Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Pemilu Uni Eropa di 4 Negara Anggota Terbesar

image-gnews
Masyarakat di 28 negara anggota Uni Eropa memberikan hak suara yang akan menentukan presiden komisi Eropa yang baru dan posisi kunci lainnya di Uni Eropa. Sumber: Pekka Tynell / Yle/yle.fi
Masyarakat di 28 negara anggota Uni Eropa memberikan hak suara yang akan menentukan presiden komisi Eropa yang baru dan posisi kunci lainnya di Uni Eropa. Sumber: Pekka Tynell / Yle/yle.fi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Lebih dari 400 juta pemilih di 28 negara anggota Uni Eropa memberikan hak suara dalam pemilu Uni Eropa 2019. Tujuh negara anggota, memberikan suara pada Kamis dan Sabtu lalu, serta sisanya melakukan pemilu pada Minggu, 26 Mei 2019. 

Pemilu Uni Eropa 2019 akan mengantarkan partai-partai yang bersaing dalam pemilu bernegosiasi demi mendapat suara mayoritas di parlemen dan memilih pengganti Presiden Komisi Eropa Jean-Claude Juncker serta pejabat penting lainnya di Uni Eropa. 

Dikutip dari reuters.com, Senin, 27 Mei 2019, berikut hasil pemilu Uni Eropa di empat negara terbesar di Benua Biru, termasuk Inggris yang sedang mempersiapkan perceraiannya dari lembaga terbesar di Eropa itu.

Baca juga: Pemilu Uni Eropa, Masyarakat Berikan Hak Suara 

  1. Inggris

Berdasarkan hasil hitung cepat, Partai Brexit diproyeksi akan memimpin Inggris untuk duduk di Parlemen Eropa. Ketua Partai Brexit, Nigel Farage, mengatakan pihaknya telah melihat sebuah kemenangan besar di pemilu Uni Eropa. Hasil hitung sementara memperlihatkan Partai Brexit mendapat 29 persen suara, diikuti oleh Partai Buruh 20 persen suara dan Partai Liberal Demokrat 18 persen.

  1. Italia

Kubu sayap kanan Italia diduga telah mengambil alih posisi Gerakan Lima Bintang atau partai terbesar di Italia dalam pemilu hari Minggu, 27 Mei 2019, mendapatkan suara terbanyak. Gerakan Lima Bintang kehilangan sepertiga suaranya pada pemilu 2019  dan di proyeksi hanya mendapatkan 18,5 persen suara sampai 23 persen. Sedangkan kubu sayap kanan, mendapatkan 26 persen sampai 31 persen suara.  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga:Terpilih Lagi, Uni Eropa Ucapkan Selamat pada Jokowi 

  1. Prancis

Dalam pemilu Uni Eropa 2019, Presiden Prancis Emmanuel Macron disebut kalah dari Marine Le Pen yang berasal dari sayap kanan. Kepresiden Prancis mengatakan ada sejumlah kekecewaan dengan hasil ini, namun perolehan itu harus tetap dihormati. Hal ini juga tidak akan mengubah reformasi perubahan di tubuh pemerintahan.

      

  1. Spanyol

Partai Sosialis diperkirakan memenangkan pemilu Uni Eropa dengan menguasai 18 kursi parlemen. Jumlah ini naik 4 kursi dibanding pemilu pada 2014 lalu. Partai sayap kanan Vox diprediksi untuk pertama kali mendapatkan kursi di parlemen Uni Eropa dengan jumlah lima atau empat kursi. Partai separatis Ciudadanos dan Catalan juga diprediksi mendapatkan kursi di Parlemen Eropa. Jumlah pemilih dalam pemilu Uni Eropa di Spanyol naik 34 persen dibanding pemilu pada 2014.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Eks Ketua HRW: Israel Halangi Penyelidikan Internasional terhadap Kuburan Massal di Gaza

14 jam lalu

Orang-orang bekerja untuk memindahkan jenazah warga Palestina yang terbunuh selama serangan militer Israel dan dimakamkan di rumah sakit Nasser, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Khan Younis di selatan Jalur Gaza, 21 April 2024. REUTERS/  Ramadhan Abed
Eks Ketua HRW: Israel Halangi Penyelidikan Internasional terhadap Kuburan Massal di Gaza

Pemblokiran Israel terhadap penyelidik internasional memasuki Jalur Gaza menghambat penyelidikan independen atas kuburan massal yang baru ditemukan


Menteri Pertanian Ukraina Ditahan atas Dugaan Korupsi

14 jam lalu

Mykola Solsky. wikipedia.org
Menteri Pertanian Ukraina Ditahan atas Dugaan Korupsi

Menteri Pertanian Ukraina Mykola Solsky ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka resmi dalam penyelidikan korupsi bernilai jutaan dolar


Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

17 jam lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati. TEMPO/Annisa Febiola.
Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan masih ada Rp 12,3 triliun anggaran Pemilu 2024 yang belum terbelanjakan.


