Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kecelakaan di Meksiko Tewaskan 26 Orang, Korban Mayoritas Satu Keluarga

Reporter

Petugas keamanan berkumpul di lokasi kecelakaan, di jalan raya Victoria-Zaragoza, Tamaulipas, Meksiko, 14 Mei 2023. Entorno Informativo Tamaulipas/melalui REUTERS
Petugas keamanan berkumpul di lokasi kecelakaan, di jalan raya Victoria-Zaragoza, Tamaulipas, Meksiko, 14 Mei 2023. Entorno Informativo Tamaulipas/melalui REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah truk trailer dan sebuah van bertabrakan di jalan raya di negara bagian Tamaulipas, Meksiko utara pada Minggu pagi. Kecelakaan tragis ini menewaskan 26 orang, kata pihak berwenang setempat.

Kedua kendaraan itu bertabrakan sekitar setengah jam perjalanan dari luar ibu kota negara bagian Ciudad Victoria dan kemudian terbakar, kata kementerian keamanan publik Tamaulipas.

Begitu pihak berwenang tiba di lokasi kecelakaan, mereka menemukan truk yang membawa trailer sudah tidak ada lagi di lokasi.

Sebuah sumber di kantor kejaksaan Tamaulipas mengatakan penyelidik tidak yakin apakah pengemudi truk itu melarikan diri atau apakah dia juga tewas dalam kecelakaan itu.

Penumpang van yang diyakini berasal dari bisnis transportasi pribadi, termasuk anak-anak, kata sumber itu. Media lokal melaporkan banyak korban mungkin anggota keluarga besar yang kembali dari jalan-jalan, tetapi pihak berwenang belum mengonfirmasi hal itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Semua korban dianggap orang Meksiko karena kartu identitas telah ditemukan dari tempat kejadian, kata sumber itu. Di masa lalu, banyak korban tewas dalam kecelakaan serupa di Meksiko sering terjadi pada kendaraan yang kelebihan muatan terkait dengan penyelundupan migran.

Pilihan Editor: Kecelakaan Bus, 36 Warga Meksiko Tewas Terbakar  

REUTERS

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Apa Itu Pen? Fungsi dan Berbagai Jenisnya

8 jam lalu

Pen Path Tulang. shutterstock.com
Apa Itu Pen? Fungsi dan Berbagai Jenisnya

Selebgram Angela Lee terbaring di rumah sakit dengan kondisi kaki yang menggunakan pen


Profil Angela Lee, Selebgram Barbie Jowo yang Alami Kecelakaan

1 hari lalu

Angela Lee berpose dengan kostum karakter Odette dalam game Mobile Legends. Utang sebesar 25 miliar tersebut bermula dari bisnis jual-beli tas bermerek yang dijalaninya. Instagram.com/@Angelalee87
Profil Angela Lee, Selebgram Barbie Jowo yang Alami Kecelakaan

Angela Lee yang merupakan selebgram baru saja mengalami kecelakaan pada Jumat, 26 Mei 2023 lalu. Berikut profil singkatnya.


Viral Video Pemerasan Modus Tabrakkan Diri di Tangerang, Begini Cerita Sebenarnya

2 hari lalu

Ilustrasi Mobil tabrak motor. mkhlawyers.com
Viral Video Pemerasan Modus Tabrakkan Diri di Tangerang, Begini Cerita Sebenarnya

Sebuah video berisi narasi pemerasan dengan modus tabrakkan diri ke kendaraan lain di Tangerang viral di media sosial.


Pengamat Sebut Insentif Motor Listrik Tingkatkan Kecelakaan Lalu Lintas

2 hari lalu

Motor listrik MAB Electro EL03 di PEVS 2023. (Tempo/Erwan Hartawan)
Pengamat Sebut Insentif Motor Listrik Tingkatkan Kecelakaan Lalu Lintas

Insentif motor listrik disarankan untuk daerah terluar, tertinggal, terdepan dan pedalaman (3TP) yang kebanyakan di luar Pulau Jawa.


Pengamat Nilai Insentif Motor Listrik Justru Mendorong Peningkatan Kecelakaan Lalu Lintas

2 hari lalu

Deretan motor listrik Selis di PEVS 2023. (Tempo/Erwan Hartawan)
Pengamat Nilai Insentif Motor Listrik Justru Mendorong Peningkatan Kecelakaan Lalu Lintas

Pengamat berharap distribusi sepeda motor listrik, tidak dilakukan di perkotaan yang sudah padat dan macet.


Carlos Sainz Kecelakaan di FP2 Formula 1 Monako, Bagaimana Kondisinya?

3 hari lalu

Carlos Sainz Jr. di F1 Monako 2023. (Foto: Scuderia Ferrari)
Carlos Sainz Kecelakaan di FP2 Formula 1 Monako, Bagaimana Kondisinya?

Carlos Sainz mengalami kecelakaan di sesi latihan bebas kedua (FP2) Grand Prix Formula 1 Monako pada Jumat, 26 Mei 2023.


Keluarga Korban Tabrak Lari Anggota TNI di Bekasi Tuding Pelaku Berbohong

7 hari lalu

Dari kiri Kapendam Jaya, Letnan Kolonel Dwi Indra Wirawan, anak sulung korban penabrakan TNI di Bekasi, Rendra Falentino, kuasa hukum korban, Hazirun Tumanggor, Danpomdam Kolonel Cpm Irsyad Hamdie Bey Anwar dan  Dandenpom Jaya Letkol Cpm Pandi Rahana Simbolon di Denpom Jaya 2, Cijantung, Jakarta Timur. Desty Luthfiani/TEMPO.
Keluarga Korban Tabrak Lari Anggota TNI di Bekasi Tuding Pelaku Berbohong

Keluarga korban mengaku mendapat informasi jika pelaku mengaku habis menabrak angkot bukan tabrak lari


Gaya Alicia Keys dengan Setelan Motif Toile di Pertunjukan Koleksi Resort 2024 Dior

8 hari lalu

Alicia Keys menghadiri pertunjukan Resort 2024 Dior di Meksiko Sabtu, 20 Mei 2023 (Instagram/@dior)
Gaya Alicia Keys dengan Setelan Motif Toile di Pertunjukan Koleksi Resort 2024 Dior

Alicia Keys menghadiri pertunjukan Resort 2024 Dior di Meksiko, menghadirkan deretan busana yang terinspirasi dari Frida Kahlo.


Kartel Tembaki Pameran Mobil Meksiko, 11 Orang Tewas dan 9 Terluka

9 hari lalu

Baku tembak anggota kartel narkoba di Meksiko yang mengakibatkan 11 orang tewas. Twitter
Kartel Tembaki Pameran Mobil Meksiko, 11 Orang Tewas dan 9 Terluka

Pembantaian di Ensenada, Meksiko bermula dari konfrontasi antara anggota Kartel Arellano Felix (CAF) dan Kartel Sinaloa.


Bantah Korban Tewas Rohingya 400 Orang, Junta Myanmar: Korban Topan Mocha 145 Jiwa

11 hari lalu

Nelayan mengangkut perahu mereka ke tempat yang lebih aman akibat Topan Mocha, di Teknaf Marine Drive, Cox's Bazar, Bangladesh 12 Mei 2023. REUTERS
Bantah Korban Tewas Rohingya 400 Orang, Junta Myanmar: Korban Topan Mocha 145 Jiwa

Junta Myanmar juga membantah laporan media bahwa 400 orang Rohingya telah meninggal akibat Topan Mocha.