Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Boris Johnson: Varian Baru COVID-19 di Inggris Mungkin Lebih Berbahaya

Perdana Menteri Inggris Boris Johnson berbicara selama konferensi pers virtual, setelah memimpin pertemuan COBRA, yang diadakan sebagai tanggapan atas peningkatan pembatasan perjalanan di tengah pandemi penyakit virus corona (COVID-19), di 10 Downing Street, di London, Inggris, 21 Desember 2020. [Tolga Akmen / Pool via REUTERS]
Perdana Menteri Inggris Boris Johnson berbicara selama konferensi pers virtual, setelah memimpin pertemuan COBRA, yang diadakan sebagai tanggapan atas peningkatan pembatasan perjalanan di tengah pandemi penyakit virus corona (COVID-19), di 10 Downing Street, di London, Inggris, 21 Desember 2020. [Tolga Akmen / Pool via REUTERS]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perdana Menteri Inggris, Boris Johnson, memperbarui pernyataannya soal varian baru COVID-19 yang terdeteksi pada akhir 2020 lalu. Ia berkata, ada indikasi bahwa varian baru tersebut lebih berbahaya dibanding perkiraan sebelumnya.

"Kami telah diberitahu bahwa selain varian baru COVID-19 itu lebih cepat menyebar, ada sejumlah bukti tingkat kematian yang lebih tinggi," ujar Boris Johnson, dikutip dari CNN, 23 Januari 2021.

Walaupun ada indikasi varian baru COVID-19 di Inggris lebih berbahaya dibanding perkiraan, Johnson mengklaim vaksin yang ada masih bisa menanganinya. Oleh karenanya, kata ia, vaksin COVID-19 buatan Pfizer dan AstraZeneca akan tetap digunakan.

Kepala Penasehat Sains Pemerintah Inggris, Patrick Vallance, mengklarifikasi pernyataan Boris Johsnon. Ia berkata, walaupun ada indikasi varian baru COVID-19 memiliki resiko kematian lebih tinggi, bukti-buktinya belum kuat. Selain itu, angka resiko juga bisa berbeda-beda untuk kelompok usia tertentu.

Sebagai contoh, kata Vallance, pasien usia lansia jelas akan lebih rentan meninggal akibat varian baru COVID-19 dibanding ketika tertular varian lama. Dan, peningkatannya belum tentu besar, bisa saja hanya naik dari 10 per 1000 orang menjadi 13-14 per 1000 orang.

Lalu, soal keampuhan vaksin, Vallance membenarkan bahwa vaksin COVID-19 dari Pfizer dan AstraZeneca masih mampu menangani varian baru. Namun, ia menegaskan bahwa pernyataan tersebut hanya berlaku untuk varian baru COVID-19 yang terdeteksi di Inggris.

Situasinya, kata Vallance, bisa berubah untuk varian baru COVID-19 dari Afrika Selatan maupun Brasil. Ia mengatakan, varian baru COVID-19 dari kedua negera itu bisa saja lebih bebal terhadap vaksin.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kami khawatir varian baru COVID-19 mereka memiliki sejumlah karakteristik yang membuatnya kebih kuat dibanding vaksin. Kami membutuhkan lebih banyak informasi klinis soal itu," ujarnya.

Per berita ini ditulis, Inggris telah mencatatkan 3,5 juta kasus dan 95 ribu korban meninggal akibat COVID-19. Adapun dalam 24 jam terakhir, kasus COVID-19 di Inggris bertambah sebanyak 40.261. Belum diketahui secara spesifik berapa kasus yang disumbangkan varian baru COVID-19. 

Baca juga: Virus Corona, Inggris Belum Tutup Perbatasan bagi Pelancong

ISTMAN MP | CNN

https://edition.cnn.com/2021/01/22/uk/uk-variant-scientists-johnson-intl/index.html

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Di Haul Alhabib Munzir Almusawa, Prabowo Puji Penanganan Covid-19 Presiden Jokowi

10 jam lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyampaikan sambutan dalam Haul Akbar ke-10 Habib Munzir Almusawa di kawasan Rawajati, Jakarta Selatan, Minggu, 29 Mei 2023. Prabowo Subianto menghadiri Haul Akbar ke-10 Habib Munzir Almusawa sebagai tamu undangan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Di Haul Alhabib Munzir Almusawa, Prabowo Puji Penanganan Covid-19 Presiden Jokowi

Prabowo berujar berkat penanganan pandemi Covid-19 yang dilakukan pemerintahan Presiden Jokowi, Indonesia masih tenang.


Presenter TV Top Inggris Mary Nightingale Genap 60 Tahun, Berikut Profil dan Raihan 2 Penghargaan

1 hari lalu

Mary Nightingale. Twitter/@nightingaleitv
Presenter TV Top Inggris Mary Nightingale Genap 60 Tahun, Berikut Profil dan Raihan 2 Penghargaan

Hari ini di tahun 1963, presenter TV top asal Inggris Mary Nightingale lahir. Simak profilnya.


