"

Acara Pembukaan Olimpiade Tokyo Paling Sedikit Ditonton dalam 33 Tahun

Reporter

Pemandangan Olympic Stadium dari Shibuya Sky saat pembukaan Olimpiade Tokyo, 23 Juli 2021. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Pemandangan Olympic Stadium dari Shibuya Sky saat pembukaan Olimpiade Tokyo, 23 Juli 2021. REUTERS/Kim Kyung-Hoon

TEMPO.CO, Jakarta - Stasiun televisi NBC yang menayangkan pesta olahraga Olimpiade Tokyo mengungkap acara pembukaan Olimpiade hanya ditonton oleh 16,7 juta penonton di Amerika Serikat. Jumlah itu terkecil untuk ukuran acara Olimpiade dalam 33 tahun terakhir.

Data tersebut di publikasi oleh NBCUniversal pada Sabtu, 24 Juli 2021, yang dikumpulkan dari semua platformnya. Seperti NBCOlympics.com dan NBC Sports app, yang total ada sekitar 17 juta orang menontonnya.

Letupan kembang api saat berlangsungnya pembukaan Olimpiade Tokyo di Olympic Stadium di Tokyo, Jepang, 23 Juli 2021. REUTERS/Leah Millis

Sebagai perbandingan, pada 2018 lalu digelar acara pembukaan pesta olahraga Olimpiade musim dingin di PyeongChang, Korea Selatan. Penonton yang menyaksikan acara tersebut secara streaming sampai 76 persen atau naik dibanding acara pembukaan Olimpiade Rio pada 2016 sebanyak 72 persen. Kondisi ini memperlihatkan adanya pergeseran selera menonton masyarakat.    

Pada acara Olimpiade Tokyo Jumat 23 Juli kemarin, terlihat jumlah penonton mengalami penurunan. Sulit membandingkan dengan acara pembukaan sebelumnya ketika penonton punya sedikit opsi untuk menonton secara streaming.

Penonton lewat televisi yang menyaksikan acara pembukaan Olimpiade Tokyo, mengalami penurunan sampai 37 persen dari 2016. Saat Olimpiade Rio 2016, ada 26,5 juta orang yang menyaksikan acara pembukaan. Sedangkan dalam Olimpiade London 2012, penonton yang menyaksikan acara pembukaan sebanyak 40,7 juta orang atau 59 persen.

Data menuru Nielsen memperlihatkan, jika dibanding lagi dengan perayaan pembukaan Olimpiade Seoul pada 1988 dan Olimpiade Barcelona pada 1992, acara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 masih kalah. Acara pembukaan Olimpiade Seoul 1988 mampung mengundang 22,7 juta penonton televisi dan 21,6 juta penonton pada Olimpiade Barcelona 1992.

    

Lantaran pandemi Covid-19, kurang dari seribu orang yang menyaksikan acara Olimpiade Tokyo pada 23 Juli 2021 secara langsung di stadium Olimpic, Tokyo. Acara pun diselenggarakan dengan protokol kesehatan yang ketat.  

Baca juga: Raih Perak Olimpiade Tokyo, Lifter India Dapat Bonus Pizza Seumur Hidup

Sumber: Reuters








7 Rekomendasi Olahraga yang Bisa Dilakukan saat Berpuasa

15 jam lalu

Ilustrasi pria buncit berolahraga. Foto : freepik
7 Rekomendasi Olahraga yang Bisa Dilakukan saat Berpuasa

Berikut ini beberapa jenis olahraga ringan yang bisa dilakukan saat Anda berpuasa.


Kapan Waktu yang Tepat untuk Olahraga saat Puasa?

16 jam lalu

Ilustrasi dua orang sedang berolahraga (Sumber: freepik)
Kapan Waktu yang Tepat untuk Olahraga saat Puasa?

Dosen olahraga Unesa menyebut ada tiga pilihan waktu yang tepat untuk olahraga saat puasa.


4 Kiat Berolahraga Sambil Puasa

1 hari lalu

Ilustrasi bersepeda. AP/Darko Vojinovic
4 Kiat Berolahraga Sambil Puasa

Olahraga tetap perlu untuk menjaga kebugaran selama menjalani puasa Ramadan


Kiat Memilih Waktu Terbaik Olahraga Saat Puasa Ramadan

1 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com/Katemangostar
Kiat Memilih Waktu Terbaik Olahraga Saat Puasa Ramadan

Olahraga tergolong aktivitas untuk memaksimalkan manfaat rutin menjalani puasa Ramadan


Cerita Atlet Menembak Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba Turunkan Berat Badan 12 Kg Seusai Olimpiade

2 hari lalu

Vidya Rafika Rahmatan. Foto : Instagram
Cerita Atlet Menembak Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba Turunkan Berat Badan 12 Kg Seusai Olimpiade

Atlet menembak Indonesia, Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba, turun berat badan hingga 12 kilogram setelah Olimpiade 2020.


3 Jenis Olahraga yang Cocok Saat Puasa Ramadan

3 hari lalu

Ilustrasi wanita berjalan kaki. Freepik.com/Katemangostar
3 Jenis Olahraga yang Cocok Saat Puasa Ramadan

Saat Ramadan, olahraga tetap perlu untuk menjaga kebugaran selama menjalani puasa


Lebaran, Bioskop CGV Citra Maja Raya Dibuka dengan Kapasitas 618 Penonton

3 hari lalu

Suasana di CGV Grand Indonesia, Jakarta Pusat, di hari pertama pembukaan bioskop saat perpanjangan PPKM Level 3, pada Kamis, 16 September 2021. TEMPO/Syaharani Putri
Lebaran, Bioskop CGV Citra Maja Raya Dibuka dengan Kapasitas 618 Penonton

Bioskop CGV menjadi salah satu fasilitas rekreasi dan hiburan yang disiapkan pengembang perumahan Citra Maja Raya Lebak.


Manfaat Main Bulu Tangkis seperti Fajar / Rian

4 hari lalu

Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto beraksi pada pertandingan final ganda putra melawan Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan dalam final All England Open Badminton Championships di Utilita Arena, Birmingham, Inggris, 19 Maret 2023. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Manfaat Main Bulu Tangkis seperti Fajar / Rian

Ada banyak alasan Anda harus mulai bermain bulu tangkis seperti Fajar / Rian karena olahraga ini memiliki manfaat yang menakjubkan. Apa saja?


Penelitian Sebut Kaitan Olahraga dan Berkurangnya Risiko Depresi

5 hari lalu

Ilustrasi wanita lari di atas treadmill. Freepik.com
Penelitian Sebut Kaitan Olahraga dan Berkurangnya Risiko Depresi

Penelitian mengungkapkan olahraga dapat membantu orang mengelola stres, depresi, selain menurunkan berat badan.


Kirana Larasati Jadi Instruktur Diving Profesional, Begini Seluk Beluk Diving

5 hari lalu

Kirana Larasati. (Instagram - @kiranalarasati)
Kirana Larasati Jadi Instruktur Diving Profesional, Begini Seluk Beluk Diving

Lama tak terdengar kabar Kirana Larasati di dunia hiburan, ia mengabarkan telah jadi instruktur diving profesional. Begini soal diving.