Rudal Hipersonik Rusia Ini Jangkau Inggris dalam 13 Menit  

Reporter

Jumat, 18 November 2016 12:42 WIB

Object 4202. youtube.com

TEMPO.CO, Rusia - Presiden Rusia Vladimir Putin mengungkapkan peluncuran rudal nuklir hipersonik Sarmat RS-28. Rudal tersebut bisa mencapai wilayah Inggris hanya dengan waktu 13 menit dengan titik luncur di Rusia.

“Pasukan Rusia membanggakan rudal yang bisa melesat cepat dan mustahil untuk dihadang oleh musuh. Bahkan rudal tersebut bisa melesat dari pangkalan senjata nuklir Kaliningrad menuju Inggris hanya dalam 13 menit,” kata ahli rudal Rusia pada Jumat, 18 November 2016.

Baca:
Kedua Mata Patung Bunda Maria Keluarkan Darah di Gereja Ini
Gadis Penderita Kanker Ini Ingin Jasadnya Dibekukan

Para ahli mengatakan senjata yang siap diluncurkan pada 2018 itu akan membuat bom dengan daya ledak seperti yang dijatuhkan di Hiroshima dan Nagasaki, seperti popguns.

Sebelumnya, Rusia melakukan uji coba pesawat obyek roket 4202 yang ditembakkan ribuan mil dari markas peluncuran Yasny di Rusia menuju semenanjung timur dari Kamchatka. Pejabat Kremlin mengklaim percobaan itu sukses.

Pelepasan pesawat obyek 4202 memicu kekhawatiran agresi Rusia karena menentang protokol pertahanan rudal NATO dan negara Eropa sekitarnya.

“Apa yang disebut nuklir Satan 2 mampu menghindari radar pertahanan dan bisa menyerang London atau Timur dan Pantai Barat Amerika Serikat,” ujar ahli senjata Moskow dalam sebuah wawancara dengan Daily Star.

“Kabarnya, Rusia mampu membawa tiga RS-28 Sarmat supernuklir, rudal yang dikemas dengan 16 hulu ledak nuklir,” tutur Biro Desain Makeyev Rocket.

Rudal jenis Sarmat RS-28 ini merupakan pengganti rudal SS-18, generasi pertama yang mempunyai julukan "The Satan".

ANDI GUNAWAN

Berita terkait

Vladimir Putin Tak Ingin Serang Negara Anggota NATO

34 hari lalu

Vladimir Putin Tak Ingin Serang Negara Anggota NATO

Vladimir Putin memastikan Rusia tidak punya rencana apapun pada negara anggota NATO dan tidak akan menyerang.

Baca Selengkapnya

24 Tahun Vladimir Putin Menjadi Presiden Rusia, Pemilu Tahun ini Menang Besar

36 hari lalu

24 Tahun Vladimir Putin Menjadi Presiden Rusia, Pemilu Tahun ini Menang Besar

24 tahun, Vladimir Putin berhasil mempertahankan tahta politiknya. Bagaimana rekam jejaknya berkuasa sebagai Presiden Rusia terlama?

Baca Selengkapnya

Teror Penembakan di Gedung Konser Moskow, Sebelumnya Terjadi di Austria, Belanda, dan Amerika Serikat

37 hari lalu

Teror Penembakan di Gedung Konser Moskow, Sebelumnya Terjadi di Austria, Belanda, dan Amerika Serikat

Serangan teror penembakan di gedung konser Moskow tewaskan ratusan orang. Kejadian penembakan massa pernah terjadi di beberapa negara. Mana saja?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Teror Moskow Tewaskan 143 Orang, Rusia Tangkap 4 Tersangka

37 hari lalu

Kilas Balik Teror Moskow Tewaskan 143 Orang, Rusia Tangkap 4 Tersangka

143 orang tewas dalam serangan teror di Balai Kota Crocus Moskow, Rusia. Berikut kronologi teror tersebut.

Baca Selengkapnya

Menengok Pemimpin Negara yang Ucapkan Selamat ke Vladimir Putin Usai Menang Pilpres Rusia

41 hari lalu

Menengok Pemimpin Negara yang Ucapkan Selamat ke Vladimir Putin Usai Menang Pilpres Rusia

Komentar pemimpin di Eropa dan AS ini sangat kontras dengan pesan-pesan ucapan selamat yang mengalir dari Asia dan Amerika Latin ke Vladimir Putin.

Baca Selengkapnya

Vladimir Putin Menang Mutlak dalam Pilpres Rusia, Arah Kebijakannya?

41 hari lalu

Vladimir Putin Menang Mutlak dalam Pilpres Rusia, Arah Kebijakannya?

Hasil raihan Vladimir Putin menunjukkan dia akan menjadi Presiden Rusia enam tahun mendatang, yang membuatnya menjadi pemimpin terlama Rusia

Baca Selengkapnya

Vladimir Putin Raup 87 Persen Suara, Prabowo Butuh 58 Persen Suara untuk Menang Pemilu

42 hari lalu

Vladimir Putin Raup 87 Persen Suara, Prabowo Butuh 58 Persen Suara untuk Menang Pemilu

Vladimir Putin kembali jadi Presiden Rusia setelah meraup 87 persen suara. Sementara, Prabowo memimpin di rekapitulasi nasional KPU dengan 58 persen.

Baca Selengkapnya

Presiden Aljazair Ucapkan Selamat ke Presiden Vladimir Putin

43 hari lalu

Presiden Aljazair Ucapkan Selamat ke Presiden Vladimir Putin

Presiden Aljazair Abdelmadjid Tebboune menyampaikan ucapan selamat pada Vladimir Putin atas kemenangannya dalam pemilu Rusia

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia; Mahasiswa Asing di India Diserang dan Putin Menang di Pemilu Rusia

43 hari lalu

Top 3 Dunia; Mahasiswa Asing di India Diserang dan Putin Menang di Pemilu Rusia

Top 3 dunia, diurutan pertama berita tentang mahasiswa asing di India yang diserang saat salat tarawih.

Baca Selengkapnya

Putin Menang Pemilu Rusia, Kementerian Luar Negeri Rusia Sindir Negara-negara Barat

44 hari lalu

Putin Menang Pemilu Rusia, Kementerian Luar Negeri Rusia Sindir Negara-negara Barat

Kementerian Luar Negeri Rusia menyebut Barat telah berkontribusi membuat Vladimir Putin menang dalam pemilu Rusia dengan menjadikan Rusia musuh NATO

Baca Selengkapnya