina karena Dukung Industri Pertahanan Rusia

6 hari lalu

Penampakan pesawat pembom strategis berkemampuan nuklir Tu-160M yang diterbangkan Presiden Rusia Vladimir Putin di Kazan, Rusia 22 Februari 2024. Pesawat raksasa yang diberi nama
Antony Blinken Ingin Peringatkan Cina karena Dukung Industri Pertahanan Rusia

Antony Blinken akan memperingati otoritas Cina atas segala konsekuensi mengekspor bahan baku dari Rusia yang digunakan pada industri militer


Melawat ke Cina, Menlu AS Bahas Dukungan Beijing untuk Industri Pertahanan Rusia

6 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken bertemu dengan Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi di Departemen Luar Negeri di Washington, AS, 26 Oktober 2023. REUTERS/Sarah Silbiger
Melawat ke Cina, Menlu AS Bahas Dukungan Beijing untuk Industri Pertahanan Rusia

Menlu AS Antony Blinken juga akan membahas sejumlah isu dalam lawatan ke Cina, termasuk Laut Cina Selatan dan konflik Timur Tengah


Pentagon Frustrasi Menyusul Serangan Israel ke Konsulat Iran di Suriah

15 hari lalu

Anggota Bulan Sabit Merah Suriah bekerja di dekat lokasi bangunan rusak yang diduga oleh media Suriah dan Iran sebagai serangan udara Israel terhadap konsulat Iran di ibu kota Suriah, Damaskus, 1 April 2024. Dalam serangan ini menewaskan tujuh penasihat militernya, termasuk tiga komandan senior. REUTERS/Firas Makdesi
Pentagon Frustrasi Menyusul Serangan Israel ke Konsulat Iran di Suriah

Pentagon menyebut ketegangan terbaru antara Iran dan Israel turut mengancam pasukan Amerika Serikat di Timur Tengah


Negara-negara Arab Usulkan Pembentukan Pasukan di Tepi Barat

28 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken berfoto bersama Menteri Luar Negeri Yordania Ayman Safadi, Menteri Luar Negeri Mesir Sameh Shoukry, dan Menteri Negara Kerja Sama Internasional UEA Reem Ebrahim Al Hashimy, di Kairo, Mesir, 21 Maret 2024.Amr Abdallah Dalsh/Reuters
Negara-negara Arab Usulkan Pembentukan Pasukan di Tepi Barat

Pejabat senior negara-negara Arab telah mengusulkan pengerahan pasukan Arab tidak hanya di Jalur Gaza, tetapi juga di Tepi Barat


Faisal Basri sebut Jokowi Bikin Indeks Demokrasi RI Mendekati Nol, Lebih Rendah dari Papua Nugini dan Timor Leste

40 hari lalu

Faisal Basri. TEMPO/Jati Mahatmaji
Faisal Basri sebut Jokowi Bikin Indeks Demokrasi RI Mendekati Nol, Lebih Rendah dari Papua Nugini dan Timor Leste

Berdasar V-Dem Democracy Index 2024, Faisal Basri sebut Jokowi membuat indeks demokrasi mendekati nol, lebih rendah dari Papua Nugini dan Timor Leste.


Rencana Perluasan Permukiman Israel Membuat AS Jengkel

59 hari lalu

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken mengadakan konferensi pers bersama dengan Menteri Luar Negeri Inggris David Cameron di Departemen Luar Negeri di Washington, AS, 7 Desember 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Rencana Perluasan Permukiman Israel Membuat AS Jengkel

AS menyebut rencana perluasan permukiman Israel di Tepi Barat tidak konsisten dengan hukum internasional.