Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tak Mau Dipermainkan, PM Kanada Ajak Barat Bersatu Lawan China

Reporter

image-gnews
PM Kanada Justin Trudeau berpidato di depan jemaah Muslim di Masjid Hamilton Mountain, Ontario, Kanada, Selasa, 20 Juli 2021. Ia hadir untuk mengikuti perayaan Idul Adha bersama warga Muslim. REUTERS/Nick Iwanyshyn
PM Kanada Justin Trudeau berpidato di depan jemaah Muslim di Masjid Hamilton Mountain, Ontario, Kanada, Selasa, 20 Juli 2021. Ia hadir untuk mengikuti perayaan Idul Adha bersama warga Muslim. REUTERS/Nick Iwanyshyn
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau mengajak negara-negara Barat bersatu melawan China. Dalam wawancara yang disiarkan pada Sabtu, Trudeau mengatakan Barat harus memiliki front persatuan melawan China untuk mencegah negara itu menggunakan kepentingan komersial mempermainkan mereka satu sama lain.

Justin Trudeau mengatakan China telah mempermainkan negara-negara Barat agar saling melawan satu sama lain. Di saat yang sama, Barat sedang bersaing mendapatkan akses ekonomi di China.

"Kami telah bersaing dan China dengan sangat cerdik mempermainkan kami di pasar terbuka dengan cara yang kompetitif," katanya dalam sebuah wawancara dengan televisi Global.

"Kita perlu bekerja sama dan berdiri kuat sehingga China tidak bisa bermain-main dan memecah belah satu sama lain."

Hubungan antara Kanada dan China bermasalah sejak penahanan Chief Financial Officer Huawei Meng Wanzhou pada 2018. Tak lama setelah itu, China menahan dua orang Kanada dan menyangkal tuduhan Ottawa tentang diplomasi penyanderaan.

Meng mencapai kesepakatan dengan jaksa AS pada September yang mengakhiri pertarungan ekstradisi. Sebaliknya kedua warga Kanada itu dibebaskan beberapa jam setelah kesepakatan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelum penangkapan Meng, pertanyaan berulang-ulang Kanada tentang posisi hak asasi manusia China telah membuat Beijing kesal. Awal bulan ini, Kanada mengatakan akan bergabung dengan sekutunya memboikot diplomatik Olimpiade Musim Dingin 2022 di Beijing pada Februari. Kanada bermaksud mengirim pesan kepada China mengenai catatan hak asasi manusianya.

Sepekan sebelum pernyataan PM Kanada Justin Trudeau, China dan Rusia memberi isyarat bersatu melawan Barat. Kedua negara itu menyatakan Barat ikut campur dalam kebijakan mereka.

Baca: Netizen Cina Bereaksi atas Boikot pada Produk Xinjiang, Intel Kelimpungan

REUTERS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Negara dengan Jumah Penduduk Terbanyak di Dunia

4 hari lalu

Dilansir dari World Population by Country, ada 10 negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Indonesia termasuk ke dalam 5 besar. Foto: Canva
10 Negara dengan Jumah Penduduk Terbanyak di Dunia

Dilansir dari World Population by Country, ada 10 negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Indonesia termasuk ke dalam 5 besar.


Kunci Tim Bulu Tangkis China Raih Gelar Piala Uber 2024, Titel Ke-16 Sepanjang Sejarah

5 hari lalu

Pemain China Chen Qing Chen dan Jia Yi Fan mengangkat trofi Piala Uber 2024. Doc. BWF.
Kunci Tim Bulu Tangkis China Raih Gelar Piala Uber 2024, Titel Ke-16 Sepanjang Sejarah

China meraih gelar ke-16 Piala Uber setelah mengalahkan tim putri bulu tangkis Indonesia dengan skor telak 3-0. Mengatasi tekanan adalah kunci.


Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

7 hari lalu

Sekelompok pengunjuk rasa memegang bendera kuning bertuliskan Khalistan, serta spanduk bergambar pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh, saat melakukan protes di luar konsulat India, seminggu setelah Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau mengemukakan kemungkinan keterlibatan New Delhi dalam aksi tersebut. pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar di British Columbia, di Toronto, Ontario, Kanada 25 September 2023. REUTERS/Carlos Osorio
Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.


Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

11 hari lalu

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak. Foto: Canva
Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak.


Alipay Beroperasi di Indonesia? BI: Belum Ada Pengajuan Formal

15 hari lalu

Alipay Wallet. REUTERS
Alipay Beroperasi di Indonesia? BI: Belum Ada Pengajuan Formal

Para pemohon termasuk perwakilan Ant Group sebagai pemilik aplikasi pembayaran Alipay bisa datang ke kantor BI untuk meminta pre-consultative meeting.


LPEI dan Diaspora Indonesia Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

18 hari lalu

LPEI dan Diaspora Indonesia Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

Kolaborasi LPIE dengan institusi pemerintahan membawa mitra binaan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) LPEI untuk pertama kalinya menembus pasar ekspor ke Kanada.


Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

18 hari lalu

Aeshnina Azzahra Aqilani co Captain River Warrior Indonesia (Riverin) Bergabung dalam Pawai untuk mengakhiri Era Plastik, Ottawa, Kanada 21 April 2024. Foto dok: ECOTON
Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

Aktivis lingkungan Aeshnina Azzahra Aqilani co Captain Riverin minta PM Kanada Justin Trudeau hentikan impor sampah plastik ke Indonesia.


Perampok Gasak Emas Rp 253 Miliar di Kanada, Terbesar dalam Sejarah

22 hari lalu

Emas batangan murni 99,99 persen ditempatkan di ruang kerja di pabrik logam mulia Krastsvetmet di kota Krasnoyarsk, Siberia, Rusia, 31 Januari 2023. REUTERS/Alexander Manzyuk
Perampok Gasak Emas Rp 253 Miliar di Kanada, Terbesar dalam Sejarah

Polisi Kanada menangkap sembilan orang yang diduga melakukan pencurian emas terbesar dalam sejarah.


6 Poin Pertemuan Jokowi dan Menlu China: Proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Situasi Timur Tengah

22 hari lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi bertemu Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin, 11 Juli 2022. Sumber: Biro Setpres
6 Poin Pertemuan Jokowi dan Menlu China: Proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Situasi Timur Tengah

Jokowi menginginkan adanya percepatan studi kelayakan trayek kereta cepat hingga Surabaya.


Iran Lancarkan Serangan Balasan ke Israel, Apa Respons Amerika Serikat, China, dan Rusia?

25 hari lalu

Iran Lancarkan Serangan Balasan ke Israel, Apa Respons Amerika Serikat, China, dan Rusia?

Iran telah melancarkan serangan udara terhadap Israel yang menuai berbagai respon dari negara-negara di dunia, termasuk China, Rusia, dan AS.