Tips Menghemat Air Sebelum Kekeringan dan Puncak Musim Kemarau

3 hari lalu

Ilustrasi kekeringan. REUTERS/Mohamed Abd El Ghany
Tips Menghemat Air Sebelum Kekeringan dan Puncak Musim Kemarau

Saat kekeringan dan pra puncak musim kemarau, langkah-langkah mengurangi penggunaan air di dalam maupun di luar rumah bisa menghemat air


Terpopuler: Kejagung Sita Mobil Land Rover Johnny Plate, Harta Kekayaan Perry Warjiyo

3 hari lalu

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate memberikan keterangan pers usai menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa, 14 Februari 2023. Menkominfo Johnny G Plate menjalani pemeriksaan sebagai saksi selama 9 jam terkait kasus dugaan korupsi penyediaan infrastruktur base transceiver station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (Bakti) Kominfo 2020-2022. Dalam keterangannya Johnny menyatakan siap diperiksa lagi jika dipanggil penyidik. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Terpopuler: Kejagung Sita Mobil Land Rover Johnny Plate, Harta Kekayaan Perry Warjiyo

Kejagung menyita satu unit mobil Land Rover Type R milik Menkominfo Johnny Plate yang menjadi tersangka kasus dugaan korupsi BTS Bakti.


Profil Robert Hinchliffe, Penemu Gunting Moderen

3 hari lalu

Ilustrasi perempuan memegang gunting dengan potongan rambut yang kacau balau, mimiknya sebal. shutterstock.com
Profil Robert Hinchliffe, Penemu Gunting Moderen

Penemu gunting moderen adalah seorang pria berkebangsaan Inggris


Bertemu dengan Menteri Inggris, Bahlil Bicara Peluang Investasi Pengembangan Baterai Listrik

3 hari lalu

Menteri Investasi dan Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Bahlil Lahadalia, di Jakarta pada 3 Februari 2023. (ANTARA/Ade Irma J/am/rst)
Bertemu dengan Menteri Inggris, Bahlil Bicara Peluang Investasi Pengembangan Baterai Listrik

Bahlil Lahadalia bertemu Menteri Negara Inggris pada Departemen Bisnis dan Perdagangan Nusrat Ghani di Kantor Kementerian Investasi di Jakarta.


Ragam Cerita dari Masa Pandemi Covid-19 dalam Buku Pantang Padam dan Nusantara Berkisah 3

4 hari lalu

Maria Darmaningsih (ketiga dari kiri) bersama Urry Kertopati (kiri) dan S. Dian Andryanto (kanan) dalam peluncuran buku Pantang Padam dan Nusantara Berkisah 3: Bunga Setaman di Jakarta, Sabtu, 20 Mei 2023 (Istimewa)
Ragam Cerita dari Masa Pandemi Covid-19 dalam Buku Pantang Padam dan Nusantara Berkisah 3

Maria Darmaningsih, orang yang pertama dinyatakan terinfeksi Covid-19 di Indonesia, menulis salah satu cerita di buku ini.


Perjalanan Coldplay, Dari Perguruan Tinggi Hingga Menjadi Grup Band Menginspirasi

5 hari lalu

Coldplay di  MTV Movie Awards di Los Angeles , 1 Juni 2008. REUTERS/Fred Prouser
Perjalanan Coldplay, Dari Perguruan Tinggi Hingga Menjadi Grup Band Menginspirasi

Pada Jum'at, 19 Mei 2023, ketika tiket konser Coldplay dibuka pukul 10.00 WIB dalam hitungan jam, ludes terjual.


PM Singapura Positif Covid-19 Usai Pulang dari Afrika Selatan

5 hari lalu

Presiden Jokowi (kanan) ditemui PM Singapura Lee Hsien Loong dalam pertemuan di Istana, Singapura, Selasa, 8 Oktober 2019. Selain di bidang infrastruktur dan industri, kedua negara bersepakat untuk memperkuat kerja sama di bidang pendidikan vokasional. REUTERS/Feline Lim
PM Singapura Positif Covid-19 Usai Pulang dari Afrika Selatan

PM Singapura Lee Hsien Loong dinyatakan terinfeksi Covid-19 usai kembali dari lawatannya ke Afrika Selatan.


Satu Lagi Kemungkinan Long Covid adalah Face Blindness, Tak Bisa Mengingat Wajah

6 hari lalu

Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Satu Lagi Kemungkinan Long Covid adalah Face Blindness, Tak Bisa Mengingat Wajah

Satu kasus long Covid ini mencuat dari sebuah hasil studi yang dipublikasi dalam jurnal Cortex pada Maret lalu.