Mesir Perpanjang Masa Tahanan Jurnalis Al Jazeera

Rabu, 18 Juli 2018 16:22 WIB

Mahmoud Hussein. Aljazeera.com

TEMPO.CO, Jakarta - Pengadilan Mesir memperpanjang masa penahanan jurnalis Al Jazeera, Mahmoud Hussein, selama 45 hari setelah diperam dalam bui 575 hari tanpa diadili.

Bulan lalu, pengacara Hussein meminta pengadilan membebaskannya setelah kliennya menjalani masa tahanan maksimum sebagaimana keputusan pengadilan Mesir.

Baca: Mesir Tolak Rawat Kesehatan Jurnalis Al Jazeera

Mahmoud Hussein. [Al Jazeera]

Menurut Undang Undang Prosedur Kriminal, tulis Al Jazeera, pihak berwenang seharusnya membebaskan Hussein pada 21 Juni 2018. Hussein ditahan pada 20 Desember 2016 ketika dia tiba di Kairo untuk liburan tahunan guna mengunjungi keluarganya.

Advertising
Advertising

Lima hari setelah dia ditahan, Kementerian Dalam Negeri Mesir menuduh Hussein, warga negara Mesir tinggal di Qatar, menyebarluaskan berita palsu dan menerima bantuan keuangan dari pihak asing dengan tujuan merusak reputasi negara.Najwan Simri Diab, Jurnalis Al-Jazeera. (Haaretz)

"Sejak itu, dia dijebloskan dalam kerangkeng besi soliter, hak mendapatkan perlindungan hukum dicabut dan belum pernah diadili," Al Jazeera melaporkan.

Baca: Jumat Ini, Hari ke-500 Jurnalis Al Jazeera Dibui Mesir

Kasus Hussein ini sempat mendapatkan perhatian Amerika Serikat. Negeri itu, pada Februari 2018, meminta Hussein segera dibebaskan setelah menjalani masa tahanan arbitrase. Sementara itu, Institut Pers Internasional mendesak Mesir segera membebaskan Hussein dan jurnalis lain. Desakan itu disampaikan melalui media sosial dengan tagar #PressEgypt.

Berita terkait

Berkukuh Serang Rafah, Dua Menteri Israel Tolak Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

2 hari lalu

Berkukuh Serang Rafah, Dua Menteri Israel Tolak Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Dua menteri Israel secara terbuka menentang kesepakatan gencatan senjata di Gaza dan berkukuh akan menyrang Rafah

Baca Selengkapnya

Biden Telepon Netanyahu Lagi Soal Rencana Serangan ke Rafah, Ini Katanya

3 hari lalu

Biden Telepon Netanyahu Lagi Soal Rencana Serangan ke Rafah, Ini Katanya

Gedung Putih mengatakan Biden menegaskan kembali "posisinya yang jelas" ketika Israel berencana menyerang Kota Rafah, wilayah paling selatan di Gaza

Baca Selengkapnya

Kepala Intelijen Mesir Pimpin Delegasi ke Israel, Khawatir Serangan Darat ke Rafah

5 hari lalu

Kepala Intelijen Mesir Pimpin Delegasi ke Israel, Khawatir Serangan Darat ke Rafah

Rencana serangan Israel ke Kota Rafah di Gaza yang berbatasan dengan Mesir dapat menimbulkan bencana bagi stabilitas regional

Baca Selengkapnya

Mesir Sambut Patung Raja Ramses II Berusia 3.400 Tahun yang Sempat Dicuri

10 hari lalu

Mesir Sambut Patung Raja Ramses II Berusia 3.400 Tahun yang Sempat Dicuri

Mesir menyambut pulang patung berusia 3.400 tahun yang menggambarkan kepala Raja Ramses II, setelah patung itu dicuri dan diselundupkan ke luar negeri

Baca Selengkapnya

Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

10 hari lalu

Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

10 hari lalu

10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

Berikut ini daftar negara dengan harga BBM paling murah di dunia, ada yang hanya dijual Rp467 per liter. Apa Indonesia termasuk?

Baca Selengkapnya

Daftar Negara Arab yang Prihatin atas Serangan Iran ke Israel

14 hari lalu

Daftar Negara Arab yang Prihatin atas Serangan Iran ke Israel

Sejumlah negara arab menunjukkan keprihatinan pada Israel saat rudal-rudal Iran menyerang negara tersebut.

Baca Selengkapnya

Idul Fitri di Gaza, UEA dan Mesir Kirim Baju Baru hingga Permen Lewat Udara

22 hari lalu

Idul Fitri di Gaza, UEA dan Mesir Kirim Baju Baru hingga Permen Lewat Udara

UEA dan Mesir mengirimkan bantuan baju lebaran, sepatu dan makanan untuk Idul Fitri penduduk di Gaza.

Baca Selengkapnya

Irak Kirim 10 Juta Liter Bahan Bakar ke Gaza dan Tawarkan Bantuan Medis

23 hari lalu

Irak Kirim 10 Juta Liter Bahan Bakar ke Gaza dan Tawarkan Bantuan Medis

Irak pada Minggu setuju untuk mengirim 10 juta liter bahan bakar ke Jalur Gaza demi mendukung rakyat Palestina

Baca Selengkapnya

Israel Tarik Pasukan dari Gaza Selatan, Ditekan Amerika Serikat?

24 hari lalu

Israel Tarik Pasukan dari Gaza Selatan, Ditekan Amerika Serikat?

Laporan ini muncul ketika Israel dan Hamas mengirim tim ke Mesir untuk melakukan pembicaraan baru mengenai potensi gencatan senjata

Baca Selengkapnya