Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fantastis, Seluruh Warga Desa di Turki Berhenti Merokok

image-gnews
Seluruh warga desa Haydarbeyli di Turki tidak merokok. [Daily Sabahj]
Seluruh warga desa Haydarbeyli di Turki tidak merokok. [Daily Sabahj]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketika para perokok di berbagai negara kesulitan berhenti dari kebiasaan yang membahayakan jiwanya, peristiwa fantastis terjadi di satu desa kecil di Turki karena seluruh penduduk desa telah berhenti merokok.

Sebanyak 180 warga desa Haydarbeyli di Yozgat, Anatolia tengah, Turki telah berhenti merokok. Menurut kepala desa, Rifat Eraslan, penduduk desa saling membantu agar tetangganya berhenti merokok.

Baca: UEA Naikkan 'Pajak Dosa' Rokok 100 Persen, Hasilnya?

"Setiap warga desa saling mendukung," ujar Eraslan seperti dikutip dari Daily Sabah, 3 Desember 2018.

Menurut Eraslan, warga mematuhi saran presiden Recep Tayyib Erdogan untuk berhenti merokok. "Kami mematuhi sarannya," katanya.

Muhsin Varol, seorang warga desa Haydarbeyli menuturkan, dulu dia perokok berat selama lebih dari 13 tahun. Ia kemudian memutuskan untuk menghentikan kebiasaan merokok.

"Saya berhenti merokok, seperti semua warga di sini. Kami juga mengorganisasi kelompok berjalan pada pagi dan malam hari agar tetap sehat," ujar Varol.

Baca: Malaysia Naikkan Harga Rokok Mulai Akhir Oktober

Yasin Ugurlu, warga desa Hyadarbeyli, menuturkan dirinya berhenti merokok setelah menjalani kebiasaan merokok selama 4 tahun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Semua orang sangat tahu mengenai apa bahaya merokok namun kebanyakan orang memilih untuk mengabaikannya," kata Ugurlu.

Karena di Haydarbeyli, tidak satu orang pun merokok, membuat setiap pendatang yang merokok jadi tidak merokok karena mereka merasa malu.Anda tidak akan dapat menemukan satu puntung rokok di desa kami," ujar Ugurlu.

Baca: Dari Uang Sampai Rokok: Kebiasaan Memberikan Angpao di China

Karena seluruh warga tidak merokok, rumah mereka termasuk mobil dan jalanan tidak tercium bau rokok. Mereka juga melarang orang yang data merokok di desa mereka.

Untuk menghormati upaya warga desa, kepala provinsi Yesulay yang membawahi desa bebas rokok itu, Halil Ibrahim Coskun bersedia datang ke desa Hyadarbeyli dan memberikan penghargaan.

" Fantastis, Haydarbeyli mendengarkan ajakan kami. Saya ecara pribadi ingin berterimakasih atas putusan mereka. Saya berharap banyak lagi orang lain akan mengikuti contoh yang telah mereka lakukan dan kami akan menghilangkan kebiasan merokok bersama-sama," kata Coskun.

Di dunia ada sekitar 3,3 miliar perokok dan setiap tahun hampir 5 juta orang tewas akibat merokok.

Jumlah perokok di Turki lebih dari 17 juta orang dan 250 orang tewas setiap hari karena kebiasaan merokok yang membahayakan kesehatan. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Turki Tuduh Standar Ganda AS terhadap Gaza dalam Laporan HAM

1 hari lalu

Pria Palestina duduk di reruntuhan rumah yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Jalur Gaza utara, 22 April 2024. PkkREUTERS/Mahmoud Issa
Turki Tuduh Standar Ganda AS terhadap Gaza dalam Laporan HAM

Turki mengatakan bahwa laporan HAM tahunan Washington gagal mencerminkan serangan Israel di Gaza.


Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

1 hari lalu

Ilustrasi wanita menyikat gigi. Foto: Unsplash.com/Diana Polekhina
Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

Pakar kesehatan menyebut delapan perilaku tak sehat paling umum yang mempercepat proses penuaan. Apa saja?


