Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Top 3 Dunia: Fakta Mossad, Prangko Jet Tempur F-16, Kedutaan Cina Kritik Rusia

Reporter

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Logo Mossad. i24news.tv
Logo Mossad. i24news.tv
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTop 3 Dunia edisi Sabtu, 5 Agustus 2023, dibuka dengan fakta-fakta tentang Mossad. Lembaga intelijen Israel ini disebut-sebut sebagai salah satu yang terbaik di dunia.

Berita kedua adalah tentang penerbitan prangko oleh Ukraina. Prangko yang bergambar jet tempur F-16 yang menghancurkan Rusia laku keras.

Berita terakhir adalah tentang Kedutaan Cina di Rusia yang mengkritik perlakuan Rusia terhadap lima warganya. Mereka menyebut perlakuan itu tidak konsisten dengan keseluruhan hubungan persahabatan antara kedua negara.

Berikut Top 3 Dunia selengkapnya:

Fakta-fakta Mossad, Lembaga Intelijen Israel yang Dibentuk saat Palestina Dijajah Inggris

Israel dikenal memiliki lembaga intelijen bernama Mossad. Lembaga intelijen itu disebut-sebut sebagai salah satu yang terbaik di dunia.

Seperti dilansir dari laman Britannica.com, Mossad atau Mossad Merkazi le-Modiin ule-Tafkidim Meyuhadim atau dalam bahasa Inggris disebut Central Institute for Intelligence and Special Operations memiliki fokus mengumpulkan dan menganalisis data dan informasi luar negeri. Sebagai lembaga intelijen yang memiliki fungsi utama untuk menjaga keamanan Israel, Mossad memiliki tugas yang signifikan dalam menetapkan hal tersebut.

Selanjutnya, baca di sini.

Ukraina Luncurkan Prangko Bergambar Jet Tempur F-16 Hancurkan Rusia

Ukraina meluncurkan prangko edisi khusus bergambar jet tempur F-16 buatan Amerika Serikat menghancurkan Istana Kremlin di Moskow, Rusia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Seperti dilansir France24, Jumat, prangko itu laku keras saat pertama kali dirilis. Ratusan orang mengantre di luar kantor pusat perusahaan pos Ukrposhta di Kiev untuk membeli prangko tersebut beserta amplopnya.

Selanjutnya, baca di sini.

Kedutaan Cina Kritik Perlakuan Rusia terhadap Warganya di Perbatasan

Kedutaan Cina di Rusia mengkritik perlakuan terhadap lima warga negara China yang ditolak masuk ke Rusia, menyebut perlakuan itu tidak konsisten dengan keseluruhan hubungan persahabatan antara kedua negara.

Kelimanya, yang berusaha masuk ke Rusia dari Kazakhstan akhir bulan lalu, ditolak masuk setelah empat jam pemeriksaan dan visa mereka dibatalkan, kata kedutaan di akun media sosial WeChat pada Jumat, 4 Agustus 2023.

Selanjutnya, baca di sini.

REUTERS

Pilihan Editor: Arab Saudi Minta Warganya Segera Tinggalkan Lebanon

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: Maskapai Terbaik Dunia hingga Pembukaan Olimpiade Paris 2024

1 jam lalu

Tentara berjaga di depan Menara Eiffel menjelang Olimpiade Paris 2024, Prancis, 21 Juli 2024.REUTERS/Stefan Wermuth
Top 3 Dunia: Maskapai Terbaik Dunia hingga Pembukaan Olimpiade Paris 2024

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 26 Juli 2024 diawali oleh daftar 10 maskapai terbaik di dunia untuk 2024.


Top 3 Dunia: Rumah Termahal di Dunia hingga Lowongan Kerja PBB

1 hari lalu

Antilia milik Mukesh Ambani menjadi rumah termahal di dunia. Foto: Pixabay
Top 3 Dunia: Rumah Termahal di Dunia hingga Lowongan Kerja PBB

Berita Top 3 Dunia pada Kamis 24 Juli 2024 diawali oleh daftar 8 rumah termahal di dunia, termasuk Antilia milik taipan India Mukesh Ambani.


Top 3 Dunia: Pesawat Tempur Israel di Lebanon hingga Moskow Ancam Pencurian Aset di Eropa

2 hari lalu

Sebuah pesawat tempur F-35 Israel terlihat di langit perbatasan Israel dengan Lebanon, di Israel utara, 9 Oktober 2023. REUTERS/Ammar Awad/File Foto
Top 3 Dunia: Pesawat Tempur Israel di Lebanon hingga Moskow Ancam Pencurian Aset di Eropa

Berita Top 3 Dunia pada Rabu 24 Juli 2024 diawali oleh kabar suara pesawat tempur Israel menggelegar membelah langit di atas Beirut, Lebanon


Top 3 Dunia: Drone Hizbullah hingga Israel Gunakan Angkasa Saudi untuk Serang Houthi

3 hari lalu

Seorang pria mengibarkan bendera Palestina ketika orang-orang melakukan protes pada hari sidang publik yang diadakan oleh Mahkamah Internasional (ICJ) untuk memungkinkan para pihak memberikan pandangan mereka mengenai konsekuensi hukum pendudukan Israel di wilayah Palestina sebelum akhirnya mengeluarkan keputusan yang tidak mengikat. pendapat hukum, di Den Haag, Belanda, 21 Februari 2024. REUTERS/Piroschka van de Wouw
Top 3 Dunia: Drone Hizbullah hingga Israel Gunakan Angkasa Saudi untuk Serang Houthi

Berita Top 3 Dunia pada Selasa 23 Juli 2024 diawali oleh kabar Hizbullah menunjukkan kemampuan mempelajari titik buta Israel dengan drone


Top 3 Dunia; Ukraina Minta Senjata dan Indonesia Sambut Baik Fatwa Hukum Mahkamah Internasional soal Palestina

4 hari lalu

Presiden AS Joe Biden bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky di Ruang Oval Gedung Putih di Washington, 21 September 2023. REUTERS/Kevin Lamarque
Top 3 Dunia; Ukraina Minta Senjata dan Indonesia Sambut Baik Fatwa Hukum Mahkamah Internasional soal Palestina

Top 3 dunia pada 22 Juli 2024, di urutan pertama berita tentang Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky yang meminta dikirimi senjata jarak jauh


Top 3 Dunia; Jembatan Ambruk di Cina dan WNI Buka Kedai Kopi di Swiss

5 hari lalu

Jembatan runtuh di China tewaskan 11 orang, Presiden Xi Jinping minta tim penyelamat lakukan evakuasi besar-besaran. (Foto: X/@ChinaNews)
Top 3 Dunia; Jembatan Ambruk di Cina dan WNI Buka Kedai Kopi di Swiss

Top 3 dunia pada 21 Juli 2024, berita tentang jembatan ambruk di Cina yang menewaskan 12 orang dan 20 kendaraan hilang.


Top 3 Dunia: 4.400 Penerbangan Batal Hingga Houthi Serang Kapal Kontainer Singapura

6 hari lalu

Penumpang AirAsia menunggu untuk check-in secara manual di Terminal 2 Bandara Internasional Kuala Lumpur, setelah pemadaman sistem IT Global, di Sepang, Malaysia, 19 Juli 2024. REUTERS/Hasnoor Hussain
Top 3 Dunia: 4.400 Penerbangan Batal Hingga Houthi Serang Kapal Kontainer Singapura

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 20 Juli 2024 diawali oleh kabar sedikitnya 4.400 penerbangan global dibatalkan akibat pemadaman internet global.


Top 3 Dunia: Pemadaman Internet Global hingga Opini Hukum ICJ Soal Pendudukan Palestina

7 hari lalu

Penumpang mengantri di konter Delta Airlines setelah pemadaman IT Global, di Bandara Internasional Haneda di Tokyo, Jepang 19 Juli 2024. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Top 3 Dunia: Pemadaman Internet Global hingga Opini Hukum ICJ Soal Pendudukan Palestina

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 19 Juli 2024 diawali oleh kabar pemadaman internet secara global telah mengganggu bisnis dan institusi banyak negara


Top 3 Dunia: Tanggapan atas Serangan Houthi, Marvel Hapus Israel di Film Baru

8 hari lalu

Militan Houthi yang didukung Iran di Yaman telah meningkatkan serangan terhadap kapal-kapal di Laut Merah. REUTERS
Top 3 Dunia: Tanggapan atas Serangan Houthi, Marvel Hapus Israel di Film Baru

Top 3 dunia adalah tanggapan perusahaan atas serangan Houthi hingga Marvel hapus Israel di film terbaru.


Top 3 Dunia: Kota Beirut Termahal di Arab, Pelabuhan Israel Bangkrut

9 hari lalu

Seorang wanita menuliskan nama para korban ledakan pelabuhan 4 Agustus di sejumlah balon dalam upacara untuk memperingati peristiwa tersebut di Beirut, Lebanon, 4 Oktober 2020. Dua ledakan mengguncang Pelabuhan Beirut pada 4 Agustus, menghancurkan sebagian kota dan menewaskan sekitar 190 orang serta melukai sedikitnya 6.000 lainnya. Xinhua/Bilal Jawich
Top 3 Dunia: Kota Beirut Termahal di Arab, Pelabuhan Israel Bangkrut

Top 3 dunia kemarin adalah kota Beirut menjadi kota termahal di Arab, pandangan politik JD Vance hingga pelabuhan Israel bangkrut.