Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Volodymyr Zelenskiy Hadir di KTT Liga Arab

Reporter

image-gnews
Menteri Luar Negeri Arab Saudi Pangeran Faisal bin Farhan dijamu oleh Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky, 26 Februari 2023. (SPA)
Menteri Luar Negeri Arab Saudi Pangeran Faisal bin Farhan dijamu oleh Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky, 26 Februari 2023. (SPA)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy pada Jumat, 19 Mei 2023, menghadiri KTT Liga Arab di Arab Saudi untuk meminta dukungan bagi masyarakat Ukraina. Sedangkan Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman mengutarakan kesiapan untuk memediasi antara Moskow dan Kyev.

“Kami menegaskan Kerajaan Arab Saudi siap melanjutkan upaya mediasi antara Rusia dan Ukraina serta mendukung semua upaya internasional yang ingin menyelesaikan krisis secara politik demi tercapainya keamanan,” kata Mohammed bin Salman dalam pidatonya di KTT Liga Arab.

Dalam kesempatan itu Zelenskiy berterima kasih pada Arab Saudi atas bantuan yang telah diberikan selama ini dan mengatakan masing-masing delegasi di KTT Liga Arab akan menerima 10 butir rencana perdamaian yang disusunnya. Dia pun meminta mereka yang hadir agar mau bekerja sama dengan Ukraina tanpa perantara.

Negara-negara teluk telah mencoba untuk tetap bersikap netral terhadap konflik Ukraina kendati negara-negara Barat memberikan tekanan agar ikut membantu mengisolasi Rusia. Negara-negara teluk bersama Rusia sama-sama tergabung dalam anggota OPEC+

Dalam pidatonya di KTT Liga Arab, Zelenskiy mengatakan ada sejumlah negara, termasuk di dalam Liga Arab, yang memilih untuk menutup mata atas tindakan ilegal Rusia yang menganeksasi wilayah Ukraina dan menjebloskan ke penjara sejumlah warga negara Ukraina selama 15 bulan berkecamuk perang.

“Saya yakin kita semua bisa bersatu menyelamatkan orang-orang dari penjara Rusia,” kata Zelenskiy dalam bahasa Inggris.

Sebelumnya pada tahun lalu, dalam sebuah kudeta diplomatik Putra Mahkota Arab Saudi mengamankan 10 WNA yang ditahan oleh Rusia di Ukraina. Langkah itu tampaknya dibuat karena kedekatan Mohammed bin Salman dengan Presiden Rusia Vladimir Putin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Kerajaan Arab Saudi memainkan peran yang sangat signifikan dan kami siap bekerja sama di level baru,” kata Zelensky tak lama setelah tiba di Kota Jeddah.

   

Sumber: middleeastmonitor.com

Pilihan Editor: Top 3 Dunia: Penembakan Massal, Laut Cina Selatan, Volodymyr Zelensky

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.       

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Volodymyr Zelensky Memohon Bantuan Militer untuk Ukraina Segera Dikirim

5 jam lalu

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy mengambil video di depan rambu jalan bertuliskan
Volodymyr Zelensky Memohon Bantuan Militer untuk Ukraina Segera Dikirim

Volodymyr Zelensky mengkritik sekutunya dari negara-negara Barat karena terlalu lama saat membuat keputusan perihal dukungan militer untuk Ukraina


Raja Salman Sakit Radang Paru-paru

22 jam lalu

Raja Salman tiba di Bandara Haneda, Tokyo, Jepang, 12 Maret 2017. AP/Shizuo Kambayashi
Raja Salman Sakit Radang Paru-paru

Setelah melakukan tes kesehatan, Raja Salman akan menjalani pengobatan radang paru-paru dengan antibiotik sampai sembuh.


Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

5 hari lalu

Maria Andreeva, istri tentara Rusia dalam perang di Ukraina, meletakkan bunga di Makam Prajurit Tak Dikenal dekat tembok Kremlin di Moskow, Rusia, 20 Januari 2024.  REUTERS
Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

Setidaknya 16 tentara bayaran Sri Lanka tewas dalam perang antara Rusia dan Ukraina, kata wakil menteri pertahanan pulau itu pada Rabu.


Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

5 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Cina Xi Jinping menghadiri pertemuan di Kremlin di Moskow, Rusia, 20 Maret 2023. Putin mengatakan kepada Xi dalam pertemuannya bahwa dia telah melihat proposal Cina tentang bagaimana menyelesaikan konflik di Ukrain. Sputnik/Sergei Karpukhin/Pool via REUTERS
Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

Vladimir Putin mendapat dukungan dari Beijing agar bisa menyelesaikan krisis Ukraina dengan damai.


Rusia Rebut 5 Desa di Kharkiv dari Ukraina Lewat Pertempuran Sengit

8 hari lalu

Rusia Rebut 5 Desa di Kharkiv dari Ukraina Lewat Pertempuran Sengit

Rusia merebut lima desa dari Ukraina di wilayah Kharkiv. Rusia melakukan serangan besar-besaran di akhir pekan lalu.


Plus Minus KTT Perdamaian Ukraina di Swiss

10 hari lalu

Pekerja kota menurunkan patung Mykola Schors, seorang komandan lapangan Soviet selama Perang Saudara Rusia, di tengah invasi Rusia yang sedang berlangsung, di Kyiv, Ukraina 9 Desember 2023. REUTERS/Gleb Garanich
Plus Minus KTT Perdamaian Ukraina di Swiss

Rusia tidak diundang ke pertemuan tanggal 15-16 Juni 2024 dalam KTT Perdamaian Ukraina di Lucerne, Swiss.


Rusia Ancam Prancis Akan Buru Tentaranya Jika Dikirim ke Ukraina

12 hari lalu

Tentara Prancis dari Batalyon ke-7 Pemburu Pegunungan Alpen mengambil bagian dalam latihan sebagai bagian dari penempatan Forward Presence (eFP) NATO yang ditingkatkan untuk memperkuat keamanan regional, di pangkalan militer NATO di Tapa, Estonia, 19 Maret 2022. REUTERS/Benoit Tessier
Rusia Ancam Prancis Akan Buru Tentaranya Jika Dikirim ke Ukraina

Rusia menemukan banyak warga negara Prancis yang tewas di Ukraina.


Ukraina Gagalkan Rencana Pembunuhan Presiden Volodymyr Zelensky

13 hari lalu

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky memberikan penghargaan kepada seorang tentara yang terluka saat ia mengunjungi Rumah Sakit Universitas Staten Island, tempat tentara Ukraina dirawat karena cedera perang, di New York, AS, 18 September 2023. REUTERS/Eduardo Munoz
Ukraina Gagalkan Rencana Pembunuhan Presiden Volodymyr Zelensky

Dinas Keamanan Ukraina mengatakan mereka menggagalkan rencana Rusia untuk membunuh Presiden Volodymyr Zelensky.


Ukraina Temukan Puing Rudal Balistik Korea Utara di antara Bukti Serangan Rusia

13 hari lalu

Seorang perwakilan dari kantor kejaksaan menunjukkan bagian dari rudal tak dikenal, yang diyakini pihak berwenang Ukraina dibuat di Korea Utara dan digunakan dalam serangan di Kharkiv awal pekan ini, di tengah serangan Rusia ke Ukraina, di Kharkiv, Ukraina 6 Januari 2024. REUTERS/Vyacheslav Madiyevskyy/File Photo
Ukraina Temukan Puing Rudal Balistik Korea Utara di antara Bukti Serangan Rusia

Jaksa penuntut negara Ukraina memeriksa puing-puing dari 21 dari sekitar 50 rudal balistik Korea Utara yang diluncurkan oleh Rusia.


Vladimir Putin Kembali Dilantik sebagai Presiden Rusia untuk Periode Kelima

13 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Patriark Kirill dari Moskow dan seluruh Rusia menghadiri kebaktian setelah upacara peresmian di Katedral Kabar Sukacita Kremlin di Moskow, Rusia 7 Mei 2024. Sputnik/Alexey Maishev/Kremlin via REUTERS
Vladimir Putin Kembali Dilantik sebagai Presiden Rusia untuk Periode Kelima

Vladimir Putin kembali menjabat sebagai presiden Rusia untuk periode kelima selama enam tahun ke depan. Bakal mengalahkan rekor Stalin.