Jepang Salurkan Bantuan Peralatan Medis ke Rumah Sakit Umum Islam Banyu Bening Boyolali

Reporter

Tempo.co

Kamis, 15 Februari 2024 16:00 WIB

Pada 14 Februari 2024, telah diselenggarakan acara serah terima peralatan medis di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah melalui Bantuan Hibah Grassroots untuk Keamanan Manusia dari pemerintah Jepang. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Jepang di Jakarta

TEMPO.CO, Jakarta - Kedutaan Besar Jepang di Indonesia pada 14 Februari 2024, menyerahkan peralatan medis untuk Rumah Sakit Umum Islam Banyu Bening di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah melalui Bantuan Hibah Grassroots untuk Keamanan Manusia dari pemerintah Jepang. Bantuan Hibah Grassroots untuk Keamanan Manusia di Rumah Sakit Umum Islam Banyu Bening sebesar 8.837.316 Yen.

Acara serah terima ini dihadiri Kato Asami, Sekretaris Ketiga Kedutaan Besar Jepang di Indonesia sebagai wakil dari pihak Jepang dan Hillary Rosdiani, direktur Rumah Sakit Umum Islam Banyu Bening sebagai perwakilan dari pihak Indonesia.

Kedutaan Besar Jepang di Indonesia menjelaskan proyek tersebut selesai dilaksanakan setelah penandatanganan oleh pemerintah Jepang dengan Rumah Sakit Umum Islam Banyu Bening pada Desember 2021. Rumah sakit tersebut adalah rumah sakit satu-satunya yang memiliki bagian kebidanan dan kandungan di kecamatan Ngemplak Kabupaten Boyolali.

Advertising
Advertising

Akan tetapi, rumah sakit tersebut tidak bisa memberikan layanan operasi yang diperlukan terhadap ibu hamil karena kurangnya peralatan medis. Bantuan Hibah Grassroots untuk Keamanan Manusia ini, menyediakan peralatan medis yang diperlukan untuk perawatan kebidanan dan kandungan seperti meja operasi, mesin anestesi, monitor pasien di mana ibu hamil dan menyusui tidak dapat menerima layanan operasi yang diperlukan karena kurangnya peralatan medis di Rumah Sakit Umum Islam Banyu Bening.

Dengan adanya proyek ini, pengadaan peralatan medis untuk kebidanan dan kandungan bisa dilakukan 1.500 operasi per tahun atau sekitar lima kali lipat dari jumlah sebelum proyek dilaksanakan.

Sebelumnya, Bantuan Hibah Grassroots untuk Keamanan Manusia pada Januari 2024, mewujudkan pembangunan gedung sekolah baru (tiga kelas) dan pengadaan peralatan ruang kelas baru pada Madrasah Ibtidaiyah (MI) Al Falahiyyah Desa Sukatani, Tangerang. Sekolah tersebut, sebelumnya menghadapi masalah seperti jumlah ruang kelas yang tidak mencukupi sehingga proses belajar harus dilakukan dengan berbagi ruang kelas melalui penerapan jadwal sekolah pagi dan siang. Kondisi ini, juga memaksa waktu pembelajaran di Madrasah Ibtidaiyah Al Falahiyyah Sukatani harus dipersingkat.

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Berita terkait

KKP Salurkan Bantuan Bagi Korban Bencana di Sumbar

10 jam lalu

KKP Salurkan Bantuan Bagi Korban Bencana di Sumbar

KKP juga terlibat secara langsung dalam mendata para pembudidaya yang kolamnya rusak terdampak bencana.

Baca Selengkapnya

Pj Wali Kota Padang Kunjungi Daerah Terdampak Bencana di Sumbar

1 hari lalu

Pj Wali Kota Padang Kunjungi Daerah Terdampak Bencana di Sumbar

Selain untuk melihat kondisi daerah secara langsung, Andree Algamar juga menyerahkan sejumlah bantuan.

Baca Selengkapnya

Polda Aceh Kirim Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Bandang Sumatera Barat

1 hari lalu

Polda Aceh Kirim Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Bandang Sumatera Barat

Bantuan untuk korban banjir bandang di Sumatera Barat itu merupakan bentuk kepedulian Kapolda Aceh, Irjen Achmad Kartiko, beserta jajarannya.

Baca Selengkapnya

Serial Shogun akan Berlanjut, 2 Musim Tambahan

2 hari lalu

Serial Shogun akan Berlanjut, 2 Musim Tambahan

Serial populer Jepang Shogun akan berlanjut dua musim tambahan

Baca Selengkapnya

Kondisi Perdana Menteri Slovakia Stabil, tapi Masih Kritis

2 hari lalu

Kondisi Perdana Menteri Slovakia Stabil, tapi Masih Kritis

Kementerian Kesehatan menjelaskan Perdana Menteri Slovakia sudah dipindah ke rumah sakit di Bratislava. Kondisinya stabil.

Baca Selengkapnya

OCHA Ingatkan Warga Sudan Terancam Kelaparan dan Wabah Penyakit

2 hari lalu

OCHA Ingatkan Warga Sudan Terancam Kelaparan dan Wabah Penyakit

Dari total sumbangan dana USD2.7 miliar (Rp43 triliun) yang dibutuhkan, baru 12 persen yang diterima OCHA untuk mengatasi kelaparan di Sudan.

Baca Selengkapnya

PBB: Dermaga Bantuan Terapung Buatan AS di Gaza Kurang Layak

3 hari lalu

PBB: Dermaga Bantuan Terapung Buatan AS di Gaza Kurang Layak

PBB menyebut dermaga terapung yang baru saja selesai dibangun di Gaza untuk pengiriman bantuan dinilai kurang layak dibandingkan jalur darat

Baca Selengkapnya

Menlu Retno: Ada Upaya Sistematis Hambat Bantuan ke Gaza!

3 hari lalu

Menlu Retno: Ada Upaya Sistematis Hambat Bantuan ke Gaza!

Menlu Retno Marsudi menilai bantuan kemanusiaan ini sangat diperlukan masyarakat Gaza saat ini.

Baca Selengkapnya

Hari Pertama Menjabat, PM Singapura Lawrence Wong Rapat Kabinet Hingga Telepon Prabowo

3 hari lalu

Hari Pertama Menjabat, PM Singapura Lawrence Wong Rapat Kabinet Hingga Telepon Prabowo

PM Lawrence Wong pada Kamis mulai bekerja, sehari setelah dilantik sebagai perdana menteri keempat Singapura.

Baca Selengkapnya

BRI Peduli Salurkan Bantuan Bencana Bagi Warga Terdampak Banjir di Sumatera Barat

4 hari lalu

BRI Peduli Salurkan Bantuan Bencana Bagi Warga Terdampak Banjir di Sumatera Barat

Bencana banjir lahar dingin yang melanda enam kabupaten dan kota di Sumatera Barat (Sumbar) tidak hanya menimbulkan kerugian material yang signifikan, tetapi juga membawa duka mendalam dengan adanya korban jiwa.

Baca Selengkapnya