Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Patung Marilyn Monroe Kembali Dipajang di Palm Springs

Patung Marilyn Monroe kembali di pasang di sebuah pinggir jalan di Palm Springs, California. Sumber: Reuters/asiaone.com
Patung Marilyn Monroe kembali di pasang di sebuah pinggir jalan di Palm Springs, California. Sumber: Reuters/asiaone.com
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPatung Marilyn Monroe kembali dipasang di depan museum seni Palm Springs, California, Amerika Serikat pada Minggu, 20 Juni 2021. Patung setinggi 7,9 meter itu telah menjadi ikon Hollywood.   

Patung dengan pose khas Monroe, roknya tertiup angin, dibuat oleh pemahat John Seward Johnson II pada 2011. Patung itu terinspirasi dari sebuah adegan film The Seven Year Itch. Patung tersebut ditempatkan di Palm Springs pada 2012 dalam status sewa selama 26 bulan. Pada 2014, patung tersebut dipindahkan ke New Jersey.

Dokter Marilyn Monroe mengatakan bahwa bintang tahun 1950-an tersebut memiliki masalah emosional dan perubahan suasana hati yang drastis. Monroe dikabarkan mengalami depresi berat dan gangguan bipolar, yang ditandai perilaku sering meledak saat marah serta bertindak agresif. Wikipedia

  

Patung Monroe sangat populer di Palm Springs, yang sering dijadikan ajang untuk berfoto sebelum patung itu dipindah ke New Jersey. Kembalinya patung Monroe ke Palm Springs, diharapkan bisa meningkatkan jumlah pengunjung.

“Saya berbicara atas nama sebagian besar masyarakat Palm Springs, di mana semua orang senang dia (patung) kembali ke sini. Ini hal yang menggembirakan, ini hal yang bagus untuk masyarakat dan bisnis. Ini akan seperti menara Eiffel untuk Palm Springs,” kata John McDermott, 77 tahun, yang singgah untuk melihat patung Monroe dengan sepeda.    

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Akan tetapi, tidak semua warga Palm Spring gembira dengan kembalinya patung Monroe memegangi roknya. Hal itu pula yang ada dalam fikiran Brooks Thomas, 50 tahun, warga yang sudah 8 tahun tinggal di Palm Springs selama 8 tahun.

“Ini sangat aneh, Anda keluar dari museum dan melihat celana dalam seseorang. Orang-orang jadi punya pikiran yang aneh-aneh dan orang yang menempatkan patung itu berfikir hal tersebut dalam diterima,” kata Thomas.

Baca juga: 1 Juni, 95 Tahun Lalu, Kelahiran Artis Penuh Kontroversi Marilyn Monroe       

Sumber: Reuters

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Lana Del Rey Dandan bak Marilyn Monroe di Konser Pertamanya setelah Empat Tahun Vakum

3 jam lalu

Lana Del Rey saat tampil di  Festival MITA 2023 Rio de Janeiro, Brasil, Sbtu, 27 Mei 2023 (Instagram/@mita.festival)
Lana Del Rey Dandan bak Marilyn Monroe di Konser Pertamanya setelah Empat Tahun Vakum

Penampilan Lana Del Rey yang seperti Marilyn Monroe sejalan dengan video klip singlenya dari album terbaru.


9 Orang Terluka di Pantai Hollywood, Terjebak Baku Tembak Dua Kelompok

14 jam lalu

Hollywood. REUTERS
9 Orang Terluka di Pantai Hollywood, Terjebak Baku Tembak Dua Kelompok

Setidaknya sembilan orang terluka dalam penembakan massal di Pantai Hollywood, Florida pada libur Hari Pahlawan atau Memorial Day, Senin malam


Menikmati Jagung Bakar dan Segelas Kopi di Jembatan Barelang

2 hari lalu

Jembatan Barelang Kota Batam. TEMPO/ Yogi Eka Sahputra
Menikmati Jagung Bakar dan Segelas Kopi di Jembatan Barelang

Pengunjung Jembatan Barelang paling ramai pada akhir pekan dan hari libur.


