Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sergei Lavrov Diperkirakan Gantikan Putin di KTT G20

Reporter

image-gnews
Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov di Foreign Minister Meeting G20, Bali, Jumat, 8 Juli 2022. TEMPO/Daniel Ahmad
Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov di Foreign Minister Meeting G20, Bali, Jumat, 8 Juli 2022. TEMPO/Daniel Ahmad
Iklan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Presiden Amerika Serikat Joe Biden dalam sebuah kesempatan pernah mengusulkan Indonesia agar jangan mengundang Presiden Rusia Vladimir Putin ke Bali buntut dari agresinya ke Ukraina.

Sebagai gantinya, Biden pernah mengusulkan kepada Indonesia agar mengundang Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky. Sebagai tuan rumah, Indonesia tetap mengundang Presiden Putin karena preseden keanggotaan.

Sebelumnya, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan sampai saat ini belum ada kepastian Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky bakal hadir pada KTT G20 di Bali. Menurut Retno, Indonesia masih terus menjalin komunikasi untuk mengundang dua pimpinan negara yang sedang bertikai tersebut.

"Komunikasi terus kita lakukan, sejauh ini respon masih sangat positif. Jadi insya Allah, kalau pertanyaannya mengenai tingkat kehadiran, kita tidak khawatir," kata Retno di Istana Negara, Jakarta Pusat, Selasa, 11 Oktober 2022.

Retno menuturkan hubungan di antara kedua negara itu masih sangat dinamis. Hal tersebut menjadi tantangan yang menyulitkan untuk mempertemukan Putin dan Zelensky. Selain berusaha memastikan kehadiran para pimpinan negara, Retno menyebut pemerintah berupaya memastikan pesan dalam G20 tersampaikan dengan baik kepada para peserta.

Ukraina bukan anggota G20, tapi isu invasi Moskow dan dampaknya ke ekonomi dunia memperlihatkan penting peran negara tersebut. Presiden Jokowi sudah mengundang langsung Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky untuk hadir ke KTT G20 di Bali.

Kantor Kepresidenan Ukraina beberapa waktu lalu menyebut Presiden Zelensky akan datang langsung ke KTT G20 Bali kalau Putin juga hadir secara tatap muka. Kendati demikian, Duta Besar Ukraina untuk Indonesia Vasyl Hamianin ragu kalau Presiden Zelensky mau datang untuk berdamai.

Baca juga: Rusia Ukraina Memanas, Kehadiran Putin di KTT G20 Belum Jelas

DANIEL AHMAD | M JULNIS FIRMANSYAH

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Italia Tak Izinkan Ukraina Gunakan Pasokan Senjatanya untuk Serang Rusia

1 hari lalu

Calon anggota yang akan bergabung dengan Angkatan Bersenjata Ukraina 3rd Separate Assault Brigade mengambil bagian dalam kursus pengujian dasar militer, di tengah serangan Rusia di pusat Kyiv, Ukraina 27 Maret 2024. REUTERS/Valentyn Ogirenko
Italia Tak Izinkan Ukraina Gunakan Pasokan Senjatanya untuk Serang Rusia

Menteri Luar Negeri Italia Antonio Tajani juga menegaskan konstitusi Italia tidak mengizinkan Roma mengirim tentaranya ke Ukraina.


Rusia Hapus Taliban dari Daftar Teroris, Ini Alasannya

4 hari lalu

Anggota Taliban konvoi saat merayakan dua tahun kekuasaannya di Kabul, Afghanistan, 15 Agustus 2023.  Taliban merayakan ulang tahun kedua mereka kembali berkuasa, pengambilalihan Kabul dan pembentukan apa yang mereka katakan sebagai keamanan di seluruh negeri di bawah sistem Islam. REUTERS/Ali Khara
Rusia Hapus Taliban dari Daftar Teroris, Ini Alasannya

Fakta di balik pengakuan Rusia terhadap Taliban sebagai pemerintah resmi Afganistan dan menghapus dari daftar teroris.


