Pendukung ISIS Bergembira Saksikan Ledakan di Rusia  

Reporter

Senin, 3 April 2017 22:56 WIB

Tim medis mengevakuasi seorang korban terluka akibat ledakan di stasiun bawah tanah di St. Petersburg, Rusia, 3 April 2017. Selain 10 orang tewas, ledakan ini juga mengakibatkan puluhan orang luka-luka. REUTERS/Anton Vaganov

TEMPO.CO, Moskow - Rekaman video menunjukkan kegembiraan para pendukung Negara Islam Irak dan Suriah atau ISIS menyaksikan ledakan di stasiun metro bawah tanah di St. Petersburg, Rusia, yang menewaskan sembilan orang dan melukai sedikitnya 20 lain.

Para pendukung ISIS, seperti dilansir Independent, menyambut gembira ledakan di St. Petersburg sebagai teror. Mereka membagikan foto-foto tentang serangan di St. Petersburg serta orang-orang yang terluka dan tewas dalam ledakan itu.

Baca juga: Bom Paku Ledakkan Stasiun Metro Bawah Tanah di Rusia

Ledakan di stasiun bawah tanah di St. Petersburg terjadi pada Senin sore, 3 April 2017. Belum diketahui pasti pelaku dan motif ledakan itu.

Sebelumnya, ISIS melakukan propaganda dan membujuk suporternya melancarkan serangan ke Moskow. ISIS kemudian membuat poster yang memuat gambar kepala Presiden Rusia Vladimir Putin ditembus peluru.

Baca juga: Ledakan di Rusia, TNT 300 Gram Ditemukan

Poster ini menunjukkan kejatuhan Kremlin dan memuat pesan, "Kami akan membakar Rusia."

Milisi ISIS dendam terhadap pasukan Rusia dan pasukan Presiden Suriah Bashar al-Assad yang bertarung melawan ISIS, termasuk organisasi lain di Suriah dan Irak.

THE INDEPENDENT | MARIA RITA




Berita terkait

Vladimir Putin Tak Ingin Serang Negara Anggota NATO

32 hari lalu

Vladimir Putin Tak Ingin Serang Negara Anggota NATO

Vladimir Putin memastikan Rusia tidak punya rencana apapun pada negara anggota NATO dan tidak akan menyerang.

Baca Selengkapnya

24 Tahun Vladimir Putin Menjadi Presiden Rusia, Pemilu Tahun ini Menang Besar

35 hari lalu

24 Tahun Vladimir Putin Menjadi Presiden Rusia, Pemilu Tahun ini Menang Besar

24 tahun, Vladimir Putin berhasil mempertahankan tahta politiknya. Bagaimana rekam jejaknya berkuasa sebagai Presiden Rusia terlama?

Baca Selengkapnya

Teror Penembakan di Gedung Konser Moskow, Sebelumnya Terjadi di Austria, Belanda, dan Amerika Serikat

36 hari lalu

Teror Penembakan di Gedung Konser Moskow, Sebelumnya Terjadi di Austria, Belanda, dan Amerika Serikat

Serangan teror penembakan di gedung konser Moskow tewaskan ratusan orang. Kejadian penembakan massa pernah terjadi di beberapa negara. Mana saja?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Teror Moskow Tewaskan 143 Orang, Rusia Tangkap 4 Tersangka

36 hari lalu

Kilas Balik Teror Moskow Tewaskan 143 Orang, Rusia Tangkap 4 Tersangka

143 orang tewas dalam serangan teror di Balai Kota Crocus Moskow, Rusia. Berikut kronologi teror tersebut.

Baca Selengkapnya

Menengok Pemimpin Negara yang Ucapkan Selamat ke Vladimir Putin Usai Menang Pilpres Rusia

40 hari lalu

Menengok Pemimpin Negara yang Ucapkan Selamat ke Vladimir Putin Usai Menang Pilpres Rusia

Komentar pemimpin di Eropa dan AS ini sangat kontras dengan pesan-pesan ucapan selamat yang mengalir dari Asia dan Amerika Latin ke Vladimir Putin.

Baca Selengkapnya

Vladimir Putin Menang Mutlak dalam Pilpres Rusia, Arah Kebijakannya?

40 hari lalu

Vladimir Putin Menang Mutlak dalam Pilpres Rusia, Arah Kebijakannya?

Hasil raihan Vladimir Putin menunjukkan dia akan menjadi Presiden Rusia enam tahun mendatang, yang membuatnya menjadi pemimpin terlama Rusia

Baca Selengkapnya

Vladimir Putin Raup 87 Persen Suara, Prabowo Butuh 58 Persen Suara untuk Menang Pemilu

41 hari lalu

Vladimir Putin Raup 87 Persen Suara, Prabowo Butuh 58 Persen Suara untuk Menang Pemilu

Vladimir Putin kembali jadi Presiden Rusia setelah meraup 87 persen suara. Sementara, Prabowo memimpin di rekapitulasi nasional KPU dengan 58 persen.

Baca Selengkapnya

Presiden Aljazair Ucapkan Selamat ke Presiden Vladimir Putin

42 hari lalu

Presiden Aljazair Ucapkan Selamat ke Presiden Vladimir Putin

Presiden Aljazair Abdelmadjid Tebboune menyampaikan ucapan selamat pada Vladimir Putin atas kemenangannya dalam pemilu Rusia

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia; Mahasiswa Asing di India Diserang dan Putin Menang di Pemilu Rusia

42 hari lalu

Top 3 Dunia; Mahasiswa Asing di India Diserang dan Putin Menang di Pemilu Rusia

Top 3 dunia, diurutan pertama berita tentang mahasiswa asing di India yang diserang saat salat tarawih.

Baca Selengkapnya

Putin Menang Pemilu Rusia, Kementerian Luar Negeri Rusia Sindir Negara-negara Barat

42 hari lalu

Putin Menang Pemilu Rusia, Kementerian Luar Negeri Rusia Sindir Negara-negara Barat

Kementerian Luar Negeri Rusia menyebut Barat telah berkontribusi membuat Vladimir Putin menang dalam pemilu Rusia dengan menjadikan Rusia musuh NATO

Baca Selengkapnya