Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bandara di Dubai Bakal Sibuk Saat Libur Idul Adha

Reporter

image-gnews
Ilustrasi turis atau wisatawan di bandara. (Pexel)
Ilustrasi turis atau wisatawan di bandara. (Pexel)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - DXB International Dubai menerbitkan sejumlah aturan untuk para pelancong setelah bandara itu diperkirakan akan melayani 3,5 juta penumpang mulai 20 Juni – 3 Juli 2023. DXB International Dubai adalah salah satu bandara tersibuk di dunia, yang diperkirakan akan semakin sibuk selama libur sekolah musim panas dan dimulainya libur enam hari Idul Adha.

Beberapa di antara aturan tersebut adalah para calon penumpang disarankan untuk melakukan online check-in, penumpang yang membawa anak-anak disarankan menggunakan Smart Gates untuk pengecekan paspor lebih cepat, pelancong diminta untuk menimbang dari rumah barang bawaan mereka serta menyiapkan dokumen perjalanan dan mempersiapkan diri untuk pemeriksaan keamanan bandara.

Hal lain yang disoroti dalam DXB International Dubai adalah calon penumpang diminta mencari tahu aturan perjalanan terbaru dari negara yang hendak dituju dan mempersiapkan segala dokumen perjalanan yang dibutuhkan sebelum tiba di bandara.

Per harinya DXB International Dubai kedatangan 252 ribu penumpang, namun pada 23 Juni – 25 Juni 2023 diperkirakan lalu-lintas di bandara itu akan berjumlah satu perempat juta perjalanan. DXB International Dubai memperkirakan pada 24 Juni 2023 akan menjadi hari paling sibuk dengan total menerbangkan hampir 100 ribu penumpang.

      

Sedangkan lonjakan pelancong yang tiba di Dubai setelah libur hari raya Idul Adha diperkirakan mencapai puncaknya pada 2 Juli 2023 dengan perkiraan 305 ribu penumpang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Puncak liburan pada tahun ini diperkirakan akan menjadi yang tersibuk sejak 2019 dan kami segera mempersiapkan diri,” demikian keterangan DXB International Dubai.

DXB International Dubai mencatat kenaikan jumlah penumpang sampai 55,8 persen pada kuartal pertama 2023 dibandaing tahun lalu. Menurut Dubai Airport, DXB International Dubai kedatangan sekitar 21,3 juta penumpang pada tiga bulan pertama 2023.    

Sumber: english.alarabiya.net

Pilihan Editor: Bandara Bali Terapkan Regulasi pada Masa Endemi: Boleh Tak Pakai Masker, Vaksinasi Covid-19 Tak Wajib

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemenhub: Pesawat Trigana Air Gagal Lepas Landas di Bandara Serui, Seluruh Penumpang Selamat

2 jam lalu

Personel Kantor SAR Biak Kundori saat memeriksa badan pesawat Trigana Air PK YSP ATR 42-500 yang tergelincir hingga keluar lintasan di Bandara Stevanus Rumbewas Kamanap Kepulauan Yapen, Papua, Senin 9 September 2024. ANTARA/HO-Basarnas.
Kemenhub: Pesawat Trigana Air Gagal Lepas Landas di Bandara Serui, Seluruh Penumpang Selamat

Pesawat Trigana Air PK-YSP jenis ATR 42 seri 500 gagal lepas landas di Bandar Udara (Bandara) Stevanus Rumbewas Serui, Yapen, Papua.


Profil Trigana Air yang Tergelincir di Bandara Kamanap Serui

3 jam lalu

Pesawat Trigana PK YSP ATR 42-500  tergelincir di Bandar Udara Stevanus Rumbewas Serui, Kabupaten Kepulauan Yapen, Senin 9 September  2024. pesawat Trigana Air PK YSP ATR 42-500 yang tergelincir saat hendak lepas landas di Bandara Stevanus Rumbewas Kamanap Kepulauan Yapen, Papua. Foto : dokumen  Polda Papua
Profil Trigana Air yang Tergelincir di Bandara Kamanap Serui

Profil Trigana Air yang pesawatnya tergelincir di Bandara Kamanap Serui, Papua.


Setelah Janji Bangun Bandara, Bacagub Bali dari Gerindra Berniat Bangun Stadion Internasional

6 jam lalu

Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali Mulia-PAS saat peresmian posko pemenangan, Denpasar, Minggu 8 September 2024. ANTARA/ho-partai gerindra
Setelah Janji Bangun Bandara, Bacagub Bali dari Gerindra Berniat Bangun Stadion Internasional

Bacagub Bali dari Gerindra menilai pembangunan bandara dan stadion akan berdampak besar pada perkembangan ekonomi dan olahraga.


