Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kopi Indonesia Tampil di Festival Kopi Athena di Yunani

image-gnews
Kopi Manggarai dan kopi Lintong hadir di Athens Coffee Festival. Sumber: dokumen KBRI Athena, Yunani
Kopi Manggarai dan kopi Lintong hadir di Athens Coffee Festival. Sumber: dokumen KBRI Athena, Yunani
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kopi asal Indonesia, yakni kopi Mangarai Flores dan kopi Lintong Sumatera berpartisipasi dalam Athens Coffee Festival yang diselenggarakan 28-30 September 2019 di Technopolis, Gazi Athena. Ajang tersebut menjadi kesempatan bagi Indonesia untuk unjuk gigi bersama produsen kopi dari Yunani dan negara lainnya di dunia.

Kedutaan Besar Indonesia di Athena dalam keterangannya menjelaskan Athens Coffee Festival sudah empat kali diselenggarakan, dimana penyelenggaraan yang pertama dilakukan pada 2016. Sedang bagi Indonesia, ini adalah kesempatan pertama yang diikuti di Athens Coffee Festival.    

Pada Athens Coffee Festival 2019, Indonesia menghadirkan kopi Mangarai Flores dari perusahaan Kamari dan kopi Lintong Sumatera oleh perusahaan Bella Coffee. Kedua perusahaan ini memamerkan dua jenis kopi asli Indonesia dengan berbagai varian.

Kehadiran kopi Indonesia pada festival tersebut memberikan warna, dimana ciri khas kopi Indonesia masih diproduksi secara organik dengan berbagai cita rasa tinggi yang berbeda pada masing-masing varian.

Heribert Aswin Muriadi dari Kamari coffee mengungkapkan bahwa saat ini kualitas cita rasa kopi sudah dapat ditentukan sejak proses di hulu saat masih di petani, berbeda dengan konsep terdahulu dimana cita rasa kopi ditentukan di hilir di saat telah menjadi roasted bean dan di tangan barista.

Senada dengan Kamari, Lina Suahriri dari Bella coffee mengatakan perusahaanya juga mengutamakan kualitas sejak proses di hulu hingga di hilir. Dengan mengikuti pameran ini, diharapkan kopi asli Indonesia lebih dikenal juga di mancanegara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kopi Manggarai dan kopi Lintong hadir di Athens Coffee Festival. Sumber: dokumen KBRI Athena, Yunani

Salah satu pengunjung, Panagiotis mengungkapkan kopi Indonesia khususnya kopi Manggarai dan kopi Lintong yang dihadirkan memiliki keunikan tersendiri dengan cita rasa yang kuat. Selain itu, kopi Indonesia memiliki kelebihan lain yakni masih diproduksi secara organik, di saat sebagian besar produsen kopi lainnya telah melakukan rekayasa genetik untuk menghasilkan hasil kopi dalam jumlah yang besar.

“Penikmat kopi di Yunani semakin bertambah setiap tahun. Di sisi lain Yunani hanya dapat mengandalkan kopi impor dari negara lain dan ini menjadi prospek bisnis kopi yang menjanjikan bagi Indonesia sebagai salah satu penghasil kopi terbesar di dunia. Keikutsertaan Indonesia di Athens Coffee Festival ini menjadi dasar untuk promosi Indonesia sebagai negara produsen kopi dan lebih mendorong pemasaran kopi Indonesia,” kata Ferry Adamhar, Duta Besar RI untuk Yunani.

Menurut Adamhar, strategi promosi kopi Indonesia adalah dengan memfokuskan Indonesia sebagai satu dari sepuluh produsen kopi terbesar. Diharapkan, penetrasi pasar kopi Indonesia tidak hanya sampai di Yunani, namun bisa pula masuk ke negara-negara Eropa Barat

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

8 jam lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional
Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih


Prabowo-Gibran Dilantik Oktober 2024, Ini Sosok yang Pertama Kali Menggagas Sumpah Jabatan

