Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

2 Sekolah di Inggris Akan Larang Murid Kontak Fisik

Reporter

image-gnews
Ilustrasi sekolah di Inggris. REUTERS
Ilustrasi sekolah di Inggris. REUTERS
Iklan

Dua sekolah di Inggris pada pekan ini mengumumkan kalau mereka akan melarang segala bentuk kontak fisik antara murid. Larangan kontak fisik itu seperti bergandengan tangan, memeluk dan bentuk kontak fisik lainnya yang bersifat romansa. Sejumlah orang tua mengeluhkan rencana aturan itu ke media di Inggris, namun satu dari dua sekolah meyakinkan apapun bisa terjadi jika murid dibiarkan kembali bersosialisasi dengan normal.  

Dua sekolah yang hendak memberlakukan aturan itu adalah Sekolah Hylands di Chelmsford dan SMA Southchurch di Southend. Dua sekolah tersebut mengumumkan rencana tersebut pada pekan ini.

Baca juga:Contoh Pengamalan Sila ke-2 Pancasila di Sekolah, Rumah, dan Masyarakat

Ekspresi murid-murid di Sekolah Dasar Mitchell Brook, saat kunjungan Kate Middleton dan Pangeran William di Inggris, 6 Februari 2017. REUTERS/Toby Melville

EssexLive  dalam pemberitaan pada Selasa, 10 Januari 2023, dalam surat yang dilayangkan pada orang tua murid, Wakil Kepala Sekolah Hylands, Catherine McMillan mengatakan pihaknya tidak akan lagi mentolelir segala bentuk kontak fisik dilingkup sekolah.     

“Ini termasuk segala bentuk kontak fisik secara agresif seperti berpelukan, berpegangan tangan, saling colek dan lainnya. ini tujuannya untuk membuat anak aman. Jika anak Anda disentuh orang lain, apakah mereka berkenan atau tidak – itu bisa membuat apapun bisa terjadi. Itu bisa mengarah ke luka, membuat seseorang merasa tidak nyaman atau merasa disentuh dengan tidak sepantasnya,” kata McMillan.

McMillan secara spesifik menyoroti kalau hubungan asmara (antar murid) di Sekolah Hyland bisa saja dilarang. Setiap pelanggaran aturan baru ini bisa kehilangan hak istimewa. Orang tua murid di Sekolah Hyland menyebut kebijakan itu keras.  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam surat serupa kepada orang tua murid, Wakil Kepala SMA Southchurch Ms. Murray mengatakan para murid tidak diizinkan saling menyentuh atau bersiul di lingkup sekolah. Seorang juru bicara SMA Southchurch mengatakan larangan itu untuk mendorong para murid agar berperilaku sopan dan perhatian setiap saat.

Sumber: RT.com

Baca juga: Iran Eksekusi Mati Mantan Wakil Menhan Alireza Akbari, Inggris Protes Keras

  

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.       

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

6 jam lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.


Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

1 hari lalu

Kebiasaan Anak Berbohong
Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.


Cara Menjaga Kualitas Hubungan dengan Pasangan Pasca Melahirkan Anak Pertama

1 hari lalu

Ilustrasi ibu dan bayi. Unsplash.com/Sharon Muccutcheon
Cara Menjaga Kualitas Hubungan dengan Pasangan Pasca Melahirkan Anak Pertama

Studi menemukan bahwa sikap terhadap sentuhan berdampak pada pasangan dalam transisi menjadi orang tua atau usai melahirkan anak pertama.


112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

1 hari lalu

RMS Titanic merupakan kapal penumpang uap terbesar di dunia pada saat itu yang dimiliki perusahaan pelayaran White Star Line. Pada tanggal 14-4, 1912, Titanic bertabrakan dengan gunung es di Samudra Atlantik Utara dan menewaskan 1.523 penumpang. gizmodo.de
112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

Pada 15 April 1912, RMS Titanic karam di Atlantik Utara menabrak gunung es saat pelayaran dari Southampton di Inggris ke New York City


Menlu Inggris: Israel Putuskan Balas Serangan Iran

2 hari lalu

Menteri Luar Negeri Inggris David Cameron bertemu dengan Perdana Menteri sementara Lebanon Najib Mikati (tidak terlihat) di Beirut, Lebanon 1 Februari 2024. REUTERS/Mohamed Azakir
Menlu Inggris: Israel Putuskan Balas Serangan Iran

Menteri Luar Negeri Inggris mengatakan Israel "jelas" telah memutuskan untuk membalas serangan rudal dan drone Iran.


Kembalikan Tas Berisi Rp 100 Juta kepada Pemudik, Aiptu Supriyanto Dapat Penghargaan Sekolah Perwira

2 hari lalu

Anggota Polres Lampung Tengah Aiptu Supriyanto lakukan aksi terpuji dengan mengembalikan uang senilai Rp 100 juta milik pemudik yang tertinggal di rest area. Foto: Humas Polri
Kembalikan Tas Berisi Rp 100 Juta kepada Pemudik, Aiptu Supriyanto Dapat Penghargaan Sekolah Perwira

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika memberikan penghargaan berupa kesempatan sekolah perwira kepada anggota Polres Lampung Tengah Aiptu Supriyanto.


Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

6 hari lalu

Kelompok Sikh mengangkat pedang sambil memprotes saat bentrokan di kuil Sikh, Kuil Emas, di Amritsar, India (6/6). REUTERS/Munish Sharma
Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

Pada 13 April 1919 terjadi pembantaian di Amritsar di Punjab, India. Berikut kilas balik peristiwa berdarah itu.


Kurangi Usia Minimum Pengguna di Inggris dan Eropa, WhatsApp Dikecam

6 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Kurangi Usia Minimum Pengguna di Inggris dan Eropa, WhatsApp Dikecam

Dengan langkah ini, WhatsApp telah membuat marah banyak orang.


2 Ribu WNI di Inggris Rayakan Idulfitri di KBRI London

9 hari lalu

Sekitar 2 Ribu WNI di Inggris menghadiri acara perayaan Idulfitri di KBRI London pada 10 April 2024. Sumber: dokumen KBRI
2 Ribu WNI di Inggris Rayakan Idulfitri di KBRI London

Meski cuaca terasa dingin dengan kisaran 7C, WNI di Inggris dan Irlandia tetap antusias merayakan Idulfitri.


Top 3 Dunia: Inggris Ogah Setop Ekspor Senjata ke Israel hingga Ucapan Lebaran Menlu AS

9 hari lalu

Umat Muslim menghadiri salat Idul Fitri yang menandai akhir Ramadan, di kompleks Al-Aqsa, yang juga dikenal oleh orang Yahudi sebagai Temple Mount, di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Tua Yerusalem, 10 April 2024. REUTERS/Ammar Awad
Top 3 Dunia: Inggris Ogah Setop Ekspor Senjata ke Israel hingga Ucapan Lebaran Menlu AS

Berita Top 3 Dunia pada Rabu 10 April 2024 diawali oleh penolakan Inggris untuk menghentikan penjualan senjata ke Israel.