Bandara Maumere NTT Tutup 2 Bulan, Dampak Erupsi Gunung Lewotobi

9 jam lalu

Visual erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur, NTT, Minggu, 16 Juni 2024, dengan ketinggian 1.000 meter di atas puncak. ANTARA/HO-PVMBG
Bandara Maumere NTT Tutup 2 Bulan, Dampak Erupsi Gunung Lewotobi

Bandara Frans Seda di Kota Maumere, Kabupaten Sikka, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dua bulan tidak beroperasi karena Gunung Lewotobi erupsi.


Viral Cokelat Batangan Berisi Knafeh dari Dubai, Berapa Harganya?

10 jam lalu

Can't Get Khafeh of It, cokelat batangan dari Dubai yang viral. (Fixchocolates.shop)
Viral Cokelat Batangan Berisi Knafeh dari Dubai, Berapa Harganya?

Cokelat batangan tersebut tersedia secara eksklusif di Dubai dan hanya dapat dipesan pada pukul 2 atau 5 sore waktu setempat.


5 Bandara Terburuk di Eropa Ada di Yunani hingga Belgia

1 hari lalu

Suasana di Terminal 1 Bandara Manchester setelah pemadaman listrik semalaman, di Manchester, Inggris, 23 Juni 2024. Penerbangan yang berangkat dari Bandara Manchester Inggris terancam batal dan mengalami penundaan parah menyusul pemadaman listrik di wilayah tersebut. REUTERS/Phil Noble
5 Bandara Terburuk di Eropa Ada di Yunani hingga Belgia

Sebuah penelitian mengungkapkan daftar bandara terbaik dan terburuk di Eropa berdasarkan ulasan di Google


Bandara Internasional Hong Kong Kalahkan Changi sebagai Bandara Terkemuka di Asia

1 hari lalu

Bandara Internasional Hong Kong tahun ini, berhasil naik satu peringkat. Bandara Hong Kong kini menempati posisi keempat sebagai bandara terbaik di dunia. Bandara ini juga pernah mendapatkan penghargaan sebagai bandara terbaik dari majalah Skytrax selama lima tahun berturut-turut (2001-2005). Shutterstock
Bandara Internasional Hong Kong Kalahkan Changi sebagai Bandara Terkemuka di Asia

Bandara Internasional Hong Kong telah meraih penghargaan World Travel Awards di kategori ini selama dua tahun berturut-turut.


5 Bandara Terbaik di Eropa dari Turki hingga Zurich

2 hari lalu

Bandara Istanbul, Turki. Instagram.com/@igairport
5 Bandara Terbaik di Eropa dari Turki hingga Zurich

Sebuah penelitian mengungkapkan daftar bandara terbaik dan terburuk di Eropa berdasarkan ulasan di Google


Segini Biaya Carter Pesawat Garuda Indonesia yang Antar Paus Fransiskus ke Papua Nugini

2 hari lalu

Pesawat Garuda Indonesia Airbus A330-900neo bercorak khusus yang menampilkan visual masker pada bagian moncong pesawat berada di Hanggar GMF AeroAsia Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Kamis, 1 Oktober 2020. ANTARA/Muhammad Iqbal
Segini Biaya Carter Pesawat Garuda Indonesia yang Antar Paus Fransiskus ke Papua Nugini

Paus Fransiskus melanjutkan perjalanan apostolik ke Papua Nugini. Ini sstimasi tarif carter pesawat Garuda Indonesia.


Antisipasi Kunjungan Paus Fransiskus, KAI: Kereta Api Jarak Jauh Berangkat dari Stasiun Gambir dan Jatinegara

5 hari lalu

Sejumlah pemudik menunggu jadwal keberangkatan kereta dari Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, Jumat, 5 April 2024. Sebanyak 17.994 orang meninggalkan Kota Jakarta melalui Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, untuk mudik ke kampung halaman ke berbagai daerah pada H-5 Lebaran. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Antisipasi Kunjungan Paus Fransiskus, KAI: Kereta Api Jarak Jauh Berangkat dari Stasiun Gambir dan Jatinegara

KAI Daop 1 Jakarta menyesuaikan pola perjalanan untuk delapan kereta api jarak jauh keberangkatan dari Stasiun Gambir.