5 Perusahaan Industri Pertahanan Amerika Serikat Kena Sanksi Cina

Reporter

Tempo.co

Minggu, 7 Januari 2024 21:30 WIB

Sebuah jet tempur Indigenous Defense Fighter (IDF) dan rudal jelajah udara-ke-darat Wan Chien terlihat di Makung Air Force Base di pulau lepas pantai Penghu Taiwan, 22 September 2020. Di bawah Presiden Donald Trump, Amerika Serikat telah secara signifikan meningkatkan bantuan militer ke Taiwan. REUTERS/Yimou Lee

Kementerian Luar Negeri Cina mengumumkan telah menjatuhkan sanksi pada lima perusahaan bidang industri pertahanan sebagai balasan atas tindakan salah Amerika Serikat. Keputusan Cina ini buntut terhadap langkah Washington melanjutkan penjualan senjata baru ke Taiwan serta secara unilateral menjatuhkan sanksi pada para pengusaha Cina.

Pengumuman Kementerian Luar Negeri Cina itu disampaikan setelah Washington menyetujui penjualan senjata sebesar USD 300 juta ke Taipe pada akhir bulan lalu. Penjualan senjata itu dilakukan menjelang diselenggarakannya pemilu Taiwan pada 13 Januari 2024. Dalam pemilu Taiwan, Wakil Presiden Taiwan Lai Ching-te dati Partai Demokratik Progresif telah menjadi sosok yang paling dijagokan berdasarkan hasil jajak pendapat terbaru.

Sebelumnya pada awal 2023, pemerintahan Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengizinkan transfer militer langsung sbesar USD 80 juta ke Taiwan di bahwa sebuah program yang niasanya digunakan untuk negara-negara berdaulat.

Advertising
Advertising

Dalam sebuah pernyataan yang dipublikasi pada Minggu, 7 Januari 2023, Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat menjatuhkan sanksi pada sejumlah perusahaan Cina dan beberapa individu warga negara Cina dengan sejumlah alasan palsu yang bisa merugikan kedaulatan Cina dan kepentingan keamanannya yang bisa merusak perdamaian serta stabilitas di penjuru Selat Taiwan.

“Cina sangat menyesalkan dan dengan tegas menentang hal ini dan telah melakukan demarkasi dengan serius ke Amerika Serikat,” demikian pernyataan Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat.

Perusahaan-perusahaan Amerika Serikat yang terdampak sanksi-sanksi adalah BAE System Land and Armament, Alliant Techsystems Operation, AeroVironment, ViaSat, dan Data Link. Di antara sanksi yang diberlakukan adalah membekukan aset-aset perusahaan dan melarang organisasi-organisasi asal Cina serta warga negara Cina bekerja untuk mereka.

Beijing mendesak Amerika Serikat agar mematuhi prinsip satu Cina dan menahan diri dari mensuplai senjata-senjata ke Taipe. Bukan hanya itu, Cina mengancam akan ada sebuah tindakan keras jika Washington terus-menerus menjatuhkan sanksi unilateral yang ilegal.

Sumber : RT.com

Pilihan Editor: FX Hadi Rudyatmo Tanggapi Kemungkinan Jokowi Absen di HUT PDIP

Berita terkait

Menjelang Pelantikan Presiden, Kapal Perang Amerika Serikat Berlayar Melintasi Selat Taiwan

1 jam lalu

Menjelang Pelantikan Presiden, Kapal Perang Amerika Serikat Berlayar Melintasi Selat Taiwan

Kapal perang Amerika Serikat berlayar melintasi Selat Taiwan pada Rabu, 8 Mei 2024, atau kurang dari dua pekan sebelum presiden Taiwan yang baru

Baca Selengkapnya

USAID dan Kementerian Agama Bikin Acara Global Santri Fest

2 jam lalu

USAID dan Kementerian Agama Bikin Acara Global Santri Fest

USAID bekerja sama dengan Kementerian Agama RI mengadakan yang ditujukan memberikan informasi praktis bagi para santri soal beasiswa di Amerika Serika

Baca Selengkapnya

Sivitas Akademika Universitas Andalas Gelar Aksi Bela Palestina: Unand Student For Justice In Palestine

5 jam lalu

Sivitas Akademika Universitas Andalas Gelar Aksi Bela Palestina: Unand Student For Justice In Palestine

Setelah puluhan kampus di Amerika, kini sivitas akademika Universitas Andalas (Unand) gelar aksi bela Palestina dengan tema Unand Student For Justice.

Baca Selengkapnya

Joe Biden Janji Tunda Pengiriman Senjata Jika Israel Nekat Serang Rafah

5 jam lalu

Joe Biden Janji Tunda Pengiriman Senjata Jika Israel Nekat Serang Rafah

Joe Biden untuk pertama kali mengutarakan ke publik akan menahan senjata untuk Tel Aviv jika tentara Israel melakukan invasi ke Rafah

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Daftar Orang Terkaya di Singapura dan Korsel, Cina Diminta Bantu Negara Miskin

10 jam lalu

Top 3 Dunia: Daftar Orang Terkaya di Singapura dan Korsel, Cina Diminta Bantu Negara Miskin

Top 3 dunia kemarin adalah daftar konglomerat Singapura dan Korsel yang masuk daftar Forbes hingga Cina diminta membantu negara miskin dari utang.

Baca Selengkapnya

Membawa Kuliner Sichuan ke Jakarta

15 jam lalu

Membawa Kuliner Sichuan ke Jakarta

Menikmati kuliner hotpot dan bbq dari Sichuan, Cina

Baca Selengkapnya

Hentikan Sementara Pengiriman Senjata, Amerika Serikat Ingin Peringatkan Israel

21 jam lalu

Hentikan Sementara Pengiriman Senjata, Amerika Serikat Ingin Peringatkan Israel

Sumber mengatakan langkah penghentian sementara senjata ke Israel adalah untuk memperingatkan Tel Aviv jangan menyerang Rafah

Baca Selengkapnya

AS Hentikan Pengiriman 3.500 Bom ke Israel, Khawatir Serangan ke Rafah

22 jam lalu

AS Hentikan Pengiriman 3.500 Bom ke Israel, Khawatir Serangan ke Rafah

Amerika Serikat menghentikan pengiriman senjata yaitu 3.500 bom ke Israel pekan lalu, khawatir digunakan di Rafah.

Baca Selengkapnya

Cina Minta Israel Berhenti Menyerang Rafah

23 jam lalu

Cina Minta Israel Berhenti Menyerang Rafah

Beijing menyerukan kepada Israel untuk mendengarkan seruan besar masyarakat internasional, dengan berhenti menyerang Rafah

Baca Selengkapnya

Cina Perpanjang Kebijakan Bebas Visa ke 12 Negara Usai Xi Jinping Lawatan ke Prancis

1 hari lalu

Cina Perpanjang Kebijakan Bebas Visa ke 12 Negara Usai Xi Jinping Lawatan ke Prancis

Cina memperpanjang kebijakan bebas visa untuk 12 negara di Eropa dan Asia setelah kunjungan kerja Presiden Xi Jinping ke Prancis

Baca Selengkapnya