Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pertemuan Uni Emirat Arab dengan Presiden Suriah Dikritik Amerika

Reporter

image-gnews
Menteri Luar Negeri Uni Emirat Arab Abdullah bin Zayed al-Nahyan. Sumber: Reuters
Menteri Luar Negeri Uni Emirat Arab Abdullah bin Zayed al-Nahyan. Sumber: Reuters
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMenteri Luar Negeri Uni Emirat Arab Abdullah bin Zayed melakukan pertemuan dengan Presiden Suriah Bashar al-Assad di Ibu Kota Damaskus, Suriah, pada Selasa, 9 November 2021 waktu setempat. Pertemuan ini memberikan sinyalemen adanya peningkatan hubungan antara Assad dengan Uni Emirat Arab, yang diketahui pernah mendukung kelompok pemberontak yang mencoba menggulingkan Assad.  

Pertemuan antara Abdullah bin Zayed dengan Presiden Assad, juga menandai untuk pertama kalinya pejabat senior di Uni Emirat Arab melakukan kunjungan kenegaraan ke Suriah sejak meletupnya perang sipil di Suriah

Presiden Suriah Bashar al Assad, berdiri di samping istrinya Asma saat dia memberikan suaranya, selama pemilihan presiden negara itu di Douma, Suriah, pada 26 Mei 2021. [SANA / Handout via REUTERS]

Uni Emirat Arab adalah salah satu negara sekutu Amerika Serikat di jajirah Arab. Washington mengatakan waswas dengan sikap yang dilakukan Uni Emirat Arab (menemui Presiden Assad).

Kepresidenan Suriah dalam keterangan tertulis menyebut Menteri Luar Negeri Abdullah bin Zayed dalam kunjungannya membahas hubungan bilateral antara Uni Emirat Arab dengan Suriah. Diskusi tersebut membahas lebih luas horizon baru bagi kerja sama kedua negara, khususnya di sektor-sektor vital demi memperkuat kemitraan investasi.

“Syeh Abdullah menggarisbawahi pertemuannya dengan Presiden Assad karena Uni Emirat Arab sangat ingin terwujudnya keamanan, stabilitas dan persatuan di Suriah. Uni Emirat Arab mendukung segala upaya untuk mengakhiri krisis di Suriah,” demikian keterangan Uni Emirat Arab seperti diwartakan kantor berita WAM         

Uni Emirat Arab telah berada di garda depan di antara negara-negara Arab dalam upaya menormalisasi hubungan dengan Damaskus. Pada awal tahun ini, Uni Emirat Arab menyerukan agar Suriah diterima kembali di Liga Arab. Sedangkan tiga tahun lalu, Uni Emirat Arab telah membuka kembali kantor Kedutaan Besarnya di Damaskus.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

   

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat Ned Price mengatakan Washington cemas dengan pertemuan Menteri Luar Negeri Abdullah bin Zayed dengan Presiden Assad pada Selasa kemarin dan sinyal yang dikirimkan dari pertemuan tersebut. Dia pun meyakinkan Amerika Serikat tidak akan mendukung Uni Emirat Arab menormalisasi hubungan dengan Presiden Assad, yang disebut sebagai diktator brutal.

     

Baca juga: Jokowi Persilakan Dikritik Asal Santun, KontraS: Sama Saja Lip Service 

Sumber: Reuters

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.  

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

1 hari lalu

Kampus ITB Jatinangor. Dokumentasi: ITB.
USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

Program USAID ini untuk mempertemukan pimpinan universitas, mitra industri, dan pejabat pemerintah


Liburan Murah ala Backpacker ke Dubai, Bisa?

1 hari lalu

Burj Khalifa dilihat dari Sky Views Edge Walk Dubai, Emaar Square Area Downtown Dubai, pada Sabtu, 23 Maret 2024 (TEMPO/Mila Novita)
Liburan Murah ala Backpacker ke Dubai, Bisa?

Dubai berinvestasi menyediakan fasilitas hotel bintang dua dan bintang tiga di berbagai lokasi di seluruh kota, juga tempat-tempat wisata terjangkau.


Menteri Pertahanan Amerika Serikat Telepon Prabowo Subianto Ucapkan Selamat

2 hari lalu

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto (kiri) menyambut kedatangan Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS) Lloyd J. Austin III sebelum melakukan pertemuan tingkat menteri pertahanan ASEAN dan AS di Jakarta Convention Center, Jakarta, Rabu 15 November 2023. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Menteri Pertahanan Amerika Serikat Telepon Prabowo Subianto Ucapkan Selamat

Menteri Pertahanan Amerika Serikat kembali menyampaikan ucapan selamat dari Joe Biden kepada Prabowo Subianto atas kemenangan di pilpres 2024


Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

3 hari lalu

Seorang pria Palestina membawa karung tepung di luar pusat distribusi makanan PBB di kamp pengungsi Al-Shati di Kota Gaza, 17 Januari 2018. AS adalah donor terbesar (U.N. Relief and Welfare Agency) UNRWA selama beberapa dekade. REUTERS/Mohammed Salem
Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.


Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

3 hari lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi saat wawancara dengan Tempo di kantor Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat, 21 Oktober 2022. TEMPO/Tony Hartawan
Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

Retno Marsudi di antaranya menghadiri ASEAN Future Forum di Vietnam sebagai platform tukar pandangan dan ide mengenai masa depan ASEAN


Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

3 hari lalu

Ilustrasi orang menggunakan smartphone atau handphone. Freepik
Ini Negara dengan Internet Tercepat di Dunia, Indonesia Urutan ke Berapa?

Speedtest Global Index Ookla membuat peringkat kecepatan Internet di 142 negara per Maret 2024. Indonesia kalah dari Kamboja.


Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

3 hari lalu

Veronika Novoseltseva charg d'affaires (kiri) dan Maxim Lukyanov (kanan) atase pertahanan di Kedutaan Besar Federasi Rusia untuk Indonesia dalam acara jumpa pers di Jakarta Selatan pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Rusia Siap Kerja Sama dengan Pemerintah Indonesia yang Baru

Moskow siap kerja sama dengan pemerintah baru Indonesia yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu, 24 April 2024


Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

4 hari lalu

Indonesia dan Australia Memperluas Kemitraan di Bidang Pajak pada Senin, 22 April 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

Kesepakatan kerja sama ini dirancang untuk meningkatkan deteksi aset yang mungkin memiliki kewajiban pajak di kedua negara.


Alexander Marwata Akui Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Pertemuan dengan Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta

6 hari lalu

Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata memberikan keterangan kepada awak media, di gedung KPK, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. KPK mengungkapkan telah menaikan status penyelidikan ke tingkat penyidikan dugaan penyimpangan tindak pidana korupsi dalam pemberian fasilitas penyaluran kredit Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI). TEMPO/Imam Sukamto
Alexander Marwata Akui Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Pertemuan dengan Eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta

Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengakui dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas dugaan pertemuan dengan eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto.


Tiga Warga Filipina Tewas Akibat Banjir di Dubai

7 hari lalu

Jalan yang terendam banjir setelah hujan lebat di Dubai, Uni Emirat Arab, 17 April 2024. Pusat Meteorologi Nasional mengatakan UEA mengalami curah hujan terberat dalam 24 jam terakhir sejak mulai mengumpulkan data pada tahun 1949, menambahkan bahwa curah hujan tertinggi tercatat di daerah 'Khatm Al Shakla' di Al Ain mencapai 254 mm. Gelombang badai petir yang hebat disertai hujan lebat mempengaruhi sebagian besar kota di UEA pada tanggal 16 April terutama di Dubai, Sharjah dan Al Ain di mana pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions Asia antara Klub Al-Ain UEA dan Al-Hilal dari Arab Saudi telah ditunda. EPA-EFE/STRINGER
Tiga Warga Filipina Tewas Akibat Banjir di Dubai

Banjir di Dubai menyebabkan empat orang lagi tewas, tiga di antaranya adalah warga Filipina.