Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Umur dan Stamina Joe Biden Jadi Sorotan dalam Debat Calon Presiden Amerika Serikat

Reporter

image-gnews
Kandidat Partai Demokrat, Presiden AS Joe Biden, berbicara dalam debat presiden dengan kandidat Partai Republik, mantan Presiden AS Donald Trump, di Atlanta, Georgia, AS, 27 Juni 2024. REUTERS/Brian Snyder
Kandidat Partai Demokrat, Presiden AS Joe Biden, berbicara dalam debat presiden dengan kandidat Partai Republik, mantan Presiden AS Donald Trump, di Atlanta, Georgia, AS, 27 Juni 2024. REUTERS/Brian Snyder
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan rivalnya mantan Presiden Donald Trump tampil dalam debat calon presiden pada Kamis malam, 27 Juni 2024. Acara itu untuk menawarkan pada para pemilih Amerika Serikat sisi kedua kandidat yang jarang terpublikasi. Baik Trump dan Biden sudah sama-sama berusia senja. 

Dalam acara debat calon presiden itu, tak banyak hal baru tentang posisi kedua calon terkait isu-isu terkini. Acara tersebut cukup banyak ditonton warga Amerika Serikat. Kedua calon presiden Amerika Serikat itu menghadapi sejumlah pertanyaan terkait stamina mereka dalam menjalankan tugas-tugas sebagai orang nomor satu di Amerika Serikat   

Trump, 78 tahun, pada awal debat calon presiden tampak energik dan kuat dibanding Biden, 81 tahun. Biden dalam acara itu berbicara dengan suara serak, kadang terbata-bata dalam menjawab pertanyaan, diam atau bahkan memberikan jawaban yang muter-muter. Gedung Putih beralasan Biden sedang flu. Untungnya, kegelisan Biden itu hanya terjadi pada menit-menit pembuka acara debat calon presiden.    

Trump diduga seberusaha mungkin tampak menahan diri untuk tidak mengomentari kinerja Biden. Sikap itu tidak diperlihatkannya dalam debat calon presiden 2020. Biden mulai menemukan pijakannya setelah dia bisa mempertahankan rekam jejaknya dan mengoyak karakter Trump. Namun berdasarkan performa Biden pada acara debat calon presiden itu, khususnya saat menit-menit pembuka, Partai Republik kemungkinan akan menyerang bahwa Biden terlalu tua untuk menjabat sebagai Presiden Amerika Serikat.

Saat debat berjalan, Biden muncul dengan lebih banyak menguasai lebih banyak fakta-fakta dalam menghadapi serangan dari Trump. Namun itu dirasa belum cukup untuk mengatasi waswas dari kalangan politikus Partai Demokrat terkait penampilan Biden yang dirasa kurang stabil.    

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menjelang acara debat calon presiden, Biden ditekan untuk bisa menyangkal perkara usianya yang sudah lansia. Tim kampanye Biden harus mencari cara mengatasi seruan dari sejumlah politikus Partai Demokrat agar posisi Biden sebagai calon presiden Amerika Serikat dalam pemilu November 2024 diganti saja. 

Sumber: Reuters

Pilihan editor: Joe Biden Persiapan Menjelang Debat Calon Presiden, Umur dan Stamina Bakal Jadi Sasaran

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nikki Haley Sarankan Partai Demokrat Ganti Joe Biden

4 jam lalu

Donald Trump dan Nikki Haley. REUTERS
Nikki Haley Sarankan Partai Demokrat Ganti Joe Biden

Nikki Haley menilai Partai Demokrat akan bersikap cerdas dengan menghadirkan pengganti Joe Biden dalam pencalonan presiden Amerika Serikat


Korut Tuding AS Ciptakan NATO Versi Asia Bersama Jepang dan Korsel

6 jam lalu

Kapal induk bertenaga nuklir AS Theodore Roosevelt (CVN 71), berlabuh di Busan, Korea Selatan, 22 Juni 2024.  Kapal induk bertenaga nuklir Amerika Serikat, Theodore Roosevelt tiba di Busan untuk latihan militer gabungan bulan ini dengan negara tuan rumah dan Jepang. Song Kyung-Seok/Pool via REUTERS
Korut Tuding AS Ciptakan NATO Versi Asia Bersama Jepang dan Korsel