Patung Vagina Emas Dipuja di Thailand, untuk Kesuburan Hingga Lancar Jodoh

3 hari lalu

Rekaman menunjukkan replika alat kelamin wanita yang benar secara anatomis yang diukir dengan doa di sebuah kuil Buddha di provinsi Nakhon Ratchasima. Dailymail
Patung Vagina Emas Dipuja di Thailand, untuk Kesuburan Hingga Lancar Jodoh

Patung vagina terbuat dari emas setinggi 1,2 meter kini popular sebagai tempat pemujaan di sebuah kuil di Thailand


Pengunjung Series OLX Autos IMX 2023 di Semarang Capai 8.000 Orang

6 hari lalu

OLX Autos IMX 2023: Semarang Car Meetup. (Foto: NMAA)
Pengunjung Series OLX Autos IMX 2023 di Semarang Capai 8.000 Orang

Ajang Series OLX Autos Indonesia Modification & Lifestyle Expo (OLX Autos IMX 2023) telah digelar di Kota Semarang pada Sabtu, 20 Mei 2023.


Berkunjung ke Museum Kebangkitan Nasional, Tempat Tokoh Pergerakan Pernah Berkumpul

8 hari lalu

Ruang STOVIA di Museum Kebangkitan Nasional, Jakarta, Sabtu, 23 Maret 2019. TEMPO | Bram Setiawan
Berkunjung ke Museum Kebangkitan Nasional, Tempat Tokoh Pergerakan Pernah Berkumpul

Museum Kebangkitan Nasional berada tak jauh dari Pasar Senen dan RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat. Ada apa saja di sana?


Gudangnya Museum, Yogyakarta Masih Butuh Satu Museum Khusus Simpan Karya Seni

10 hari lalu

Salah satu koleksi senirupa Taman Budaya Yogyakarta atau TBY yang akan dipamerkan mulai 24 hingga 31 Mei 2023 di TBY. Tempo/Pribadi Wicaksono
Gudangnya Museum, Yogyakarta Masih Butuh Satu Museum Khusus Simpan Karya Seni

Kalangan pelaku seni rupa melihat Yogyakarta masih butuh satu museum lagi, terutama untuk menyimpan koleksi yang selama ini kerap disumbangkan.


Akui Tidak Butuh Hollywood, Johnny Depp Beri Jawaban Santai

11 hari lalu

Johnny Depp saat menghadiri Festival Film Cannes 2023. Foto: Instagram/@festivaldecannes
Akui Tidak Butuh Hollywood, Johnny Depp Beri Jawaban Santai

Dikeluarkan dari produksi film, Johnny Depp mengaku tidak membutuhkan Hollywood lagi saat menghadiri Festival Film Cannes 2023.


Bangkai Ikan Paus Balin di Surabaya akan Direkonstruksi Jadi Sarana Wisata Edukasi

11 hari lalu

Bangkai Paus Balin (Mysticeti) yang terdampar di Pantai Kejawan Putih Tambak, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 16 Mei 2023. Paus yang ditemukan nelayan sudah dalam keadaan mati itu berukuran panjang sekitar 12 meter. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Bangkai Ikan Paus Balin di Surabaya akan Direkonstruksi Jadi Sarana Wisata Edukasi

Bangkai ikan paus balin itu ditemukan nelayan tersangkut di kawasan hutan mangrove Tambakbatu Sukolilo Surabaya pada Ahad dini hari, 14 Mei lalu.


Ini Sejarah dan Tema Hari Museum Internasional 2023

12 hari lalu

Sebuah patung seorang muslim dengan latar belakang pahatan yang mengilustrasikan peradaban Islam di Cina zaman dahulu, di gedung Quanzhou Islamic Culture Exhibit, di Tiongkok, Jumat, 4 Mei 2018. Jejak sejarah yang tersimpan di
Ini Sejarah dan Tema Hari Museum Internasional 2023

Hari ini, 18 Mei adalah Hari Museum Internasional, dab simak kilas balik penetapan Hari Museum Internasional berikut ini.