Top 3 Dunia: Torpedo Poseidon Rusia Menghilang dari Radar NATO

Reporter

Tempo.co

Kamis, 6 Oktober 2022 06:00 WIB

TASS telah melaporkan bahwa kapal selam Belgorod akan membawa torpedo berkemampuan nuklir Poseidon yang sedang dikembangkan, yang dirancang untuk diluncurkan dari jarak ratusan mil dan menyelinap melewati pertahanan pantai dengan melakukan perjalanan di sepanjang dasar laut. Foto : Navyrecognition

TEMPO.CO, Jakarta - Berita Top 3 Dunia pada Rabu 5 Oktober 2022 dimulai dengan berita tentang kapal selam nuklir Rusia dengan enam torpedo nuklir Poseidon menghilang dari radar NATO.

Adapun di urutan kedua masih terkait Poseidon, Rusia dituding siapkan senjata nuklir kiamat Poseidon. Sedangkan di urutan ketiga, dua personel militer tewas dan 10 orang cedera setelah sebuah pesawat buatan Rusia milik tentara Mali jatuh saat akan mendarat di bandara Gao, Mali.

Berikut berita Top 3 Dunia selengkapnya:

1. Kapal Selam Nuklir Rusia Angkut 6 Torpedo Poseidon Menghilang dari Radar NATO

Kapal selam nuklir Rusia dengan enam torpedo nuklir Poseidon menghilang dari radar NATO. Hal ini diklaim oleh akun Twitter @TpyxaNews, mengutip harian Italia La Repubblica. Media Italia mendapatkan informasi tersebut dari sumber NATO.

Advertising
Advertising

Belum ada informasi di mana kapal selam nuklir itu menghilang. Kapal selam yang mengangkut enam torpedo nuklir Poseidon itu tak terlihat oleh oleh pasukan Sekutu.

Baca berita selengkapnya di sini

2. Dituding Siapkan Senjata Nuklir Kiamat Poseidon, Ini Kata Rusia

Kremlin mengatakan bahwa mereka tidak akan mengambil bagian dalam "retorika nuklir" yang disebarkan oleh Barat setelah sebuah laporan media menyebutkan Rusia sedang bersiap menunjukkan akan menggunakan senjata nuklir dalam konflik di Ukraina.

Times, Senin, melaporkan bahwa aliansi militer NATO telah memperingatkan anggotanya bahwa Presiden Vladimir Putin akan menunjukkan kesiapannya menggunakan senjata nuklir dengan melakukan uji coba di perbatasan Ukraina.

Baca berita selengkapnya di sini

3. Jet Tempur Shukoi SU-25 Mali Jatuh saat Mendarat, 2 Tentara Tewas

Dua personel militer tewas dan 10 orang cedera setelah sebuah pesawat buatan Rusia milik tentara Mali jatuh saat akan mendarat di bandara Gao, Mali utara, Selasa, 4 Oktober 2022.

Pesawat tempur jenis Sukhoi SU-25 itu baru kembali dari misi untuk mendukung warga sipil di wilayah tersebut, kata Angkatan Bersenjata Mali.

Pilot dan personel pesawat militer di darat tewas. Dua warga sipil dan delapan personel militer terluka, dua di antaranya dalam kondisi serius.

Baca berita selengkapnya di sini

TIMES | BULGARIAN MILITARY | REUTERS

Berita terkait

Ketua NATO Janjikan Aliran Senjata ke Ukraina akan Meningkat

5 jam lalu

Ketua NATO Janjikan Aliran Senjata ke Ukraina akan Meningkat

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg menjanjikan aliran senjata dan amunisi yang meningkat kepada Ukraina.

Baca Selengkapnya

Mengenal Stasiun Luar Angkasa Internasional atau ISS

17 jam lalu

Mengenal Stasiun Luar Angkasa Internasional atau ISS

Stasiun Luar Angkasa Internasional atau ISS merupakan pesawat luar angkasa raksasa yang mengorbit mengelilingi bumi demi tujuan-tujuan ilmiah.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: ICC akan Proses Langkah Hukum Lebanon Melawan Israel

21 jam lalu

Top 3 Dunia: ICC akan Proses Langkah Hukum Lebanon Melawan Israel

Top 3 Dunia pada 28 April 2024, ICC akan memproses langkah hukum yang disorongkan Lebanon melawan Israel atas tuduhan kejahatan perang.

Baca Selengkapnya

Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

1 hari lalu

Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

Kementerian Luar Negeri Rusia mengancam negara-negara Barat akan mendapat balasan tegas jika aset-aset Rusia yang dibekukan, disita

Baca Selengkapnya

Panglima Militer Ukraina Akui Terseok-seok Hadapi Serangan Rusia

1 hari lalu

Panglima Militer Ukraina Akui Terseok-seok Hadapi Serangan Rusia

Panglima Militer Ukraina mengakui pihaknya menghadapi kesulitan dalam memerangi Rusia.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 27 April 2024 diawali oleh berita soal lima sumber kekayaan negara Iran, yang sedang menghadapi ketegangan dengan Israel

Baca Selengkapnya

WSJ: Putin Mungkin Tak Perintahkan Pembunuhan Navalny

2 hari lalu

WSJ: Putin Mungkin Tak Perintahkan Pembunuhan Navalny

Badan-badan intelijen AS sepakat bahwa presiden Rusia mungkin tidak memerintahkan pembunuhan Navalny "pada saat itu," menurut laporan.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

2 hari lalu

Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 26 April 2024 diawali oleh kabar seorang wanita di Korea Selatan ditipu oleh orang yang mengaku sebagai Elon Musk

Baca Selengkapnya

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

3 hari lalu

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih

Baca Selengkapnya

Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

3 hari lalu

Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

Pemerintah Rusia menyambut presiden baru Indonesia. Siap lanjutkan kerja sama.

Baca Selengkapnya