Raja Salman Menunjuk Perempuan Mengisi Posisi di Kabinet

Selasa, 27 Februari 2018 16:30 WIB

Raja Arab Saudi, Salman berbicara dalam upacara usai berbincang dengan Presiden Rusia Vladimir Putin di Moskow, Rusia, 5 Oktober 2017. Arab Saudi dan Rusia sangat bergantung pada ekspor minyak, dan anjloknya harga minyak mentah sejak 2014 menghantam perekonomian mereka. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Raja Salman menerbitkan dekrit untuk melakukan perombakan kabinet pada sejumlah jabatan tinggi militer Kerajaan Arab Saudi dan beberapa wakil menteri pada Senin, 26 Februari 2018. Dalam perombakan itu, penunjukan Tamadur binti Youssef al-Ramah sebagai Wakil Menteri Tenaga Kerja Arab Saudi, mengejutkan publik karena sangat jarang jabatan senior diisi oleh perempuan dalam sejarah Kerajaan Arab Saudi.

Baca: Arab Saudi Izinkan Perempuan Berbisnis Tanpa Izin Muhrimnya

Dua perempuan Saudi berjalan dengan memegang bendera Saudi Arabia saat berlangsungnya hari Nasional di Riyadh, Saudi Arabia. REUTERS

Dengan jabatan barunya ini, maka al-Ramah resmi menjadi perempuan pertama Arab Saudi yang menduduki jabatan wakil menteri dalam pemerintahan Raja Salman. Sebelumnya pada 2009, kabinet Kerajaan Arab Saudi juga pernah menunjuk perempuan untuk mengisi posisi wakil menteri pendidikan, yaitu Norah bint Abdallah Al Faiz.

Dikutip dari observerbd.com pada Selasa, 27 Februari 2018, melalui jabatan barunya ini, al-Ramah akan mendapat tanggung jawab lebih besar pada departemen kesejahteraan sosial dan keluarga, sebuah pos yang telah didalaminya.

Advertising
Advertising

Al-Ramah meraih gelar S2 dari Universitas Wales Bangor, Inggris pada 2003 dan S1 dari Universitas Raja Saud di Riyadh, Arab saudi. Pada 2007, dia dianugerahi gelar Ph.D bidang Radiologi dan Teknik Kedokteran dari Fakultas Kedokteran dan Ilmu Pengetahuan Manusia di Universitas Manchester.

Baca: Raja Salman Siapkan Sekolah Mengemudi untuk Perempuan

Perombakan kabinet oleh Raja Salman pada Senin, 26 Februari 2018 ini, dipandang sebagai upaya Raja untuk menarik pejabat pemerintah usia muda menduduki posisi vital di sektor ekonomi dan keamanan Arab Saudi. Dalam perombakan itu, posisi Kepala Gabungan Staf Militer Kerajaan Arab Saudi, yang semula diisi oleh Abdul Rahman bin Saleh al-Bunyan, diganti oleh Fayyad bin Hamed al-Ruwayli.

Berita terkait

Memahami Bahaya Hipertensi pada Perempuan yang Sering Diabaikan

2 hari lalu

Memahami Bahaya Hipertensi pada Perempuan yang Sering Diabaikan

Penting bagi perempuan untuk meningkatkan kesadaran akan bahaya hipertensi yang diperlukan untuk menjaga kesehatan jantung dan kesejahteraan mereka.

Baca Selengkapnya

Uni Eropa, UNODC dan ILO Luncurkan PROTECT untuk Lindungi Hak Perempuan Pekerja Migran

3 hari lalu

Uni Eropa, UNODC dan ILO Luncurkan PROTECT untuk Lindungi Hak Perempuan Pekerja Migran

PROTECT ditujukan untuk memperkuat hak-hak perempuan pekerja migran, anak-anak dan kelompok berisiko di Indonesia

Baca Selengkapnya

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

4 hari lalu

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

PBB menegaskan bahwa jumlah korban tewas di Jalur Gaza akibat serangan Israel masih lebih dari 35.000 warga Palestina.

Baca Selengkapnya

Perempuan Lansia Meninggal di Rumahnya di Jakpus, Ditemukan Tetangga dalam Kondisi Mulai Membusuk

5 hari lalu

Perempuan Lansia Meninggal di Rumahnya di Jakpus, Ditemukan Tetangga dalam Kondisi Mulai Membusuk

Tetangga mencurigai perempuan berusia 71 tahun itu lama tidak keluar rumah. Jasadnya ditemukan dalam kondisi mulai membusuk.

Baca Selengkapnya

Dugaan Pelecehan Seksual, Perempuan Jepang Kurang Berminat Daftar Tentara

5 hari lalu

Dugaan Pelecehan Seksual, Perempuan Jepang Kurang Berminat Daftar Tentara

Jumlah tentara Jepang hanya 9 persen. Beberapa korban mengatakan budaya pelecehan yang mengakar telah membuat perempuan enggan mendaftar ke militer.

Baca Selengkapnya

Invasi Israel di Rafah, UN Women: 700.000 Perempuan dan Anak Perempuan Palestina dalam Bahaya

11 hari lalu

Invasi Israel di Rafah, UN Women: 700.000 Perempuan dan Anak Perempuan Palestina dalam Bahaya

UN Women memperingatkan bahwa serangan darat Israel di Rafah, Gaza, akan memperburuk penderitaan 700.000 perempuan dan anak perempuan Palestina

Baca Selengkapnya

Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

11 hari lalu

Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

Masyarakat perlu mendukung perempuan dalam mengejar kesempatan dan kesuksesan di berbagai bidang, termasuk di menjadi pemandu wisata perempuan.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Peningkatan Peran Politik Perempuan

12 hari lalu

Bamsoet Dorong Peningkatan Peran Politik Perempuan

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, bekerjasama dengan Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI) untuk meningkatkan edukasi politik bagi perempuan.

Baca Selengkapnya

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

18 hari lalu

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

Mahkamah Agung Indonesia saat ini memiliki representasi perempuan tertinggi di antara lembaga penegak hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

20 hari lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya