Kim Jong Un Penuhi Janji ke Trump, Foto Satelit Ini Jadi Bukti

Selasa, 24 Juli 2018 13:31 WIB

Foto satelit pembongkaran fasilitas senjata nuklir dan uji coba rudal balistik antarbenua Korea Utara. [Korea Times]

TEMPO.CO, Jakarta - Foto satelit menunjukkan Korea Utara telah memulai pembongkaran fasilitas kunci untuk pengembangan rudal balistik demi memenuhi janji Kim Jong Un kepada Presiden Donald Trump saat keduanya bertemu di Singapura, 12 Juni lalu.

Foto-foto satelit bertanggal 20 Juli itu menunjukkan pembongkaran tengah berlangsung di Stasiun Peluncuran Satelit Sohae, fasilitas utama peluncuran satelit Korea Utara sejak tahun 2012.

Baca: Korea Utara Peringatkan AS: Denuklirisasi Tidak Seperti Libya

Fasilitas ini diyakini telah memainkan peran penting dalam pengembangan teknologi program rudal balistik antarbenua Korea Utara.

Laporan media 38North muncul di tengah-tengah munculnya pertanayaan tentang kesungguhan Korea Utara untuk melaksanakan komitmen Kim seperti disampaikan dalam pertemuan pertamanya dengan Trump.

Baca: Korea Utara Bangun Infrastruktur di Fasilitas Nuklirnya, Ada Apa?

"Hal ini bermakna bahwa Korea Utara juga ingin meninggalkan peluncuruan satelit saat ini sama seperti uji nuklir dan rudal," ujar Jenny Town, redaktur pelaksana 38North seperti dikutip dari Korea Times, Selasa, 24 Juli.

Advertising
Advertising

Pada hari Jumat lalu, sejumlah pejabat senior Amerika erikat meminta Kim Jong Un untuk melaksanakan janjinya mengakhiri snejata nuklirnya dan meminta dunia termasuk Cina dan Rusia melanjutkan penjatuhan sanksi ke Korea Utara hingga Kim memenunhi janjinya.

Baca: Moon Jae-in: Korea Utara Berkomitmen Selesaikan Denuklirisasi

Presiden Donald Trump pekan lalu menegaskan negosisasi denuklirasasi Korea Utara tidak perlu terburu-buru dan tidak ada batas waktu. Adapun Direktur Intelijen Nasional AS Dan Coast meragukan kesungguhan Kim Jong Un membongkar seluruh fasilitas senjata nuklirnya dan rudal balistik dalam kurun waktu satu tahun.

Berita terkait

Terancam Masuk Penjara, Apa Dampaknya bagi Pencalonan Donald Trump?

1 hari lalu

Terancam Masuk Penjara, Apa Dampaknya bagi Pencalonan Donald Trump?

Jika Trump jadi dipenjara, Amerika bisa jadi akan menghadapi momen yang belum pernah terjadi: Seorang mantan presiden AS berada di balik jeruji besi.

Baca Selengkapnya

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

1 hari lalu

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

Stormy Daniels, bintang film dewasa yang menjadi pusat persidangan uang tutup mulut mantan presiden Donald Trump, akan bersaksi

Baca Selengkapnya

Ini Agenda Masa Jabatan Kedua Trump, termasuk Deportasi Massal

5 hari lalu

Ini Agenda Masa Jabatan Kedua Trump, termasuk Deportasi Massal

Donald Trump meluncurkan agenda untuk masa jabatan keduanya jika terpilih, di antaranya mendeportasi jutaan migran dan perang dagang dengan Cina.

Baca Selengkapnya

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

7 hari lalu

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

Hakim yang mengawasi persidangan pidana uang tutup mulut Donald Trump mendenda mantan presiden Amerika Serikat itu sebesar US$9.000 atau karena Rp146

Baca Selengkapnya

Adik Kim Jong Un Umumkan Korea Utara sedang Bangun Militer Besar-besaran

14 hari lalu

Adik Kim Jong Un Umumkan Korea Utara sedang Bangun Militer Besar-besaran

Adik Kim Jong Un memastikan negaranya akan terus membangun kekuatan militer besar-besaran dan terkuat untuk melindungi kedaulatan dan perdamaian

Baca Selengkapnya

Seorang Pria Bakar Diri di Luar Gedung Pengadilan Saat Trump Disidang

18 hari lalu

Seorang Pria Bakar Diri di Luar Gedung Pengadilan Saat Trump Disidang

Seorang pria membakar dirinya di luar gedung pengadilan New York tempat persidangan uang tutup mulut bersejarah Donald Trump.

Baca Selengkapnya

Kim Jong Un Rilis Lagu Baru, Puji Dirinya Ayah yang Ramah

19 hari lalu

Kim Jong Un Rilis Lagu Baru, Puji Dirinya Ayah yang Ramah

Pemimpin otoriter Korea Utara, Kim Jong Un, merilis lagu baru yang menyatakan ia adalah ayah yang ramah.

Baca Selengkapnya

Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

23 hari lalu

Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

Terjadi penembakan di Bandara Kuala Lumpur. Di tempat ini pula pada 2017 terjadi kasus pembunuhan Kim Jong Nam, saudara tiri Kim Jong Un.

Baca Selengkapnya

Kim Jong Un: Sekarang Waktunya Bersiap untuk Perang

27 hari lalu

Kim Jong Un: Sekarang Waktunya Bersiap untuk Perang

Kim Jong Un mengatakan Korea Utara siap untuk perang.

Baca Selengkapnya

Trump Tolak Undangan Zelensky, Menilai Tak Pantas Kunjungi Ukraina

27 hari lalu

Trump Tolak Undangan Zelensky, Menilai Tak Pantas Kunjungi Ukraina

Bekas Presiden AS Donald Trump menolak undangan Presiden Volodymyr Zelensky untuk menyambangi Ukraina.

Baca Selengkapnya