Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gempa Bumi di Turki, Trump Sampaikan Belasungkawa ke Erdogan

image-gnews
Tim penyelamat mencari korban di antara reruntuhan bangunan akibat gempa bumi di Elazig, Turki, 25 Januari 2020. Gempa bumi berkekuatan Magnitudo (M) 6,8 mengguncang Sivrice, Turki bagian timur. REUTERS/Sertac Kayar
Tim penyelamat mencari korban di antara reruntuhan bangunan akibat gempa bumi di Elazig, Turki, 25 Januari 2020. Gempa bumi berkekuatan Magnitudo (M) 6,8 mengguncang Sivrice, Turki bagian timur. REUTERS/Sertac Kayar
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyampaikan belasungkawa kepada Presiden Turki, Tayyip Erdogan, melalui telepon pada Jumat, 24 Januari 2020 atas musibah gempa bumi yang terjadi di wilayah timur Turki. Gempa bumi berkekuatan 6,8 skala richter mengguncang area timur Provinsi Elazig, Turki, pada Jumat malam, 24 Januari 2020 dan menewaskan 41 orang.      

Dikutip dari aa.com.tr, ucapan duka cita Trump itu disampaikan ke publik oleh Direktorat Komunikasi Turki pada Selasa, 28 Januari 2020, yang menyebut Presiden Trump telah mengatakan pada Erdogan bahwa dia menguatkan Turki setelah terjadinya guncangan gempa bumi. Dahsyatnya guncangan gempa bisa dirasakan sampai ke Suriah dan Georgia.  

Tim penyelamat mencari korban di antara reruntuhan bangunan akibat gempa bumi di Elazig, Turki, 25 Januari 2020. REUTERS/Stringer

Direktorat Komunikasi Turki juga menjelaskan dalam pembicaraan per telepon itu, Erdogan dan Trump saling tukar pikiran terkait sejumlah masalah regional, khususnya situasi di Suriah dan Libya serta hubungan bilateral kedua negara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada Senin pagi, 27 Januari 2020, Menteri Kesehatan Turki, Fahrettin Koca mengatakan dari 86 korban luka-luka dalam musibah itu, sebanyak 18 korban berada dalam perawatan intensif atau ICU di beberapa rumah sakti. Total 1.516 korban luka-luka dalam musibah ini sudah keluar dari rumah sakit.   

Sedangkan KBRI Ankara, Turki, menyatakan WNI yang tinggal di Elazig, Turki, selamat dari musibah gempa bumi ini. Satgas Perlindungan WNI di Turki melaporkan terdapat 3 WNI, yakni 1 mahasiswa dan 2 WNI yang menikah dengan warga setempat di Elazig. Diperkirakan terdapat sekitar 3.300 WNI di Turki, yang sebagian besar mahasiswa dan buruh migran yang bekerja di industri pariwisata.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Info Terkini Gempa M5,1 di Laut Guncang Bali dan NTB, Tidak Berpotensi Tsunami

3 hari lalu

BMKG melaporkan gempa tektonik mengguncang wilayah selatan Bali dan Nusa Tenggara Barat pada hari Rabu 08 Mei 2024 pukul 05.09.55 WIB. (BMKG)
Info Terkini Gempa M5,1 di Laut Guncang Bali dan NTB, Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa bumi menengah akibat adanya aktivitas deformasi batuan di dalam lempeng.


Terancam Masuk Penjara, Apa Dampaknya bagi Pencalonan Donald Trump?

3 hari lalu

Mantan Presiden AS Donald Trump meninggalkan pengadilan Kriminal Manhattan setelah sidang dalam persidangan uang tutup mulut yang akan datang, di New York City, AS, 25 Maret 2024. Curtis Means/Pool via REUTERS
Terancam Masuk Penjara, Apa Dampaknya bagi Pencalonan Donald Trump?

Jika Trump jadi dipenjara, Amerika bisa jadi akan menghadapi momen yang belum pernah terjadi: Seorang mantan presiden AS berada di balik jeruji besi.


Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

3 hari lalu

Stormy Daniels dan Karen McDougal (Reuters)
Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

Stormy Daniels, bintang film dewasa yang menjadi pusat persidangan uang tutup mulut mantan presiden Donald Trump, akan bersaksi


BMKG: Gempa Bumi di Pacitan Akibat Deformasi Batuan Lempeng Indo-Australia

3 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
BMKG: Gempa Bumi di Pacitan Akibat Deformasi Batuan Lempeng Indo-Australia

Dari analisis BMKG, gempa bumi dengan magnitudo M4.8 di Pacitan akibat deformasi batuan lempeng Indo-Australia.


Pacitan Diguncang Gempa Bumi Tektonik, Terasa Sampai ke Blitar dan Malang

3 hari lalu

Seismograf gempa bumi. ANTARA/Shutterstock/pri
Pacitan Diguncang Gempa Bumi Tektonik, Terasa Sampai ke Blitar dan Malang

Pacitan diguncang gempa bumi dengan magnitudo M5,0, Selasa, 7 Mei 2024 pukul 10.34 WIB.


Peneliti BRIN Identifikasi Indikator Potensi Gempa Bumi di Sumatera Paling Selatan

4 hari lalu

Ilustrasi gempa bumi
Peneliti BRIN Identifikasi Indikator Potensi Gempa Bumi di Sumatera Paling Selatan

Pusat Riset Kebencanaan Geologi BRIN melakukan penelitian untuk mengidentifikasi indikator potensi gempa bumi di Sumatera bagian paling selatan.


Bima NTB Diguncang Gempa Magnitudo 4,9, Dampak Pergerakan Lempeng Indo-Australia

6 hari lalu

Ilustrasi gempa. geo.tv
Bima NTB Diguncang Gempa Magnitudo 4,9, Dampak Pergerakan Lempeng Indo-Australia

Gempa M4,9 di area Bima, NTB, dipicu aktivitas lempeng Indo-Australia. Tidak ada gempa susulan dan tidak berpotensi tsunami.


Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

6 hari lalu

Jenderal Sudan Abdel Fattah al-Burhan. REUTERS
Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.


Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

7 hari lalu

Rekaman seismograf Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, yang merekam gempa M6,2 yang berpusat di laut selatan Jawa Barat pada Kamis malam, 27 April 2024. Pusat gempa berada 156 kilometer arah barat daya Kabupaten Garut. FOTO/Badan Geologi.
Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

BMKG mencatat 106 kali gempa di Jawa Barat pada April 2024. Dari 6 guncangan yang terasa, gempa Garut M6,2 jadi yang paling besar.


Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

7 hari lalu

Presiden Turki, Tayyip Erdogan dan PM Israel, Benjamin Netanyahu. Iakovos FOTO/Murat Cetinmuhurdar dan Hatzistavrou/Pool via REUTERS
Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 3 Mei 2024 diawali oleh Turki menghentikan semua ekspor impor dari dan ke Israel.