Duh, Profesor Teknik Kimia Ini Jadi Bintang Film Mesum  

Reporter

Rabu, 9 Maret 2016 18:32 WIB

Nichonlas Goddard (61), dosen di Universitas Manchester, Inggris yang mempunyai pekerjaan sampingan sebagai bintang porno profesional. beutyandthesenior.com

TEMPO.CO, Manchester - Seorang profesor di University of Manchester ditangguhkan dari tugasnya setelah pekerjaan sampingannya diketahui atasan universitas tersebut. Menurut The Sun, profesor teknik kimia berusia 61 tahun itu menjadi aktris film porno selama sepuluh tahun terakhir.

Universitas menyatakan profesor bernama Nicholas Goddard itu dikhawatirkan akan memberikan dampak buruk kepada mahasiswa. "Meskipun pekerjaan Nick (sebagai aktor) adalah kisah pribadi, tapi muncul keraguan itu akan memberikan dampak pada pengajaran dan pembelajaran di kelas," kata juru bicara University of Manchester, seperti dilansir Daily Mail pada 7 Maret 2016.

Saat berperan dalam film dewasa produksi X-Rated, alumnus Oxford University ini memakai nama Old Nick dan bermain dengan gadis-gadis berusia 20 tahunan. Bahkan film yang diperankannya telah ditonton jutaan browser web.

Menanggapi penangguhan tersebut, Nick mengatakan itu adalah keputusan yang semena-mena dan sangat merugikan.

"Mereka (yang menghukum saya) adalah hipokrit," ucap Nick. "Saya sendiri tahu 75 persen mahasiswa ini mengakses situs porno."

Nick diduga mulai menjadi aktor untuk “meredakan stres” setelah bercerai dari istrinya. Namun dia berhenti menjadi aktris karena mendapatkan bayaran yang dianggapnya tidak layak.

Menjadi akademikus selama 35 tahun, Nick sudah menghasilkan puluhan karya ilmiah. Kini pihak universitas masih menyelidiki terkait dengan pekerjaan sampingannya tersebut untuk menentukan langkah tegas selanjutnya.

DAILY MAIL | THE SUN | YON DEMA




Berita terkait

Menengok Silsilah Keluarga Kate Middleton

9 Januari 2024

Menengok Silsilah Keluarga Kate Middleton

Kate Middleton atau Catherine, Putri Wales lahir pada 9 Januari 1982 dan tepat hari ini usianya menginjak 42 tahun. Silsilahnya?

Baca Selengkapnya

Kate Middleton Menapaki 42 Tahun, Putri Wales yang Pernah Jalani Masa Kecil di Yordania

9 Januari 2024

Kate Middleton Menapaki 42 Tahun, Putri Wales yang Pernah Jalani Masa Kecil di Yordania

Kate Middleton genap 42 tahun. Bagaimanakah perjalanan hidupnya sejak kecil lalu menjadi istri Pangeran William, Putra Mahkota, Kerajaan Inggris Raya

Baca Selengkapnya

British Council Dukung Pendidikan Indonesia Lewat Dua Program untuk Guru

9 November 2023

British Council Dukung Pendidikan Indonesia Lewat Dua Program untuk Guru

British Council Indonesia memaparkan hasil kerja sama Inggris Raya dengan Indonesia dalam sektor pendidikan dan Bahasa Inggris.

Baca Selengkapnya

Goodwood Festival of Speed Hari Ini Ditiadakan karena Cuaca Buruk

15 Juli 2023

Goodwood Festival of Speed Hari Ini Ditiadakan karena Cuaca Buruk

Penyelenggaraan Goodwood Festival of Speed 2023 pada hari ini, Sabtu, 15 Juli 2023, harus ditiadakan karena cuaca buruk.

Baca Selengkapnya

Inggris Raya dan Irlandia Bidik Tuan Rumah Bersama Euro 2028, Italia Melamar untuk Euro 2032

12 April 2023

Inggris Raya dan Irlandia Bidik Tuan Rumah Bersama Euro 2028, Italia Melamar untuk Euro 2032

UEFA akan mengevaluasi setiap tawaran tuan rumah Euro dalam beberapa bulan mendatang.

Baca Selengkapnya

Humza Yousaf: Pemimpin Muslim Pertama Skotlandia, Bertekad Merdeka dari Inggris

28 Maret 2023

Humza Yousaf: Pemimpin Muslim Pertama Skotlandia, Bertekad Merdeka dari Inggris

Humza Yousaf, Muslim keturunan Pakistan, terpilih menjadi pemimpin Skotlandia, yang berjanji berjuang untuk merdeka dari Kerajaan Inggris.

Baca Selengkapnya

Logo Penobatan Raja Charles Dekat dengan Alam, Ini Maknanya

12 Februari 2023

Logo Penobatan Raja Charles Dekat dengan Alam, Ini Maknanya

Lambang resmi yang akan digunakan dalam penobatan Raja Charles pada bulan Mei mendatang menggambarkan perhatian raja pada kampanye lingkungan.

Baca Selengkapnya

Hari Halloween 31 Oktober: Menengok Sejarah Halloween

31 Oktober 2022

Hari Halloween 31 Oktober: Menengok Sejarah Halloween

Halloween berasal dari festival yang dilakukan oleh bangsa Celtic kuno bernama Samhain.

Baca Selengkapnya

Bertemu Gus Muhaimin, Ketua DPR Inggris Raya Kagum Kebhinekaan RI

6 Oktober 2022

Bertemu Gus Muhaimin, Ketua DPR Inggris Raya Kagum Kebhinekaan RI

Indonesia disebut sebagai negara yang kaya dan memiliki harmoni dalam kehidupan berbangsa.

Baca Selengkapnya

Kisah Raja Charles II Membalas Dendam Kematian Ayahnya: Tragedi Dua Raja Charles di Inggris

13 September 2022

Kisah Raja Charles II Membalas Dendam Kematian Ayahnya: Tragedi Dua Raja Charles di Inggris

Raja baru Inggris Raya memilih nama Raja Charles III dan tak mengubahnya. Padahal, sejarah mencatat dua Raja Charles sebelumnya punya reputasi kelam.

Baca Selengkapnya