1 hari lalu

Enam penjabat Walikota dan Bupati diambil sumpah saat dilantik oleh penjabat Gubernur Bey Machmudin di Aula Barat Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, 20 September 2023. Enam kepala daerah sisa masa jabatan 2023-2024 yang dilantik adalah Pj Walikota Bekasi Gani Muhammad, Pj Walikota Sukabumi Kusmana Hartadji, Pj Walikota Bandung Bambang Tirtoyuliono, Pj Bupati Bandung Barat Arsan Latif, Pj Bupati Sumedang Herman Suryatman, dan Pj Bupati Purwakarta Benny Irwan. TEMPO/Prima Mulia
Prabowo-Gibran Dilantik Oktober 2024, Ini Sosok yang Pertama Kali Menggagas Sumpah Jabatan

Ritual sumpah jabatan, yang akan dilakukan Prabowo dan Gibran pertama kali dilakukan pada ribuan tahun lalu. Ini sosok yang mencetuskannya


Ini Target Indonesian di World Water Forum ke-10

1 hari lalu

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi (ke-3 dari kanan) mengadakan pertemuan dengan Presiden Dewan Air Dunia Loic Fauchon di kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika di Jakarta, Senin (25 Maret 2024). Pertemuan tersebut membahas kesiapan pemerintah Indonesia menjadi tuan rumah World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. (ANTARA/Livia Kristianti)
Ini Target Indonesian di World Water Forum ke-10

World Water Forum ke-10 merupakan kesempatan emas bagi Indonesia untuk mendorong terciptanya solusi konkret untuk mengatasi persoalan air


Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

2 hari lalu

Ilustrasi orang menggunakan smartphone atau handphone. Freepik
Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

Speedtest Global Index Ookla membuat peringkat kecepatan Internet di 142 negara per Maret 2024. Indonesia kalah dari Kamboja.


Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

2 hari lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

Moskow siap kerja sama dengan pemerintah baru Indonesia yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu, 24 April 2024


7 Hal yang Perlu Diketahui Saat Traveling ke Yunani

3 hari lalu

Pemandangan Gunung Lycabettus, Athena, Yunani. Unsplash.com/Lazarescu Alexandra
7 Hal yang Perlu Diketahui Saat Traveling ke Yunani

Ada beberapa hal yang harus diketahui wisatawan sebeulum berkunjung Yunani


Indonesia Akan Menyampaikan Second NDC Perjanjian Paris pada Agustus 2024

4 hari lalu

Lobi kantor Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (sebelumnya Kementerian Kehutanan), Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Indonesia Akan Menyampaikan Second NDC Perjanjian Paris pada Agustus 2024

Sebagai bagian dari komitmen Perjanjian Paris, Indonesia akan menyampaikan second NDC pada Agustus 2024.


Australia-Indonesia Kerja Sama Bidang Iklim, Energi Terbarukan dan Infrastruktur

4 hari lalu

Seremoni program Kemitraan Australia-Indonesia untuk Iklim, Energi Terbarukan dan Infrastruktur, yang akan menggabungkan modal pemerintah dan swasta untuk mempercepat investasi, 19 April 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Australia-Indonesia Kerja Sama Bidang Iklim, Energi Terbarukan dan Infrastruktur

Australia lewat pendanaan campuran mengucurkan investasi transisi net zero di Indonesia melalui program KINETIK


Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

4 hari lalu

Warga menggiling biji kopi Robusta  petik merah di Desa Kali Banger, Gemawang, Temanggung, Jawa Tengah, Kamis, 20 Juli 2023. Harga biji kopi Robusta basah saat ini melonjak menjadi Rp11.500 per kilogram dari harga tahun lalu yang hanya Rp7.000 per kilogram, yang menurut pedagang harga tersebut merupakan termahal sepanjang sejarah kopi di Indonesia. ANTARA/Anis Efizudin
Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.


10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

5 hari lalu

Aktivitas pengisian truk tangki untuk distribusi bahan bakar minyak (BBM) di Depo BBM Pertamina di Plumpang, Jakarta, Selasa 2 April 2024. Pertamina Patra Niaga memperkirakan kebutuhan energi masyarakat selama arus mudik dan balik Lebaran 2024 meningkat 56 persen dibandingkan tahun lalu. TEMPO/Tony Hartawan
10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

Berikut ini daftar negara dengan harga BBM paling murah di dunia, ada yang hanya dijual Rp467 per liter. Apa Indonesia termasuk?