Hati-hati, Asap Rokok Tingkatkan Risiko Kanker Paru hingga 20 Kali Lipat

6 hari lalu

ILustrasi larangan merokok. REUTERS/Eric Gaillard
Hati-hati, Asap Rokok Tingkatkan Risiko Kanker Paru hingga 20 Kali Lipat

Hati-hati, asap rokok dapat meningkatkan 20 kali risiko utama kanker paru, baik pada perokok aktif maupun pasif. Simak saran pakar.


Selama Libur Lebaran, Ratusan Wisatawan di Malioboro Ditegur Petugas Karena Merokok Sembarangan

8 hari lalu

Malioboro Yogyakarta menjadi satu area yang dilalui garis imajiner Sumbu Filosofis. (Dok. Pemkot Yogyakarta)
Selama Libur Lebaran, Ratusan Wisatawan di Malioboro Ditegur Petugas Karena Merokok Sembarangan

Wisatawan banyak yang belum mengetahui bahwa Malioboro termasuk kawasan tanpa rokok sejak 2018.


Erdogan: Israel Kalahkan Hitler dengan Membantai 14 Ribu Anak-Anak Palestina

8 hari lalu

Presiden Turki Tayyip Erdogan menghadiri konferensi pers dengan Kanselir Jerman Olaf Scholz (tidak dalam gambar) di Kanselir di Berlin, Jerman, 17 November 2023. REUTERS/Liesa Johannssen
Erdogan: Israel Kalahkan Hitler dengan Membantai 14 Ribu Anak-Anak Palestina

Recep Tayyip Erdogan kembali menyamakan Israel dengan pemimpin Nazi Adolf Hitler.


Italia dan Turki Mulai Menerapkan Visa Digital Nomad Bulan Ini

10 hari lalu

Ilustrasi digital nomad (Pixabay)
Italia dan Turki Mulai Menerapkan Visa Digital Nomad Bulan Ini

Apa saja persyaratan untuk mendapatkan visa digital nomad di Italia atau Turki?


15 Fakta Unik Turki, Negara yang Terletak di Benua Asia dan Eropa

10 hari lalu

Berikut ini daftar fakta unik Turki, mulai dari kebiasaan minum teh, asal-muasal Sinterklas, hingga bunga tulip yang jadi bunga nasional. Foto: Canva
15 Fakta Unik Turki, Negara yang Terletak di Benua Asia dan Eropa

Berikut ini daftar fakta unik Turki, mulai dari kebiasaan minum teh, asal-muasal Sinterklas, hingga bunga tulip yang jadi bunga nasional.


Apa Itu Penyakit Pneumotoraks yang Diderita Winter Aespa?

11 hari lalu

Winter Aespa. Instagram
Apa Itu Penyakit Pneumotoraks yang Diderita Winter Aespa?

SM Entertainment secara resmi mengkonfirmasi laporan bahwa Winter Aespa telah menjalani operasi untuk pneumotoraks. Penyakit apa itu?


Jelajahi Situs Bersejarah di Turki dengan Kereta Wisata Baru

11 hari lalu

Kayseri, Turki. Unsplash.com/yusuf Onuk
Jelajahi Situs Bersejarah di Turki dengan Kereta Wisata Baru

Turki memiliki kereta wisata baru yang akan membawa wisatawan menjelajahi situs bersejarah di negara tersebut


5 Tradisi Perayaan Lebaran di Berbagai Negara, Hidangan Ouzi di UEA sampai Ziarah Kubur di China

15 hari lalu

Orang-orang menghadiri salat Idul Fitri menandai akhir bulan puasa Ramadhan, di luar Masjid Agung Hagia Sophia di Istanbul, Turki 13 Mei 2021. REUTERS/Kemal Aslan
5 Tradisi Perayaan Lebaran di Berbagai Negara, Hidangan Ouzi di UEA sampai Ziarah Kubur di China

Perayaan lebaran di berbagai negara menunjukkan kekayaan budaya dan keberagaman. Berikut yang dilakukan di 5 negara ini.