Inggris, Prancis, dan Jerman Usulkan Sanksi Baru untuk Iran

Minggu, 18 Maret 2018 15:26 WIB

Seorang wanita membentangkan bendera Iran saat merayakan kesepakatan perundingan penghentian program nuklir di Teheran, Iran, 14 Juli 2015. Para juru runding negara-negara Barat bersepakat dengan Menteri Luar Negeri Iran, Javad Zarif tentang penghentian program nuklir Iran. AP/Ebrahim Noroozi

TEMPO.CO, Jakarta - Inggris, Prancis, dan Jerman mengusulkan agar Uni Eropa menjatuhkan sanksi baru kepada Iran terkait dengan produksi misil balistik dan perannya dalam perang Suriah.

Selanjutnya, dokumen bersifat rahasia yang juga diterima Presiden Amerika Serikat Donald Trump itu bocor ke media, sebagaimana diperoleh Middle East Monitor.

Baca: Prancis Bilang, Program Nuklir Iran Harus Diawasi Internasional

Presiden Iran Hassan Rouhani menyampaikan pidato terkait dengan perundingan penghentian program nuklir di Teheran, Iran, 14 Juli 2015. Negara-negara Barat akan mencabut sanksi ekonomi terhadap Iran. Reuters

"Usul Inggris, Prancis, dan Jerman itu sekaligus untuk membujuk Trump terkait dengan kesepakatan nuklir pada 2015 dengan Teheran," demikian ditulis Middle East Monitor.

Advertising
Advertising

Menurut laporan kantor berita Reuters, usul ketiga negara tersebut dikirimkan ke ibu kota Uni Eropa pada Jumat, 16 Maret 2018. "Usul mengenai sanksi baru untuk Iran tersebut harus mendapatkan dukungan 28 negara anggota Uni Eropa," kata pejabat Uni Eropa yang tak bersedia disebutkan namanya.

Perundingan Nuklir Iran Kembali Temui Kendala

Proposal yang disampaikan ke Uni Eropa itu dimaksudkan untuk menyelamatkan kesepakatan yang diteken enam negara super kuat pada 2015 guna membatasi kemampuan Teheran mengembangkan senjata nuklir.

Baca: Uni Eropa: Trump Tak Boleh Ubah Kebijakan Nuklir Iran

Selain itu, Inggris, Prancis, dan Jerman ingin menunjukkan kepada Trump bahwa masih ada jalan lain mengatasi kekuatan Iran.

Berita terkait

Universitas Sciences Po Prancis Tolak Tuntutan Mahasiswa untuk Putus Hubungan dengan Israel

5 jam lalu

Universitas Sciences Po Prancis Tolak Tuntutan Mahasiswa untuk Putus Hubungan dengan Israel

Universitas Sciences Po di Paris menolak tuntutan mahasiswa untuk memutus hubungan dengan universitas-universitas Israel.

Baca Selengkapnya

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

14 jam lalu

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

Iran memberikan sanksi kepada perusahaan-perusahaan AS, individu-individu, yang terlibat dalam genosida di Gaza

Baca Selengkapnya

Champs-Elysees di Paris Bakal Disulap jadi Tempat Piknik Raksasa, Diikuti 4.000 Orang

1 hari lalu

Champs-Elysees di Paris Bakal Disulap jadi Tempat Piknik Raksasa, Diikuti 4.000 Orang

Setiap peserta akan diberikan keranjang piknik gratis yang dikemas sampai penuh oleh sejumlah pemilik restoran ikonik di jalanan Kota Paris itu.

Baca Selengkapnya

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

1 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

1 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

1 hari lalu

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

1 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

1 hari lalu

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

Bernama lengkap Eva Anna Paula Braun, Braun adalah simpanan yang lalu menjadi istri Adolf Hitler, pemimpin Nazi Jerman di Perang Dunia II.

Baca Selengkapnya

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

2 hari lalu

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

Setelah kematian Adolf Hitler, Ibukota Jerman, Berlin, jatuh ke tangan Sekutu pada 7 Mei 1945. Itu menandai akhir dari Perang Dunia II di Eropa.

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

2 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya