Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gunung Berapi di Rusia Meletus, Penerbangan Terganggu hingga Sekolah Ditutup

image-gnews
Aliran lahar panas saat letusan gunung berapi Mauna Loa di Hawaii, AS 30 November 2022. Lava terkandung di puncak dan tidak mengancam orang Hawaii yang tinggal di lereng untuk saat ini, kata Layanan Geologi AS (USGS). REUTERS/Go Nakamura
Aliran lahar panas saat letusan gunung berapi Mauna Loa di Hawaii, AS 30 November 2022. Lava terkandung di puncak dan tidak mengancam orang Hawaii yang tinggal di lereng untuk saat ini, kata Layanan Geologi AS (USGS). REUTERS/Go Nakamura
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu gunung berapi paling aktif di Rusia meletus di semenanjung Kamchatka timur, pada hari Selasa 11 April 2023. Letusan tersebut menyebabkan awan abu yang sangat besar ke atas langit hingga menyebabkan desa-desa terperangkap abu vulkanik. Penerbangan pun sempat terganggu.

Gunung berapi Shiveluch meletus tepat setelah tengah malam mencapai puncaknya. Sekitar enam jam kemudian, awan abu-abu di area seluas 108.000 kilometer persegi terbang ke langit, menurut Cabang Kamchatka dari Survei Geofisika Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia.

Aliran lahar berjatuhan dari gunung berapi, mencairkan salju dan memicu peringatan aliran lumpur di sepanjang jalan raya terdekat. Desa-desa sekitar diselimuti lapisan abu abu sedalam 8,5 sentimeter (3,5 inci), yang terparah dalam 60 tahun terakhir.

"Abu mencapai ketinggian 20 kilometer, awan abu bergerak ke arah barat dan terjadi kejatuhan abu yang sangat kuat di desa-desa terdekat," kata Danila Chebrov, direktur Survei Geofisika cabang Kamchatka.

"Gunung berapi sedang bersiap untuk ini, selama satu tahun dan prosesnya berlanjut meskipun sekarang sudah sedikit tenang," kata Chebrov.

Sekitar 24 jam setelah gunung berapi mulai meletus, gempa berkekuatan 5,8 melanda lepas pantai Kamchatka, kata survei geologi. Ilmuwan Rusia mengatakan gempa itu merupakan gempa susulan dari gempa 3 April.

Sekitar 300.000 orang tinggal di semenanjung Kamchatka Rusia yang luas, kini telah mengungsi ke Samudra Pasifik timur laut Jepang.

"Gunung berapi, adalah salah satu gunug terbesar dan paling aktif di Kamchatka, mungkin akan tenang sekarang," kata Chebrov. Dia mengatakan aliran lahar seharusnya tidak mencapai desa setempat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Belum ada laporan mengenai korban jiwa. Namun para ilmuwan mengatakan gunung berapi itu masih meletus 15 jam setelah dimulainya erupsi pertama.

Tim Tanggap Letusan Gunung Berapi Kamchatka (KVERT) mengeluarkan peringatan terhadap penerbangan. "Aktivitas yang sedang berlangsung dapat memengaruhi pesawat internasional dan terbang rendah," kata lembaga ini.

Beberapa sekolah di semenanjung, sekitar 6.800 km timur Moskow ditutup. Penduduk diperintahkan untuk tetap tinggal di dalam rumah, kata kepala wilayah kota Ust-Kamchatsky Oleg Bondarenko dalam sebuah posting Telegram.

"Karena apa yang baru saja saya lihat di sini dengan mata kepala sendiri, tidak mungkin anak-anak pergi ke sekolah," kata Bondarenko. Dia mengatakan listrik mulai pulih dan air minum telah disuplai.

Shiveluch diperkirakan memiliki 60 letusan besar dalam 10.000 tahun terakhir. Letusan besar terakhir terjadi pada 2007.

REUTERS 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

1 jam lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

Top 3 dunia adalah Rusia menawarkan Sukhoi ke RI, AS minta Cina buka pintu untuk pengusahanya hingga persiapan senjata Rusia lawan Ukraina.


Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

10 jam lalu

Ilustrasi pesawat. Sumber: getty images/mirror.co.uk
Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

Ketika traveling dengan pesawat, dia otomatis masuk dalam kategori anak bawah umur yang harus didampingi supervisor.


Sekilas Nama Mirip, Jangan Salah Bedakan Gunung Ruang dan Gunung Raung

12 jam lalu

Foto handout yang disediakan oleh Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (BASARNAS) menunjukkan asap dan abu erupsi Gunung Ruang dilihat dari desa Tagulandang, Sulawesi Utara, Indonesia, 19 April 2024. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi ( PVMBG) Kementerian ESDM melaporkan Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, meletus pada 16 April malam. Akibat letusan Gunung Ruang, 272 KK atau sekitar 828 jiwa dievakuasi. EPA-EFE/BASARNAS
Sekilas Nama Mirip, Jangan Salah Bedakan Gunung Ruang dan Gunung Raung

Gunung Ruang dan Gunung Raung, meskipun memiliki nama yang mirip merupakan dua gunung berapi yang berbeda.


Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

14 jam lalu

Seorang anak mencoba wahana baru Flight Academy, kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta. (dok. Traveloka)
Wahana Edukasi Baru, Ajak Anak Mengenal Dunia Penerbangan

Flight Academy, wahana baru kolaborasi Traveloka dan KidZania Jakarta bisa jadi pilihan mengajak anak menjelajahi dunia penerbangan


Wacana Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Berpotensi Langgar UU Penerbangan

14 jam lalu

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo. Foto: Arief/vel
Wacana Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Berpotensi Langgar UU Penerbangan

Penarikan iuran yang akan dimasukkan dalam komponen perhitungan harga tiket pesawat itu dinilainya berpotensi melanggar Undang-Undang (UU).


Pelita Air Resmi Buka Penerbangan Langsung Kendari-Jakarta

15 jam lalu

Petugas memeriksa kesiapan pesawat Airbus A320-200 maskapai Pelita Air sebelum melakukan penerbangan perdana di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Kamis 28 April 2022. PT Pertamina (Persero) melalui anak usahanya PT Pelita Air Service (PAS) membuka penerbangan perdana dengan pesawat Airbus A320-200 rute reguler dari Bandara Soekarno-Hatta ke Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali dan sebaliknya guna mewujudkan komitmen mendukung pengembangan industri transportasi udara dan memperkuat konektivitas di tanah air dengan melayani penerbangan komersial berjadwal (regular flight). ANTARA FOTO/Fauzan
Pelita Air Resmi Buka Penerbangan Langsung Kendari-Jakarta

Maskapai Pelita Air secara resmi membuka rute penerbangan baru Bandara Haluoleo Kendari-Bandara Soekarno-Hatta Cengkareng, Banten.


Status Gunung Ruang Turun, Warga Dilarang Memasuki Kampung Pumpente dan Laingpatehi

16 jam lalu

Personel Basarnas (Badan SAR Nasional) mengamati gunung Ruang dari dermaga pelabuhan Tagulandang, Kabupaten Kepulauan Sitaro (Siau, Tagulandang, Biaro), Sulawesi Utara, Kamis 18 April 2024. Data dari PVMBG (Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi) menyebutkan dalam kurun waktu 24 jam terakhir sudah terjadi lima kali erupsi dengan ketinggian 1.800 meter hingga 3.000 meter dari puncak Gunung Ruang yang menimbulkan suara gemuruh, gempa, dan kilatan petir vulkanik. ANTARA FOTO/HO-Basarnas
Status Gunung Ruang Turun, Warga Dilarang Memasuki Kampung Pumpente dan Laingpatehi

Kampung Pumpente dan Laingpatehi masuk dalam radius kawasan rawan bencana di kaki Gunung Ruang.


Pertamina Geothermal Energy Bantu Korban Erupsi Gunung Ruang

20 jam lalu

Erupsi Gunung Ruang dilihat dari desa Tagulandang, Sulawesi Utara, Indonesia, 19 April 2024. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi ( PVMBG) Kementerian ESDM melaporkan Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, meletus pada 16 April malam. Akibat letusan Gunung Ruang, 272 KK atau sekitar 828 jiwa dievakuasi. EPA-EFE/BASARNAS
Pertamina Geothermal Energy Bantu Korban Erupsi Gunung Ruang

PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) Area Lahendong menyalurkan bantuan untuk korban erupsi Gunung Ruang.


Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

21 jam lalu

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo. Foto : Dok/Andri
Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.


Alasan Mengapa Pesawat Komersial Terbang di Ketinggian 35.000 Kaki

1 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Alasan Mengapa Pesawat Komersial Terbang di Ketinggian 35.000 Kaki

Ketinggian jelajah pesawat komersial biasanya berkisar antara 30.000 dan 42.000 kaki. Perbedaan itu tergantung jenis pesawat dan arah penerbangan.