Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Virus Corona, Calon Penumpang Pesawat Amerika Cek Suhu Tubuh?

Reporter

Editor

Budi Riza

image-gnews
Ekspresi seorang pramugari saat hanya membawa satu orang penumpang dalam penerbangan Washington dan New Orleans akibat dampak virus corona atau Covid-19 di   Washington, 3 April 2020. Maskapai American Airlines 4511 dari Bandara Nasional Washington Reagan ke New Orleans hanya membawa satu orang penumpang saja. REUTERS/Carlos Barria
Ekspresi seorang pramugari saat hanya membawa satu orang penumpang dalam penerbangan Washington dan New Orleans akibat dampak virus corona atau Covid-19 di Washington, 3 April 2020. Maskapai American Airlines 4511 dari Bandara Nasional Washington Reagan ke New Orleans hanya membawa satu orang penumpang saja. REUTERS/Carlos Barria
Iklan

TEMPO.COWashington – Kelompok maskapai penerbangan besar di Amerika Serikat mendukung rencana Lembaga Keamanan Transportasi atau TSA untuk mengecek suhu tubuh calon penumpang dan pegawai maskapai selama merebaknya wabah virus Corona.

Ini berlaku terutama untuk para pegawai yang langsung melayani calon penumpang.

“Langkah ini akan menambah lapisan proteksi keamanan bagi para penumpang dan pegawai bandara serta maskapai,” begitu pernyataan kelompok maskapai utama di AS seperti dilansir Reuters pada Ahad, 10 Mei 2020.

Kelompok ini juga menambahkan,”Pengecekan temperatur juga akan menambah kepercayaan publik, yang sangat penting untuk peluncuran kembali kegiatan layanan perjalanan udara dan ekonomi negara.”

Sejumlah maskapai besar yang tergabung di sini adalah American Airline, United Airlines, Delta Air Lines, dan Southwest Airlines.

Seorang pejabat AS mengatakan belum ada keputusan soal keharusan pengecekan suhu tubuh calon penumpang pesawat terbang ini.

Soal ini masih menjadi pembahasan di antara lembaga pemerintah dan maskapai di AS.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Keputusan baru akan diambil pekan depan,” begitu kata pejabat yang tidak disebut namanya ini.

Salah satu opsi yang dibahas adalah memulai pengecekan suhu tubuh di sejumlah bandara besar di AS.

Saat ini, ada isu soal apa langkah pemerintah selanjutnya jika ada penumpang dengan suhu tubuh tinggi sehingga dilarang terbang.

Pejabat AS mengatakan pengecekan temperatur tubuh ini tidak menghilangkan risiko infeksi virus Corona. Tapi ini bisa mencegah calon penumpang yang sedang kurang sehat untuk berpergian.

Wabah virus Corona menyebar di Kota Wuhan, Cina, sejak Desember 2019. Wabah ini telah menelan korban jiwa sebanyak sekitar 283 ribu orang di 185 negara. Korban sembuh sebanyak 1.4 juta orang seperti dilansir situs Johns Hopkins University.

Sekitar 4.1 juta orang terinfeksi. AS mencatat ada 1.3 juta orang terinfeksi virus Corona dengan korban jiwa sebanyak sekitar 80 ribu orang dan 216 ribu orang sembuh.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

1 hari lalu

Ilustrasi pesawat. Sumber: getty images/mirror.co.uk
Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

Ketika traveling dengan pesawat, dia otomatis masuk dalam kategori anak bawah umur yang harus didampingi supervisor.


Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

2 hari lalu

Tony Fernandes. REUTERS/Romeo Ranoco
Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

Tony Fernandes ditunjuk sebagai penasihat dan pengurus Grup Chief Executive Officer (Advisor and Steward Group Chief Executive Officer) AirAsia.


Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

3 hari lalu

Aktris Jun Ji Hyun. (Soompi)
Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

Kisah cinta dengan kalangan chaebol juga dialami sejumlah aktris Korea Selatan.


Amerika Perkuat Infrastruktur Transportasinya dari Dampak Cuaca Ekstrem, Kucurkan Hibah 13 T

4 hari lalu

Momen saat kereta melewati kucuran air akibat banjir di stasiun kereta bawah tanah di New York, AS, 1 September 2021. Banjir langsung melumpuhkan stasiun jaringan kereta bawah tanah karena air mengalir masuk hingga membanjiri stasiun. Twitter
Amerika Perkuat Infrastruktur Transportasinya dari Dampak Cuaca Ekstrem, Kucurkan Hibah 13 T

Hibah untuk lebih kuat bertahan dari cuaca ekstrem ini disebar untuk 80 proyek di AS. Nilainya setara separuh belanja APBN 2023 untuk proyek IKN.


Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

6 hari lalu

Ilustrasi pesawat parkir di bandara. REUTERS
Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

Awalnya, pesawat tidak dicat, hanya menampilkan bodi aluminium yang dipoles. Namun, tren berubah sejak 1970-an.


Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

7 hari lalu

Orang-orang berkumpul saat militer Israel memamerkan apa yang mereka katakan sebagai rudal balistik Iran yang mereka ambil dari Laut Mati setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, di pangkalan militer Julis, di Israel selatan 16 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

Usai dugaan serangan Israel ke Iran, sejumlah maskapai penerbangan mengubah rute.


Alasan Kursi Pesawat yang Bisa Direbahkan Mulai Ditinggalkan

7 hari lalu

Ilustrasi Kursi Pesawat atau bangku pesawat (Pixabay)
Alasan Kursi Pesawat yang Bisa Direbahkan Mulai Ditinggalkan

Selama ini perbedatan tentang merebahkan kursi pesawat memang sedikit meresahkan. Maskapai penerbangan mulai mengganti kursi yang lebih ringan


4 Rudal Iran yang Diwaspadai Amerika dan Sekutunya

8 hari lalu

Sejumlah rudal Iran dipamerkan selama parade militer tahunan di Teheran, Iran, 22 September 2023. Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
4 Rudal Iran yang Diwaspadai Amerika dan Sekutunya

Iran memiliki kapasitas teknis dan industri untuk mengembangkan rudal jarak jauh, termasuk Intercontinental Ballistic Missile (ICBM) atau Rudal Balistik Antarbenua.


Kisah Amerika Bantu Iran Kembangkan Nuklir

8 hari lalu

Fasilitas Nuklir Iran di Isfahan.[haaretz]
Kisah Amerika Bantu Iran Kembangkan Nuklir

Iran menjadi salah satu negara yang mengembangkan nuklir. Ada jasa Amerika dalam hal itu.


Maskapai Penerbangan ini Buat Penerbangan Misterius yang Tidak Diketahui Tujuannya

11 hari lalu

Maskapai penerbangan SAS. Instagram.com/@flysas/@bravojulietspotting
Maskapai Penerbangan ini Buat Penerbangan Misterius yang Tidak Diketahui Tujuannya

Salah satu penumpang merasa antusias mengikuti penerbangan yang memberikan pengalaman unik