Pertandingan Sepak Bola Persahabatan Israel-Argentina Diprotes

Reporter

Tempo.co

Rabu, 30 Mei 2018 08:01 WIB

Seorang suporter timnas Argentina, mendukung timn nasional negaranya saat bertanding melawan timnas Cile dalam filnal Piala Copa Amerika 2016 di East Rutherford, NJ, USA, 26 Juni 2016. Brad Penner-USA TODAY Sports/Ap Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Assosiasi Sepak Bola Palestina atau PFA telah mendesak Argentina untuk membatalkan sebuah pertandingan sepak bola persahabatan antara Argentina dan Israel yang diselenggarakan di Yerusalem, sebuah wilayah yang masih dipersengketakan Israel-Palestina. Laga persahabatan ini akan diselenggarakan 9 Juni 2018.

Baca: Begini Langkah Israel Kuasai Yerusalem dan Usir Palestina

Striker timnas Argentina, Lionel Messi tertunduk usai berakhir pertandingan melawan Venezuela dalam babak kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona CONMEBOL di Monumental stadium, Buenos Aires, Argentina, 5 September 2017. Pertandingan berakhir dengan skor 1-1. REUTERS

Baca: Palestina: Pengakuan Trump Atas Yerusalem Tak Bisa Diterima

Protes PFA dilakukan lewat sepucuk surat yang dikirimkan pada Senin, 28 Mei 2018 kepada Assosiasi Sepak Bola Argentina, Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan dan organisasi sepak bola dunia FIFA. Dalam surat itu, Presiden PFA, Jibril Rajoub, memprotes keras pemilihan lokasi pertandingan persahabatan tim sepak bola Argentina dan Israel.

Advertising
Advertising

Rajoub menuding Israel telah mempolitisasi olah raga dengan menjadi tuan rumah penyelenggaraan pertandingan persahabatan sepak bola di Stadion Teddy, sebuah tempat yang berdiri di wilayah Palestina sebelum dihancurkan oleh pasukan militer Israel pada 1948 untuk mendirikan Negara Bintang Daud.

"Israel dengan kekuasaannya telah bertindak bertolak belakang dengan nilai-nilai universal dan norma-norma dalam prinsip-prinsip olah raga. Mereka juga telah mengecoh publik Argentina dengan cara mempromosikan Yerusalem sebagai kota pemersatu masyarakat Yahudi. Pertandingan persahabatan ini hanya akan merugikan Argentina dari aspek olah raga dan reputasi moral," kata Rajoub, seperti dikutip situs aljazeera.com, Rabu, 30 Mei 2018.

Menurut Daniel Benaim, salah satu staf penyelenggara pertandingan ini, sudah lebih dari 600.000 orang menyampaikan minatnya untuk membeli tiket pertandingan sepak bola persahabatan ini. Stadion Teddy memiliki kapasitas tempat duduk untuk 31.733 orang.

Berita terkait

Top 3 Dunia: India Tak Terima Tuduhan Xenofobia Biden Hingga Gencatan Senjata Gaza

1 jam lalu

Top 3 Dunia: India Tak Terima Tuduhan Xenofobia Biden Hingga Gencatan Senjata Gaza

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 4 Mei 2024 diawali penolakan India soal tudingan xenofobia oleh Presiden AS Joe Biden

Baca Selengkapnya

Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

4 jam lalu

Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

Timnas Vietnam sudah memiliki pelatih anyar. VFF) mengumumkan penunjukan Kim Sang-sik sebagai pengganti Philippe Troussier.

Baca Selengkapnya

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

9 jam lalu

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

Sejumlah perusahaan asal Israel diduga menjual teknologi pengintaian atau spyware ke Indonesia. Terungkap dalam investigasi gabungan Tempo dkk

Baca Selengkapnya

AS: Israel Belum Sampaikan Rencana Komprehensif Soal Invasi Rafah

11 jam lalu

AS: Israel Belum Sampaikan Rencana Komprehensif Soal Invasi Rafah

Israel belum menyampaikan kepada pemerintahan Presiden Amerika Serikat Joe Biden ihwal "rencana komprehensif" untuk melakukan invasi terhadap Rafah.

Baca Selengkapnya

AJI Jakarta Ikut Tolak Project Cloud Google untuk Israel, Ini Alasannya

12 jam lalu

AJI Jakarta Ikut Tolak Project Cloud Google untuk Israel, Ini Alasannya

AJI Jakarta dengungkan boikot terhadap project cloud yang dikerjakan Google untuk Israel. Momentumnya diselarasakan dengan Hari Buruh 1 Mei.

Baca Selengkapnya

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

17 jam lalu

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Pejabat senior Hamas mengatakan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berupaya menggagalkan kesepakatan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Banjir Rendam Selatan Brasil, 39 Orang Tewas dan 68 Lainnya Hilang

18 jam lalu

Banjir Rendam Selatan Brasil, 39 Orang Tewas dan 68 Lainnya Hilang

Sebanyak 39 orang tewas dan 68 lainnya belum ditemukan akibat hujan lebat dan banjir yang melanda Rio Grande do Sul, Brasil.

Baca Selengkapnya

Investigasi Tempo Ungkap Perusahaan Israel Diduga Pasok Spyware ke Indonesia sejak 2017

18 jam lalu

Investigasi Tempo Ungkap Perusahaan Israel Diduga Pasok Spyware ke Indonesia sejak 2017

Empat perusahaan Israel diduga memasok spyware dan surveillance ke Indonesia sepanjang 2017-2023. Polri jadi salah satu sasaran target pengguna.

Baca Selengkapnya

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

18 jam lalu

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

19 jam lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya