Soal Kebuntuhan, Penasihat Presiden Amerika Serikat ke Meksiko

Kamis, 8 Maret 2018 13:20 WIB

Ivanka Trump (kanan) dan suaminya, Jared Kushner (kiri), terlihat bersama dalam konferensi pers Presiden di Gedung Putih, Washington, AS, 5 April 2017. Konferesi pers ini digelar saat kunjungan Raja Yordania, Abdullah II. REUTERS/Kevin Lamarque

TEMPO.CO, Jakarta - Penasihat senior Presiden Amerika Serikat Donald Trump, Jared Kushner, bertolak ke Meksiko, Rabu, 7 Maret 2018, guna menyelesaikan kebuntuhan hubungan kedua negara yang dipicu soal pajak.

Dalam kunjungan tersebut, Kushner dijadwalkan bertemu dengan Presiden Meksiko Enrique Pena Nieto di tengah masalah ketegangan perdagangan dan tuntutan Presiden Trump agar Meksiko membayar pajak 'Tembok Perbatasan'.

Baca: Presiden Meksiko Batal ke Amerika Serikat, Trump Bikin Panas

Penasihat senior Presiden Amerika Serikat Donald Trump, Jared Kushner, kiri. (Jabin Botsford/The Washington Post)

Kunjungan menantu Trump ini, menurut Reuters, berlangsung setelah Pena Nieto menunda rencana kunjungan pertama kalinya ke Gedung Putih karena selisih paham soal pajak yang diminta Trump.

Advertising
Advertising

Kushner adalah penasihat kebijakan luar negeri Amerika Serikat. Tetapi baru-baru ini dia kehilangan akses untuk mendapatkan laporan intelijen yang sangat rahasia Amerika Serikat.

"Pada pertemuan antara Kushner dan Presiden Nieto akan membahas masalah keamanan, imigrasi, perdagangan dan isu lainnya," tulis Reuters mengutip keterangan pejabat pemerintah Amerika Serikat.Konvoi pengawalan terhadap penasihat senior Presiden Amerika Serikat Donald Trump, Jared Kushner, meninggalkan kantor Kementeria Luar Negeri dan menuju Istana Presiden Meksiko, Los Pinos, di Mexico City pada 7 Maret 2018 (Marco Ugarte / Associated Press)

Trump ingin Meksiko membayar pajak untuk tembok yang dia bangun guna menghalangi imigran ilegal masuk ke Amerika Serikat. Keinginan Trump tersebut ditolak Nieto. Sebagai bentuk penolakannya, Nieto membatalkan rencana kunjungannya ke Gedung Putih menyusul pembicaraan kedua pemimpin melalui telepon.

Baca: Trump Jadi Presiden, Meksiko Ambil Lahan dan Asetnya di AS

Sementara itu, sejumlah pengamat di Meksiko memandang kunjungan Kushner sebagai sebuah perubahan perbaikan hubungan Amerika Serikat dan bagi Kushner, untuk membuktikan bahwa dia berguna bekerja di Gedung Putih.

Berita terkait

Joe Biden Tanda Tangani Rancangan Undang-undang Penerbangan

15 jam lalu

Joe Biden Tanda Tangani Rancangan Undang-undang Penerbangan

Rancangan undang-undang penerbangan yang ditanda-tangani Joe Biden diharapkan bisa meningkatkan kualitas di sejumlah sektor.

Baca Selengkapnya

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

17 jam lalu

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

26 perusahaan kapas asal Cina tak bisa melakukam impor ke Amerika Serikat karena diduga melakukan kerja paksa ke minoritas warga Uighur.

Baca Selengkapnya

PBB: Dermaga Bantuan Terapung Buatan AS di Gaza Kurang Layak

21 jam lalu

PBB: Dermaga Bantuan Terapung Buatan AS di Gaza Kurang Layak

PBB menyebut dermaga terapung yang baru saja selesai dibangun di Gaza untuk pengiriman bantuan dinilai kurang layak dibandingkan jalur darat

Baca Selengkapnya

DPR AS Loloskan RUU yang Mendorong Biden Kirim Senjata ke Israel

22 jam lalu

DPR AS Loloskan RUU yang Mendorong Biden Kirim Senjata ke Israel

RUU tersebut diperkirakan tidak akan menjadi undang-undang, tetapi lolosnya beleid itu di DPR AS menunjukkan kesenjangan pada tahun pemilu soal Israel

Baca Selengkapnya

BNN-Polri Bekuk Buron Kartel Narkoba Meksiko di Filipina, Segera Dibawa ke Indonesia

1 hari lalu

BNN-Polri Bekuk Buron Kartel Narkoba Meksiko di Filipina, Segera Dibawa ke Indonesia

Buron kartel narkoba Meksiko itu akan dibawa untuk mempertanggungjawabkan perbuatan dan mengungkap jaringannya di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Ini Poin-poin Penting dari 'Era Baru' Kemitraan Strategis Putin dan Xi

1 hari lalu

Ini Poin-poin Penting dari 'Era Baru' Kemitraan Strategis Putin dan Xi

Putin dan Xi Jinping sepakat memperdalam kemitraan strategis mereka sekaligus mengecam Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Anggota Kongres AS Keturunan Palestina Ingin Hari Nakba Diakui

1 hari lalu

Anggota Kongres AS Keturunan Palestina Ingin Hari Nakba Diakui

Seorang anggota Kongres AS mendorong resolusi yang mengakui peristiwa Nakba dan hak pengungsi Palestina.

Baca Selengkapnya

20 Dokter AS Terjebak di Gaza, Gedung Putih Klaim Upayakan Evakuasi

2 hari lalu

20 Dokter AS Terjebak di Gaza, Gedung Putih Klaim Upayakan Evakuasi

Gedung putih mengatakan pemerintah AS berupaya mengevakuasi sekelompok dokter AS yang terjebak di Gaza setelah Israel menutup perbatasan Rafah

Baca Selengkapnya

All 4 One Gelar Konser di Jakarta 23 Juni, Ini Profil Grup Vokal yang Populerkan Lagu I Swear

2 hari lalu

All 4 One Gelar Konser di Jakarta 23 Juni, Ini Profil Grup Vokal yang Populerkan Lagu I Swear

Grup vokal legendaris dari Amerika Serikat, All 4 One menggelar konser bertajuk All 4 One 30 Years Anniversary Tour di Jakarta pada 23 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

2 hari lalu

Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di ibu kota Cina, Beijing, untuk memulai kunjungan resmi selama dua hari atas undangan Xi Jinping

Baca Selengkapnya