Putin Dilaporkan Bersedia Lakukan Gencatan Senjata dengan Ukraina, Ini Syaratnya

8 hari lalu

Putin Dilaporkan Bersedia Lakukan Gencatan Senjata dengan Ukraina, Ini Syaratnya

Presiden Rusia Vladimir Putin dilaporkan siap menghentikan perang di Ukraina, jika negosiasi gencatan senjata mengakui garis medan perang saat ini


Profil Bernie Sanders, Senator AS yang Dukung ICC Tangkap Netanyahu

8 hari lalu

Bernie Sanders, senator A.S dan kandidat presiden dari partai Demokrat.  REUTERS/Mike Stone
Profil Bernie Sanders, Senator AS yang Dukung ICC Tangkap Netanyahu

Agresi Israel terhadap Palestina kembali menjadi sorotan AS, senator AS Bernie Sanders mendukung ICC menangkap PM Israel Benjamin Netanyahu.


4 Nama Terkenal yang Menjadi Buronan Kejahatan Perang ICC, termasuk Putin

11 hari lalu

Perdana Menteri Isael, Benjamin Netanyahu dan Pemimpin group Hamas, Ismail Haniyeh. REUTERS/Ronen Zvulun dan Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
4 Nama Terkenal yang Menjadi Buronan Kejahatan Perang ICC, termasuk Putin

Jaksa penuntut ICC telah mengajukan permohonan surat perintah penangkapan untuk Netanyahu, menyusul 4 nama terkenal yang masih buron.


Beda Sikap AS terhadap Surat Penangkapan Putin dan Netanyahu

11 hari lalu

Presiden AS Joe Biden disambut oleh Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu, saat ia mengunjungi Israel di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Tel Aviv, Israel, 18 Oktober 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Beda Sikap AS terhadap Surat Penangkapan Putin dan Netanyahu

AS menolak keras langkah jaksa ICC untuk mengajukan surat penangkapan Netanyahu, sebuah sikap yang berbeda saat Putin ditersangkakan.


Ucapan Duka Mengalir untuk Presiden Iran Ebrahim Raisi, dari Putin Hingga Anwar Ibrahim

12 hari lalu

Presiden Iran Ebrahim Raisi (kiri) dan Presiden Azerbaijan Ilham Aliyev mengunjungi bendungan Qiz-Qalasi di perbatasan Azerbaijan-Iran, 19 Mei 2024. Kecelakaan terjadi setelah Raisi dan rombongan kembali dari wilayah Khoda Afarin di provinsi Azerbaijan Timur di barat laut Iran setelah meresmikan bendungan di perbatasan bersama dengan Republik Azerbaijan. Kepresidenan Iran/WANA via REUTERS
Ucapan Duka Mengalir untuk Presiden Iran Ebrahim Raisi, dari Putin Hingga Anwar Ibrahim

Para pemimpin dunia pada Senin 20 Mei 2024 bereaksi atas kematian Presiden Iran Ebrahim Raisi dan delegasi yang tewas dalam kecelakaan helikopter


Percobaan Pembunuhan Perdana Menteri Slovakia Robert Fico, Ini Respons Putin, Zelensky, dan Joe Biden

14 hari lalu

Petugas keamanan memindahkan PM Slovakia Robert Fico di dalam mobil setelah insiden penembakan, setelah pertemuan pemerintah Slovakia di Handlova, Slovakia, 15 Mei 2024. REUTERS/Radovan Stoklasa
Percobaan Pembunuhan Perdana Menteri Slovakia Robert Fico, Ini Respons Putin, Zelensky, dan Joe Biden

Perdana Menteri Slovakia Robert Fico alami percobaan pembunuhan. Begini respons pimpinan dunia seperti Putin, Zelensky, Joe Biden hingga Rishi Sunak.


Ini Poin-poin Penting dari 'Era Baru' Kemitraan Strategis Putin dan Xi

16 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Tiongkok Xi Jinping menghadiri upacara penyambutan resmi di Beijing, Tiongkok 16 Mei 2024. Sputnik/Sergei Bobylev/
Ini Poin-poin Penting dari 'Era Baru' Kemitraan Strategis Putin dan Xi

Putin dan Xi Jinping sepakat memperdalam kemitraan strategis mereka sekaligus mengecam Amerika Serikat.


Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

16 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping saat pertemuan di Belt and Road Forum di Beijing, Tiongkok, 18 Oktober 2023. Sputnik/Sergei Guneev/Pool via REUTERS
Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

Putin mengunjungi Cina dan bertemu Xi Jinping setelah dilantik kembali sebagai Presiden Rusia.