Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Korea Selatan Protes Pesawat Militer Rusia dan Cina, Kenapa?

Reporter

Editor

Budi Riza

image-gnews
Tentara Marinir Korea Selatan mengikuti latihan reguler di Pulau Yeonpyeong, Korea Selatan, Kamis, 1 November 2018. Langkah-langkah itu merupakan bagian dari perjanjian militer yang ditandatangani saat pertemuan puncak antar-Korea di Pyongyang. REUTERS/Jeon Heon-Kyun
Tentara Marinir Korea Selatan mengikuti latihan reguler di Pulau Yeonpyeong, Korea Selatan, Kamis, 1 November 2018. Langkah-langkah itu merupakan bagian dari perjanjian militer yang ditandatangani saat pertemuan puncak antar-Korea di Pyongyang. REUTERS/Jeon Heon-Kyun
Iklan

TEMPO.COSeoul – Militer Korea Selatan menembakkan dua tembakan peringatan kepada sebuah pesawat militer milik Rusia yang memasuki wilayah udara pada Selasa, 23 Juli 2019.

Kementerian Pertahanan Nasional Korea Selatan, seperti dilansir Reuters pada Selasa, 23 Juli 2019, mengatakan,”Ini pertama kalinya sebuah pesawat militer Rusia melanggar wilayah udara negara.”

Pesawat militer itu merupakan satu dari tiga pesawat militer Rusia yang memasuki wilayah udara Korea Selatan atau Korea Air Defense Identification Zona pada Selasa pagi.

Menurut kementerian Pertahanan Korea Selatan, ada dua pesawat militer Cina yang juga memasuki wilayah udara negara itu.

Hingga kini belum ada pernyataan dari pejabat Rusia dan Cina soal insiden ini.

Kementerian Pertahanan Korea Selatan mengatakan negaranya akan mengajukan komplain resmi terhadap pelanggaran oleh militer Cina dan Rusia.

Menurut militer Korea Selatan, pesawat militer Rusia melanggar wilayah udara Korea Selatan di atas Pulau Dokdo, yang juga diklaim kepemilikannya oleh Jepang, pada sekitar pukul 9 pagi tadi. Jepang menyebut pulau ini sebagai Takeshima.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Pesawat militer Korea Selatan mengambil aksi taktis dengan menjatuhkan flare dan menembakkan tembakan peringatan,” kata pejabat Pertahanan Korea Selatan.

Pesawat militer Rusia lalu meninggalkan wilayah udara Korea Selatan. Namun, pesawat militer Rusia yang sama datang lagi dan ini menimbulkan reaksi dari jet tempur Korea Selatan dengan menembakkan tembakan peringatan.

Kemenhan Korea Selatan mengatakan jet tempurnya melakukan respon normal terhadap aksi pelanggaran batas wilayah itu.

NBC News mengutip Yonhap melansir pemerintah Korea Selatan akan memanggil perwakilan pejabat Rusia dan Cina untuk mengajukan komplain soal ini.

Sebuah insiden yang melibatkan warga Rusia juga terjadi pada 14 Juli 2019 di Korea Selatan. Saat itu, otoritas Korea Selatan mengeluarkan 26 warga Rusia yang tiba di sana karena alasan kedatangannya tidak jelas.  

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

5 jam lalu

Youtuber, Jang Hansol. Foto: Instagram.
Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

Jang Hansol menyebut kekalahan Korea Selatan dari Timnas U-23 bisa menjadi pembelajaran berharga bagi sepak bola di negaranya.


Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

9 jam lalu

Ekspresi dari penjaga gawang Timnas U-23 Indonesia Ernando Ari Sutaryadi usai menepis penalti dari pesepak bola Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024. Indonesia memastikan lolos semifinal usai menang adu penalti dengan skor akhir 11-10, dimana sebelumnya kedua tim bermain imbang 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

Aksi joget-joget Ernando Ari pada laga perempat final Piala Asia U-23 dianggap sebagai ejekan terhadap Lee Kang Hee.


Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

10 jam lalu

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional
Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih


5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

10 jam lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bersama para pemainnya di Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia cetak sejarah maju ke semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah kalahkan Timnas Korea Selatan lewat adu penalti 11-10.


Pemain Timnas u-23 Indonesia Rafael Struick Patahkan Rekor Tanpa Kebobolan Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

10 jam lalu

Selebrasi Rafael Struick setelah mencetak gol kedua dalam perempatfinal AFC U-23, Korea Selatan vs Indonesia, Jumat dinihari WIB, 26 April 2024. Cuplikan TVN
Pemain Timnas u-23 Indonesia Rafael Struick Patahkan Rekor Tanpa Kebobolan Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

Rafael Struick mencetak dua gol saat pertandingan timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Terkini: Lahan Padi Cina 1 Juta Hektar di Kalimantan Menuai Polemik, Cara Daftar Subsidi LPG 3 Kilogram

11 jam lalu

Ilustrasi lahan padi. TEMPO/Magang/Joseph.
Terkini: Lahan Padi Cina 1 Juta Hektar di Kalimantan Menuai Polemik, Cara Daftar Subsidi LPG 3 Kilogram

Rencana pembukaan lahan 1 juta hektar untuk padi Cina di Kalimantan menuai pro dan kontra. Cara mendaftar menjadi penerima subsidi LPG 3 kilogram.


Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

12 jam lalu

Jooyoung. FOTO/Instagram/jooyoung
Mengenal Jooyoung, Penyanyi Korea yang Akan Konser di Jakarta

Penyanyi Korea Selatan Jooyoung merilis jadwal tur konser Asia perdananya yang akan berlangsung pada Mei-Juni 2024


5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

12 jam lalu

Drama Korea Uncle Samsik. Disney+ Hotstar
5 Drama Korea yang Akan Tayang Mei-Juni 2024

Berikut adalah 5 drama Korea yang sangat dinantikan yang akan tayang pada periode Mei-Juni 2024:


Menlu Retno Setuju Upaya Bersama Berantas Judi Online: Ini Kejahatan Transnasional

13 jam lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi usai mendampingi Presiden Jokowi bertemu Menteri Luar Negeri Singapura Vivian Balakrishnan di Istana Kepresiden Jakarta, Jumat, 26 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Menlu Retno Setuju Upaya Bersama Berantas Judi Online: Ini Kejahatan Transnasional

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menilai penting penanganan judi online dapat diselesaikan secara bekerja sama.


Shin Tae-yong Yakin Timnas U-23 Indonesia Bisa Tembus Final Piala Asia U-23 2024 Usai Singkirkan Korea Selatan

14 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, saat konferensi pers menjelang laga melawan tuan rumah Qatar di Piala Asia U-23 2024. Kredit: Tim Media PSSI
Shin Tae-yong Yakin Timnas U-23 Indonesia Bisa Tembus Final Piala Asia U-23 2024 Usai Singkirkan Korea Selatan

Shin Tae-yong mengakui perasaannya berkecambuk setelah timnas U-23 Indonesia menyingkirkan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.