Kementerian Luar Negeri Korea Utara (Korut) menuduh Jepang, Amerika Serikat dan Korea Selatan menciptakan "NATO versi Asia"


Denmark Bantah Tuduhan Putin soal Kepemilikan Rudal Jarak Menengah

7 jam lalu

Rudal Zolfaghar diperkenalkan pada tahun 2016 sebagai rudal operasional (taktis) berbahan bakar padat, jarak pendek hingga menengah, yang kemudian ternyata meskipun dirancang pada level operasional, namun memiliki efek strategis. Foto : @RYBAR
Denmark Bantah Tuduhan Putin soal Kepemilikan Rudal Jarak Menengah

Kementerian Pertahanan Denmark pada akhir pekan menolak tuduhan Presiden Rusia Vladimir Putin tentang kepemilikan rudal jarak menengah.


Lebih 40 Negara Anggota PBB Kecam Transfer Senjata dari Rusia ke Korea Utara

21 jam lalu

Lebih 40 Negara Anggota PBB Kecam Transfer Senjata dari Rusia ke Korea Utara

Lebih dari 40 negara anggota PBB, termasuk Amerika Serikat pada akhir pekan mengecam transfer senjata "melanggar hukum" yang dilakukan Rusia ke Korea


Uniknya Pengiriman Surat di Kampung Terpencil di Grand Canyon, Pakai Keledai seperti Era Wild West

22 jam lalu

Bagal, keturunan keledai (Pixabay)
Uniknya Pengiriman Surat di Kampung Terpencil di Grand Canyon, Pakai Keledai seperti Era Wild West

Terselip di hutan belantara terjal di Grand Canyon, layanan pos AS pengiriman surat ala zaman Wild West itu masih bisa ditemukan.


AFRICOM Pastikan Tak Punya Niat Bangun Pangkalan Militer di Zambia

23 jam lalu

Pentagon telah menghabiskan hampir 400 miliar dolar Amerika Serikat untuk memproduksi 2.443 unit pesawat F-35 Lightning II. Jika dibagi, maka satu unit (hanya unit, bukan sistem pendukung lain) F-35 Lightning II berharga hampir 164 juta dolar Amerika Serikat. Kelly M. Agee/U.S. Navy via Getty Images
AFRICOM Pastikan Tak Punya Niat Bangun Pangkalan Militer di Zambia

Unjuk rasa terjadi di Zambia buntut waswas Presiden Zimbabwe Emmerson Mnangagwa, yang menduga Amerika Serikat sedang memiliterisasi Zambia


7 Negara Desak Warganya Tinggalkan Lebanon, Khawatir Perang dengan Israel

1 hari lalu

Roket yang diluncurkan dari Lebanon ke Israel melewati perbatasan, di tengah permusuhan lantara Hizbullah dan pasukan Israel, di sisi Israel 27 Juni 2024. REUTERS/Ayal Margolin
7 Negara Desak Warganya Tinggalkan Lebanon, Khawatir Perang dengan Israel

5 negara lainnya, termasuk AS, Inggris, Yordania, Rusia, Irlandia, menyarankan warganya untuk tidak bepergian ke Lebanon


4 Poin Menarik Debat Joe Biden Vs Donald Trump di Pemilihan Presiden AS, Siapa Disebut Seperti Seorang Palestina?

1 hari lalu

4 Poin Menarik Debat Joe Biden Vs Donald Trump di Pemilihan Presiden AS, Siapa Disebut Seperti Seorang Palestina?

Berikut beberapa poin menarik dalam debat Joe Biden Vs Donald Trump pada pemilihan Presiden AS, mulai soal stamina hingga seperti orang Palestina.


Tak Ada Pemenang, Pilpres Iran Putaran Kedua Digelar 5 Juli

1 hari lalu

Kandidat presisen Iran Masoud Pezeshkian. REUTERS
Tak Ada Pemenang, Pilpres Iran Putaran Kedua Digelar 5 Juli

Iran akan mengadakan pemilihan presiden putaran kedua pada 5 Juli 2024, setelah tidak ada satu pun kandidat yang memperoleh lebih dari 50% suara


Trump: Masalah Biden Bukan Umur, Tetapi Kompetensi

1 hari lalu

Trump: Masalah Biden Bukan Umur, Tetapi Kompetensi

Mantan presiden AS Donald Trump mengeklaim dirinya meraih kemenangan besar atas petahana Presiden Joe Biden dalam debat capres pertama