Pemimpin Penculikan Abu Sayyaf Tewas Dibunuh Militer Filipina  

Reporter

Sabtu, 29 April 2017 13:32 WIB

Abu Sayyaf pemimpin Alhabsi (Alhabsy) Misaya. DAILY NEWS

TEMPO.CO, Manila - Militer Filipina mengatakan telah membunuh Alhabsy Misaya, pemimpin kelompok penculikan Abu Sayyaf, di selatan negara itu. Kepala Staf Angkatan Darat Filipina Jenderal Eduardo Ano mengatakan Misaya terbunuh dalam pertempuran di dalam hutan antara Kota Indanan dan Parang di wilayah Sulu.

"Kami menganggap dia penculik paling terkenal dari kelompok bandit itu dan ini adalah kemunduran besar bagi Abu Sayyaf," kata Ano, seperti yang dilansir Inquirer pada 29 April 2017.

Baca juga: Pentolan Abu Sayyaf Tewas dalam Operasi Militer Filipina

Misaya dipersalahkan atas penculikan puluhan sandera Malaysia, Vietnam, dan Indonesia yang melintasi perbatasan laut yang sibuk antara Filipina selatan dan Malaysia. Termasuk seorang warga Malaysia yang dipenggal pada November 2015.

Ano mengatakan hari ini bahwa mayat Miyasa diidentifikasi oleh anggota Abu Sayyaf yang berhasil ditangkap.

Profesor Universitas Mindanao yang berbasis di Sulu, Octavio Dinampo, membenarkan laporan pembunuhan Misaya pada Jumat malam, 28 April.

Baca juga: Ditangkap, Polisi Filipina Jalin Asmara dengan Milisi Abu Sayyaf

"Dia ditembak mati oleh mantan rekannya di Front Pembebasan Nasional Moro atau MNLF, tapi diserahkan ke Marinir untuk mendapatkan hadiah," kata Dinampo.

Militer Filipina melancarkan operasi besar-besaran terhadap Abu Sayyaf, yang terkenal dengan pemboman, penculikan, dan memenggal sandera. Kelompok itu telah masuk daftar hitam sebagai organisasi teroris oleh Amerika Serikat dan Filipina.

INQUIRER | RAPPLER | YON DEMA

Berita terkait

Pejabat Militer Filipina Dapat Penghargaan dari Presiden Jokowi

5 Agustus 2022

Pejabat Militer Filipina Dapat Penghargaan dari Presiden Jokowi

Penghargaan diberikan atas jasa mereka menyelamatkan nelayan WNI dari penyanderaan kelompok teroris Abu Sayyaf Group (ASG).

Baca Selengkapnya

47 Orang Tewas, 49 Luka-luka Dalam Kecelakaan Pesawat Hercules Filipina

5 Juli 2021

47 Orang Tewas, 49 Luka-luka Dalam Kecelakaan Pesawat Hercules Filipina

Ke-96 penumpang dari Pesawat C-130 Hercules milik Militer Filipina yang jatuh pada Ahad kemarin berhasil diidentifikasi.

Baca Selengkapnya

Belasan Orang Meninggal Dalam Kecelakaan Pesawat Militer Filipina

4 Juli 2021

Belasan Orang Meninggal Dalam Kecelakaan Pesawat Militer Filipina

Sebanyak 17 orang meninggal dalam kecelakaan pesawat Angkatan Udara Filipina pada Ahad ini, 4 Juli 2021.

Baca Selengkapnya

Polisi Malaysia Tembak Mati Lima Anggota Abu Sayyaf di Sabah

18 Mei 2021

Polisi Malaysia Tembak Mati Lima Anggota Abu Sayyaf di Sabah

Polisi Malaysia pada Selasa mengatakan lima anggota kelompok militan Abu Sayyaf tewas dalam baku tembak di negara bagian Sabah di Kalimantan.

Baca Selengkapnya

Kepala BNPT Sebut Pelaku Bom Makassar Terafiliasi Kelompok Abu Sayyaf Filipina

29 Maret 2021

Kepala BNPT Sebut Pelaku Bom Makassar Terafiliasi Kelompok Abu Sayyaf Filipina

BNPT menyebut dua pelaku bom Makassar merupakan anggota JAD yang terhubung dengan kelompok Abu Sayyaf di Filipina Selatan.

Baca Selengkapnya

Empat WNI Korban Penyanderaan Abu Sayyaf Diserahkan ke KBRI Manila

23 Maret 2021

Empat WNI Korban Penyanderaan Abu Sayyaf Diserahkan ke KBRI Manila

Empat WNI yang pekan lalu diselamatkan dari penyanderaan Abu Sayyaf, diserahkan ke KBRI Manila untuk selanjutnya dipulangkan ke Indonesia.

Baca Selengkapnya

Lagi, WNI di Filipina Selatan yang Disandera Abu Sayyaf Diselamatkan

21 Maret 2021

Lagi, WNI di Filipina Selatan yang Disandera Abu Sayyaf Diselamatkan

Otoritas menyelamatkan MK setelah sebelumnya menyelamatkan tiga sandera WNI lainnya yang diculik Abu Sayyaf di Filipina.

Baca Selengkapnya

3 WNI yang Disandera Abu Sayyaf di Filipina Diselamatkan

19 Maret 2021

3 WNI yang Disandera Abu Sayyaf di Filipina Diselamatkan

Tiga WNI yang disandera oleh kelompok radikal Abu Sayyaf diselamatkan aparat Filipina saat kapal mereka terbalik.

Baca Selengkapnya

Filipina Tangkap 9 Wanita Kelompok Abu Sayyaf

24 Februari 2021

Filipina Tangkap 9 Wanita Kelompok Abu Sayyaf

Wanita anggota kelompok Abu Sayyaf ini berpotensi dijadikan sebagai "calon pengantin" atau pelaku bom bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Menlu Sebut Satu Sandera WNI Tewas saat Kontak Senjata dengan Abu Sayyaf

30 September 2020

Menlu Sebut Satu Sandera WNI Tewas saat Kontak Senjata dengan Abu Sayyaf

Menlu Retno Marsudi mengatakan kontak senjata terjadi antara militer Filipina dan kelompok Abu Sayyaf.

Baca Selengkapnya