Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Elon Musk Ganti Petugas Kebersihan di Twitter dengan Robot

Reporter

image-gnews
Elon Musk. REUTERS/Dado Ruvic
Elon Musk. REUTERS/Dado Ruvic
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemilik baru Twitter, Elon Musk akan mengganti petugas kebersihan dengan robot. Julio Alvarado, yang bekerja sebagai petugas kebersihan di Twitter selama 10 tahun sebelum dia diberhentikan oleh tim Elon Musk, mengatakan lingkungan kerja berubah secara radikal setelah orang terkaya di dunia itu mengambil alih saham perusahaan micro blogging tersebut. “(Dulu) orang-orang bekerja tanpa khawatir,” katanya. “Sekarang kami takut.”

Baca: Peluncuran Ulang Twitter Blue, Tarif Naik dan Syarat Centang Biru Ditambah

Setelah Elon Musk mengambil alih perusahaan, Alvarado mengatakan bahwa penjaga keamanan swasta akan mengawasinya dengan cermat saat dia membersihkan bagian-bagian kantor mogul teknologi itu. Alvarado mengklaim bahwa salah satu asisten paling senior Elon Musk mengatakan kepadanya bahwa pekerjaannya akan segera digantikan oleh robot.

Pemutusan hubungan kerja terjadi tepat setelah ketua serikat petugas kebersihan mengumumkan bahwa mereka akan mengadakan aksi mogok Senin lalu. Elon Musk dan stafnya telah memecat lebih dari setengah insinyur di Twitter sejak mengambil alih perusahaan itu. 

“Saya pikir kami dipecat karena kami adalah serikat pekerja,” kata Alvarado.

Empat petugas kebersihan yang diberhentikan oleh tim manajemen Musk mengatakan kepada outlet berita Inggris bahwa mereka diberi slip merah muda tanpa pesangon. Salah satu dari mereka berkata bahwa dia tidak akan punya uang untuk memberi makan keluarganya selama Natal atau memberi mereka hadiah untuk liburan.

"Ini hal yang menyedihkan dan membuat frustrasi keluarga dan anak-anak kami," kata Adrianna Villarreal, yang dipecat setelah bekerja sebagai pembersih di Twitter selama empat tahun. “Kami seharusnya memiliki hadiah Natal untuk anak-anak kami, sepiring makanan di meja kami dan semalaman kami tidak punya apa-apa,” katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Mereka melakukannya tiga minggu sebelum Natal," kata Olga Miranda, ketua serikat pekerja kebersihan.

Elon Musk tidak dapat dihubungi untuk dimintai komentar.

Pemecatan tersebut menarik perhatian jaksa kota San Francisco. "Elon Musk memiliki sejarah panjang dalam melanggar undang-undang perburuhan," kata pengacara kota, David Chiu. “Meskipun saya tidak terkejut hal ini terjadi, saya bersimpati pada para pekerja ini. Kami akan menyelidiki lebih jauh.”

Selain mengganti petugas kebersihan dengan robot, Elon Musk telah menarik perhatian pejabat San Francisco dalam sepekan terakhir. Sebelumnya Elon Musk dikabarkan membuat kamar di Twitter. Kamar itu akan menjadi tempat tidur darurat untuk karyawan yang bekerja lembur.  Seorang pejabat kota San Francisco mengatakan bahwa dia berencana untuk menyelidiki apakah Elon Musk melanggar undang-undang perburuhan setempat.

Simak: Tesla vs BYD, Siapa Rajai Industri Mobil Listrik?

NEW YORK POST 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

8 jam lalu

Elon Musk berencana menghapus judul dari artikel berita yang dibagikan di X (X/Kylie Robison)
Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

Elon Musk palsu menipu seorang wanita di Korea Selatan dengan menggunakan aplikasi deepfake. Bagaimana modusnya?


Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

2 hari lalu

Ilustrasi Logo Tesla. REUTERS/Dado Ruvic
Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

Awal bulan ini, Elon Musk mengatakan bahwa Tesla akan meluncurkan robotaksi pada tanggal 8 Agustus 2024.


PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

2 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese menyebut Elon Musk sebagai miliarder sombong karena tak mau menghapus unggahan di media sosial X.


Elon Musk Berdebat dengan Pemerintah Australia Soal Konten Penikaman Uskup di Sydney

3 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Elon Musk Berdebat dengan Pemerintah Australia Soal Konten Penikaman Uskup di Sydney

Pemilik media sosial X Elon Musk menolak untuk menghapus konten media sosial tentang insiden penikaman uskup di Sydney, menentang perintah komisaris sensor Australia.


Elon Musk Usulkan Biaya Langgan bagi Pengguna X Baru, Ini Alasannya

10 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Elon Musk Usulkan Biaya Langgan bagi Pengguna X Baru, Ini Alasannya

Elon Musk, CEO platform media sosial X, pada Senin mengusulkan biaya langganan bagi pengguna baru


7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

13 hari lalu

Elon Musk and Bernard Arnault bertemu di Paris. Ndtv.com
7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

Forbes merilis orang terkaya di dunia, nomor 1 Bernard Arnault pemilik Louis Vuitton. Selanjutnya Jeff Bezos dan Elon Musk. Prajogo Pangestu ke berapa


Prajogo Pangestu Masuk Daftar 5 Orang Terkaya Dunia, Kekayaannya Paling Banyak Bertambah Sepanjang 2023

15 hari lalu

Konglomerat pendukung IKN Nusantara antara lain Aguan, Prajogo Pangestu, Boy Thaher bertemu sesuai unggahan di Instagram politisi Maruarar Sirat, 7 Desember 2023. Foto: IG @maruararsirait
Prajogo Pangestu Masuk Daftar 5 Orang Terkaya Dunia, Kekayaannya Paling Banyak Bertambah Sepanjang 2023

Prajogo Pangestu orang terkaya bersama Jeff Bezos, Mark Zuckerberg, dan Elon Musk yang kekayaannya terbanyak bertambah sepanjang 2023 versi Forbes.


Chatbot Grok Tersedia untuk Pengguna Premium X

15 hari lalu

Chat bot AI Grok. Istimewa
Chatbot Grok Tersedia untuk Pengguna Premium X

Media sosial X memperluas akses ke chatbot Grok xAI untuk pelanggan premium, mengikuti pengumuman Elon Musk


Elon Musk Ramalkan AI Lebih Pintar dari Manusia Tercerdas di Dunia Tahun Depan

17 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Elon Musk Ramalkan AI Lebih Pintar dari Manusia Tercerdas di Dunia Tahun Depan

Elon Musk menyatakan kecerdasan buatan akan lebih pintar dari manusia terpintar di muka bumi sekalipun.


Dirilis di X Pekan Ini, Elon Musk Klaim Grok-1.5 Lampaui Semua Chatbot AI

21 hari lalu

Chat bot AI Grok. Istimewa
Dirilis di X Pekan Ini, Elon Musk Klaim Grok-1.5 Lampaui Semua Chatbot AI

Elon Musk bersiap meluncurkan Grok-1.5 untuk X pada pekan ini, chatbot AI yang diklaim melampaui teknologi sejenisnya.