Junimart Minta Seleksi Petugas Badan Adhoc Pilkada Dilakukan Terbuka

17 jam lalu

Wakil Ketua Komisi II DPR RI Junimart Girsang saat memimpin Kunjungan Kerja Reses, di Pekanbaru, Riau, Selasa (23/4/2024). Foto: Wilga/vel
Junimart Minta Seleksi Petugas Badan Adhoc Pilkada Dilakukan Terbuka

Wakil Ketua Komisi II DPR RI, Junimart Girsang mengatakan, badan Adhoc Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), harus diseleksi lebih ketat dan terbuka untuk menghindari politik transaksional.


Pakar Hukum Unand Beri Catatan Putusan MK, Termasuk Dissenting Opinion 3 Hakim Konstitusi

1 hari lalu

Suasana sidang putusan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2024 di gedung Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta, Senin, 22 April 2024. Dari 8 hakim MK, 5 hakim memutuskan menolak seluruh permohonan sengketa Pilpres 2024 yang diajukan oleh passion Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Pakar Hukum Unand Beri Catatan Putusan MK, Termasuk Dissenting Opinion 3 Hakim Konstitusi

Pakar Hukum Universitas Andalas atau Unand memberikan tanggapan soal putusan MK dan dissenting opinion.


BNPT Apresiasi Kerja Sama Penanggulangan Terorisme dengan Uni Eropa

1 hari lalu

BNPT Apresiasi Kerja Sama Penanggulangan Terorisme dengan Uni Eropa

Indonesia menjadi role model upaya penanggulangan terorisme. Uni Eropa sangat ingin belajar dari Indonesia.


Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

1 hari lalu

Presiden AS Joe Biden menyampaikan sambutan kepada anggota militer, petugas pertolongan pertama, dan keluarga mereka pada hari peringatan 22 tahun serangan 11 September 2001 terhadap World Trade Center, di Pangkalan Gabungan Elmendorf-Richardson di Anchorage, Alaska, 11 September. 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

Tim kampanye Joe Biden berkata mereka tidak akan berhenti menggunakan TikTok, meski DPR AS baru mengesahkan RUU yang mungkin melarang penggunaan media sosial itu.


Pemilu Rawan Politik Uang Kaesang Usulkan Sistem Pemilu Proporsional Tertutup, Ini Bedanya dengan Proporsional Terbuka

5 hari lalu

Presiden Joko Widodo beradu panco dengan anaknya Kaesang Pangarep. youtube.com
Pemilu Rawan Politik Uang Kaesang Usulkan Sistem Pemilu Proporsional Tertutup, Ini Bedanya dengan Proporsional Terbuka

Ketua Umum PSI yang juga putra Jokowi, Kaesang Pangarep usulkan pemilu selanjutnya dengan sistem proporsional tertutup karena marak politik uang.


Menkominfo Ungkap Kesan Pertemuan Tim Cook Apple dan Prabowo

7 hari lalu

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto (kiri) bertemu dengan CEO Apple Tim Cook (kanan) di kantor Kementerian Pertahanan RI, Rabu, 17 April 2024. Sumber: ANTARA
Menkominfo Ungkap Kesan Pertemuan Tim Cook Apple dan Prabowo

Budi Arie Setiadi mengatakan Tim Cook mengapresiasi hasil pemilu presiden Indonesia atas terpilihnya Prabowo.


Dimulai Hampir Setengah Abad Lalu, Ini 4 Fakta di Balik Sanksi Terhadap Iran

7 hari lalu

Iran: Sanksi Dicabut atau Tak Ada Kesepakatan Nuklir
Dimulai Hampir Setengah Abad Lalu, Ini 4 Fakta di Balik Sanksi Terhadap Iran

Sanksi ekonomi Iran telah dimulai hampir setengah abad lalu.