Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Diduga Terlibat Penipuan, Miliarder Jepang Jadi Buronan Filipina

image-gnews
Miliarder Jepang, Kazuo Okada. Sumber: calvinayre.com
Miliarder Jepang, Kazuo Okada. Sumber: calvinayre.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengadilan Filipina memerintahkan penangkapan miliarder asal Jepang, Kazuo Okada. Permintaan itu diterbitkan sebulan setelah Kementerian Kehakiman Filipina merekomendasikan pengajuan gugatan hukum terhadap Okada atas dugaan telah melakukan tiga kasus penipuan.

Satu diantara tiga tuduhan penipuan yang dilakukan Okada diantaranya penggelapan uang perusahaan sebesar US$ 3,15 juta atau setara dengan Rp 44 miliar yang dilakukan semasa menjabat sebagai CEO Tiger Resort sebuah perusahaan operator kasion di Filipina.

Baca:  Anak Miliarder Dubai Punya Kebun Binatang Pribadi di Rumah

Kazuo Okada, miliarder asal Jepang yang dituntut oleh pengadilan Filipina. Sumber: Jerome Favre/Getty Images/casino.org

Rolando How, Hakim dari Pengadilan Kota Parañaque,  Filipina, memerintahkan Biro Investigasi Nasional dan Kepolisian Nasional Filipina untuk mendatangkan Okada ke persidangan. Surat perintah penangkapan terhadap Okada telah dikeluarkan pada Jumat, 4 Januari 2019 dan diumumkan secara terbuka pada Minggu, 6 Januari 2019.

Baca: Bukan Jack Ma, Ini Miliarder Terkaya di Asia  

Untuk ketiga tuntutan hukum terhadapnya, Okada dikenai uang jaminan sebesar 348 ribu peso atau sekitar Rp 100 juta rupiah. Menanggapi tuntutan hukum terhadapnya, miliarder asal Jepang itu telah mengajukan pada Kementerian Kehakiman agar dilakukan peninjauan ulang. Sebab Okada menilai tuduhan terhadapnya tidak berdasar. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penasihat hukum Okada, Reody Anthony Balisi, belum mau berkomentar mengenai perintah penangkapan terhadap kliennya. 

Sebelumnya pada tahun lalu, Okada dipecat dari jabatannya sebagai Kepala Tiger Resort, sebuah perusahaan permainan kasino milik Jepang Universal Entertainment Corporation. Langkah itu dilakukan setelah Okada diduga kuat menyalahgunakan uang sebesar US$ 20 juta atau Rp 281 miliar. Okada membantah telah melakukan kesalahan yang dituduhkan padanya. 

Ketika surat penahanannya diterbitkan, tidak diketahui dimana keberadaan miliarder itu. Kasus hukum ini bukan yang pertama bagi Okada setelah pada Agustus lalu dia ditahan di Hong Kong atas tuduhan melakukan tindak kejahatan korupsi, tetapi telah dibebaskan dengan uang jaminan.

  

NAURA NADY | Reuters | channelnewsasia.com

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Piala Asia U-23 2024: Jepang Lolos ke Semifinal Usai Singkirkan Qatar, Skor 4-2

8 jam lalu

Timnas Jepang AFC U23 2024 di Qatar. (AFP/KARIM JAAFAR)
Hasil Piala Asia U-23 2024: Jepang Lolos ke Semifinal Usai Singkirkan Qatar, Skor 4-2

Timnas Jepang U-23 mengalahkan tuan rumah, Qatar, pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 lewat perpanjangan waktu.


Walhi Tuntut Jepang Akhiri Pendanaan Proyek Gas Fosil yang Menimbulkan Bencana

14 jam lalu

Kilang LNG di Teluk Bintuni, Papua Barat. ANTARA/HO-BP Tangguh
Walhi Tuntut Jepang Akhiri Pendanaan Proyek Gas Fosil yang Menimbulkan Bencana

Menurut Walhi, pasca Perjanjian Paris, JBIC justru menjadi penyandang dana gas fosil terbesar di Asia Tenggara.


Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

15 jam lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.


Menhub Budi Karya Tawarkan Investasi Pembangunan TOD MRT Jakarta ke Jepang

17 jam lalu

Warga berjalan di kawasan integrasi terpadu Stasiun Manggarai, Jakarta Selatan, Selasa, 11 Januari 2022. Penataan kawasan yang mencakup revitalisasi halte Transjakarta, pembuatan taman, dan peletakan papan petunjuk jalan atau 'wayfinding signage' itu untuk mewujudkan Stasiun Manggarai sebagai stasiun sentral yang nantinya diintegrasikan sebagai kawasan Transit Oriented Development (TOD) agar pergerakan masyarakat lebih efektif dan efisien. TEMPO/Muhammad Hidayat
Menhub Budi Karya Tawarkan Investasi Pembangunan TOD MRT Jakarta ke Jepang

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menawarkan investasi pembangunan Transit Oriented Development atau TOD di sepanjang jalur MRT Jakarta.


Uang Beredar di Indonesia Mencapai Rp 8.888,4 Triliun per Maret 2024

19 jam lalu

Ilustrasi Uang Rupiah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Uang Beredar di Indonesia Mencapai Rp 8.888,4 Triliun per Maret 2024

BI mengungkapkan uang beredar dalam arti luas pada Maret 2024 tumbuh 7,2 persen yoy hingga mencapai Rp 8.888,4 triliun.


Menhub Targetkan Groundbreaking Proyek MRT Jakarta pada Agustus 2024

22 jam lalu

Ilustrasi kereta MRT (Mass Rapid Transit) di Jakarta, Indonesia.
Menhub Targetkan Groundbreaking Proyek MRT Jakarta pada Agustus 2024

Menhub Budi mengatakan bahwa proyek MRT Jakarta hingga saat ini berjalan sesuai rencana.


Preview Timnas U-23 Qatar vs Jepang di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

23 jam lalu

Duel Qatar vs Jepang akan tersaji di babak perempat final Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Timnas U-23 Qatar vs Jepang di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Qatar vs Jepang akan tersaji pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hammad pada Kamis, 25 April 2024.


8 Shopping Street Terbaik untuk Wisata Belanja di Tokyo

1 hari lalu

Shopping street Ueno Ameyokocho di Tokyo, Jepang. Unsplash.com/Nichika Yoshida
8 Shopping Street Terbaik untuk Wisata Belanja di Tokyo

Di antara lebih dari 2.400 shotengai atau shopping street di Tokyo, berikut ini yang terbaik untuk wisata belanja


Luhut Rencanakan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya dengan Cina, Apa Bedanya dengan Kereta Cepat Jakarta-Bandung?

1 hari lalu

Rute Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Bakal Diubah
Luhut Rencanakan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya dengan Cina, Apa Bedanya dengan Kereta Cepat Jakarta-Bandung?

Luhut menggadang-gadang proyek kereta cepat Jakarta-Surabaya dengan Cina. Berikut perbedaan spesifikasi dan lainnya dari Kereta Cepat Jakarta-Bandung.


Wisata Belanja di Tokyo, 7 Barang Ini Wajib Dibeli

2 hari lalu

Ilustrasi belanja atau pusat perbelanjaan di Tokyo, Jepang. Unsplash.com/Cosmin Serban
Wisata Belanja di Tokyo, 7 Barang Ini Wajib Dibeli

Sebelum merencanakan perjalanan wisata belanja ke Tokyo, ada beberapa hal yang perlu diketahui termasuk barang-barang terbaik yang harus dibeli